Malaikat

34 8 0
                                    

Mentari akan berganti menjadi rembulan.
Aku disini selalu menanti
Menantikan dirimu datang
Datang kesini kepelukanku
Ketika itu kaupun datang
Datang dengan tiba tiba
Tanpa aba aba sekalipun
Aku disini selalu sayang
Selalu sayang terhadapmu
Pertama kali kulihat dirinya
Aku merasa ada yang berbeda
Suaranya yang indah selalu kuingat dalam mimpi
Kau adalah malaikat
Malaikat tak bersayap
Kau bagaikan mentari yang menyinari hariku.
I love you...

****

Mungkin puisi ini adalah kata dan ungkapan dari seorang gadis yang bernama fita untuk malaikat penolong nya.

∆kikuk kikuk kikukkk......

Suara alarm yg ditempatkan pukul 04.00 disebuah handphone xiomi terdengar ditelinga fita, gadis SMA yang selalu mematikan alarmnya,

"aduhh ahhh masih jam 4" .

Sambil mematikan handphone nya dan menyimpan nya disebuah kolong ranjang miliknya Tak menunggu beberapa lama, Kemudian...

Duarrrrrr derrrr duarrrrrr 🔊

suara keras yang sudah tak asing lagi suaranya, suara itu bagai sebuah suara bom atom sekali mengetuknya saja semua orang rumah pasti terbangun, ya itu adalah suara momi ku ketika membangun kan ku , dia selalu mengetuk pintuku keras keras supaya aku bangun, Memang ini cara membangun kan sangat kuno. Tapi mungkin itulah cara satu satunya agar Fita bisa bangun.

"Aduhhh iya iyaa udah bangun". Teriak Fita sambil menutup telinga nya rapat rapat.

"Kalo udah bangun ya udah keluar ga usah dikamar aja udah jam 6 Cepet mau dianter sama taehyungg ga". Teriak momi

"Mana ada taehyungg". Sahut Fita sambil berlari keluar kamar dan masuk kedalam batroom kamarnya.

Taehyungg adalah salah satu boyband Korea yang sangat hits saat ini boyband ternama dan terkenal saat ini boyband itu bernama bts (Bangtan
seonyantan) Nama pandom nya adalah ARMY. Fita selalu menyebut dirinya seorang army sejati, Ketertarikan Fita Kepada taehyung sudah tak aneh lagi dikalangan teman temannya sampai sampai semua menamai Fita dengan sebutan tetett ( nama panggilan yang biasa disebut taehyung). Tak terkecuali mamahnya sendiri pun sering menamainya taehyung. Menurut momi menyukai boyband itu sangat lah wajar karena memang usia usianya.

Sebuah tali terikat disepatu hitam miliknya dasi abu abu sudah menempel dibajunya, Fita sudah siap untuk berangkat sekolah, tak lupa ia membawa binder kesayangannya yang masih tersimpan dimeja belajar miliknya, lalu ia membawanya dengan tidak menggunakan tas
Dia berangkat dengan tergesa-gesa
Ia berlari dan berlari terbirit-birit untuk mencari angkot digang rumahnya, memang rumahnya agak dekat dengan halte dan tempat kendaraan umum. Namun sangat sulit untuk mencari kendaraan umum yang melintas digang ini, aneh memang.terlihat dari arah barat terlihat seorang pria, dia terus saja memperhatikan fita dia berhenti diujung seberang sana, seperti nya dia masih seorang pelajar disekolah sma yang sama seperti fita namun aneh sekali kenapa dia belum berangkat, kenapa dia berhenti dan terus saja melihat ke arah Fita, tiba-tiba ia melintas kearah Fita sepertinya ia ingin berkata duluan ya eh atau hayu mau bareng ga?. ahh sudah lah lupakan lagian ini juga sudah siang.

Setelah menunggu sekitar 10 menit akhir sebuah kendaraan abu abu kotak melintas yakni sebuah angkot favorit nya kemudian Fita langsung bergegas melambaikan tangan nya, untuk memberhentikan angkot itu,

Akhirnya...

Angkot itu pun langsung membawa Fita menuju sekolah, sekitar 1000 cm terdengar suara, suara yang sangat keras ya itu adalah bel sekolah, bel yang akan membawa bencana. Kira kira bel itu sudah berbunyi 3 kali, ya dimana disekolah ku itu ada 3 peraturan yaitu pada bel pertama siswa masih diizinkan masuk dan pinjer print, bel kedua bisa masuk namun tidak bisa pinjer print dan ketiga tidak usah dibahas karena sudah tidak ada toleran, ya bagi siapa saja yang melewati bel itu maka tak segan akan menyuruh nya pulang kembali. gawat ini adalah situasi gawat dimana pada bel tersebut aku tidak bisa masuk.

Rrrrrrrrrrrr

Bel sekolah berbunyi tepat disaat Fita menuju gerbang, ternyata benar gerbang sudah ditutup, pa satpam menutup pintu gerbang .

Aduhh....

"Pa tolong pa, tolong bukakan pintu gerbang ini sekali ini saja saya janji saya gaakan telat lagi". Sahut Fita memohon

"Ga bisa neng kamu sudah terlambat 15 menit".

"Tapi pa saya beneran berjanji tidak akan telat lagi".

"Tidak bisa neng", ini sudah aturan sekolah" jawab pa satpam dengan tegas

Tiba tiba terdengar suara dibelakang Fita kira kira hanya berjarak 5 rasio dari belakang Fita suara itu sangat familiar terdengar, namun sangat asing sekali. Dilihat dari wajahnya dia begitu menawan rambutnya yang rapi dasi lurus yang rapi dibajunya begitu sangat sangat menawan. Wajahnya bak seperti taehyung dari grup Bangtan boys(bts),  Apa si gw ngehayal
Ucap Fita dalam hati

"Buka pintunya pa" sahut pria itu

"Baik den" jawab pa satpam

Terlintas dalam pikiran fita. Aneh sangat aneh, kenapa pa satpam langsung membukakan pintu gerbang itu padahal dari tadi aku memohon mohon tapi tidak dibukakan dan dia hanya mengucapkan "bukakan pintunya" ohh dia seperti malaikat saja, tapi kenapa langsung dibuka. Memang nya dia siapa, apa dia anak menteri?

" Ayo masuk, ngapain disini aja." Ucap pria itu.

" Sa' saya?"jawab Fita ragu

Jujur ia sangat tidak berani melihat wajahnya, karena dia memang benar benar mirip seperti taehyung.

Ngelantur°°°

" Iya ,emang siapa lagi selain kamu yang kesiangan disini".

" Saya boleh masuk pa" ucap Fita kepada pa satpam.

" Iya, silahkan lain kali jangan kesiangan lagi ya neng"

"Makasih ya pa makasih juga ya ka" sambil menunduk kepala sedikit.

Setelah itu Fita langsung berlari dan meninggalkan pintu gerbang sekolah itu. Ia tak sadar bahwa binder yang ia bawa itu dan hilang.

What Is Wrong?Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang