5.Tangisan Kembaran

1.5K 66 0
                                    

Entah kenapa Randy menangis sore ini di kereta api. Apakah kembarannya lagi menangis di suatu tempat yang tidak Randy ketahui, Randy sudah tau ini bukan pertama kali kembarannya menangis seperti ini.

Waktu kecil kembarannya sering sekali menangis, walaupun Randy tidak mengetahui apakah itu karena dia di hukum oleh orang tua angkatnya atau dia dipukul oleh teman sekolahnya. Tapi setelah Randy masuk SMP, tangisan itu berhenti sampai sekarang.

Apakah waktu SMP itu kembarannya sudah bahagia, atau dia masih merasa sedih tapi hanya dipendam saja perasaannya selama ini.

Ini yang selalu Randy pertanyakan dalam hatinya, Randy ingin sekali menghibur kembarannya. Apalagi saat ini dia lagi bersedih, mungkin karena ditinggal sama pacarnya.

Randy tau rasanya putus cinta, makanya Randy bisa tau tentang apa yang di rasakan kembarannya. Dan yang buat aku penasaran, apakah dia bisa juga merasakan juga apa yang aku rasakan.

Randy ingin sekali bertemu dengannya, bukan karena Randy ingin dia kembali pada keluarganya. Tapi Randy hanya ingin tau apakah dia merasakan hal yang sama dengan apa yang di rasakan Rendy. Karena Randy selalu merasa sendiri sampai sekarang, karena gak ada yang menemaninya di kala sedih maupun di kala senang.

Dan pastinya hanya saudara kembar yang terpisah jauh saja yang bisa mengerti tentang diri Randy. Randy ingin sekali untuk bertemu dengan dia walau bagaimanapun caranya aku harus bertemu dengan dia.

Karena dengan jika Randy bisa bertemu, mungkin Randy bisa menyelesaikan masalah yang sedang terjadi pada Randy dan pada kembarannya. Randy selalu berharap dan berdo'a kepada Tuhan agar bisa di pertemukan. Dengan begitu Randy bisa merasakan punya saudara dan punya keluarga.

Bersambung

Kita Kembar [ END ] [Terbit]Där berättelser lever. Upptäck nu