sunday bad day

4.5K 349 12
                                    

Kringgg... Suara alarm menggema di ruangan yang di huni dua orang gadis.

"Ehmm, jam 6:39" ucap lara memastikan.
"Zey bangun, gereja" sambil menggoyang orang di sampingnya yang masih tertidur dan tertutup selimut.

Ceklekk .. Tiba tiba pintu kamar terbuka dan muncul lah zey bersama seorang pria yang lara pun tidak kenal siapa pria itu.

"Zey?bukan kah ini ah di sampingku kamu?" Tanya lara dengan kaget

Dan tiba-tiba..
"Kejutan untukmu putri tidur :)" alexandra keluar dari balik selimut dan sontak membuat lara kaget dan terbangun

"Ughhh" desah lara
"Astaga mimpi apa, masih jam 5 subuh" kata lara kepada dirinya sendiri sambil melihat jam.

Dirinya kembali berusaha untuk tidur tapi bayangan muka alexandra tidak hilang dari pikirannya.

"Tuhan jika ini salah tolong hapus kan semuanya" ucap lara sedih sambil menangis.

5 menit berlalu lara bangun dan duduk bersandar di kepala tempat tidur, dia memulai berdoa agar dirinya lebih tenang dan bangun untuk menyiapkan sarapan untuknya dan zey.

.
.
.
Apartemen zey memiliki dua kamar, sehingga lara menempati satu kamar dan zey di kamar lainnya

Pukul 6:00 am

Lara sudah selesai masak dan siap untuk menata di piring

"La, kamu sudag bangun? Eh kamu masak?" Tanya zey kaget

"Iya zey, aku mimpi buruk jam 5 dan aku bangun masak" jawab lara tanpa melihat zey

"Hemm mimpi tentang dia?" Tanya zey sambil berjalan ke arah lara dan membaya piring yang sudah diisi makanan tersebut ke sofa

"Iyaa" jawaban singkat lara sambil mengambil minum dan membawanya ke sofa

"Nanti kalau mau cerita aku pasti ada,habis makan kita mandi dan ke gereja ya lara"

"Okay"

Merekapun makan dan setelah itu mandi untuk bersiap ke gereja.

.
.
.
.

Pukul 7:45 mereka sampai di gereja.

Lara :

Lara :

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.


Zey :

"Kita duduk di bagian mana la?" Tanya zey

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.


"Kita duduk di bagian mana la?" Tanya zey

"Emm di bagian depan ya zey,kalau belum penuh" jawab lara sambil memperhatikan orang sekitat

"Yuk disitu aja" ucap zey sambil menarik tangan lara

Tanpa mereka ketahui ada satu orang yang melihat tajam ke arah mereka dari arah belakang.

.
.
.

Ibadah pun selesai, sebagian orang sudah buru-buru untuk pulang karena hari minggu adalah hari terbaik untuk menikmati panasnya pantai bersam keluarga, namun sebagian lain masih terlihat berbincang bersama rekan mereka. Karena gereja ke dua akan di mulai dua jam lagi.
Begitupun lara dan zey yang masih berada di gereja mereka sedang asik berbincang bersama teman kelaa yang mereka temui saat itu.

"Oh iya katanya prof Albert akan di ganti terus" kata Marie teman kelaa zey dan lara.

"Oh jadi gosip yang beredar itu benar,tapi menurutku gak mungkin sih Miss Alexandra akan bertahan untuk mengajar dalam waktu lama. Mengajar itu gak enak" balas zey

"Eh itu prof Albert,mau kesana gak?ucapin selamat hari minggu dan salam perpisahan mungkin?" Ajak lara

"Boleh" "yuk" menerima persetujuan dari dua temannya

"Selamat pagi prof, selamat hari minggu" sapa zey kepada prof albert yang habis berbincang dengan rekannya

"Selamat pagi,ah kalian bukannya anak kelas B?" Tanya prof Albert

"Iya prof ini kami" jawab Marie

"Oh senang melihat kalian, apa kalian sudah tau bahwa saya tidak lagi mengajar? Sangat sedih memang untuk meninggalkan tempat yang sudah saya anggap seperti rumah kedua,tapi mau bagaimana lagi keluarga yang merupakan rumah pertama menginginkan waktu saya seutuhnya" kata prof albert sambil tersenyum

"Iya kami mengerti prof,kami juga sedih mendengar prof tidak mengajar lagi" ucap zey

"Minggu depan saya resmi meninggalkan kampus,dan saya usahakan akan ke kelas kalian, dan ada satu tugas yang kemarin ketinggalan nanti saya akan sampaikan ke keponakan saya yang akan menggantikan saya sementara. Oh apa kalian sudah kenal?" Secara otomatis perkataan prof albert mengagetkan mereka bertiga,khususnya Lara

"Ohh sudah dok sudah kok,kemarin miss alexandra masuk untuk pertama kalinya kelas kita hehe" ucap zey mencoba tawaran prof albert untuk kenalan dengan orang yang akan membuat teman disampingnya menangis lagi.

"Oh tidak masalah, saya tadi datang bersamanya. Kebetulan dia ingin mencari suasana baru jadi dia ikut, siapa tau kalian bisa memberinya rekomendasi tempat bagus disekitar sini biar dia jangan terlalu kaku dengan kalian sewaktu mengajar"
Tanpa mendapat izin dari ketiga mahasiswanya prof albert memanggil Alexandra

Alexandra :

"Alexandra, ayo uncle kenalkan dengan mahasiswi kelas B" sontak alexandra berjalan mendekati mereka

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

"Alexandra, ayo uncle kenalkan dengan mahasiswi kelas B" sontak alexandra berjalan mendekati mereka.

"Oh God" lara tidak mampu melihatnya pun hanya bisa tertunduk.

"Iya uncle saya sudah tau, senang bisa melihat kalian disini :)" kata alexandra dengan ramah dan tek matanya melihat sosok yang dicarinya selama ini.

Lara Kristen (END)Where stories live. Discover now