Prolog

1 1 0
                                    

   Di sebuah lautan yang luas dan megah nan indah, tinggallah para manusia setengah ikan..
Mereka hidup dengan bahagia, sampai suatu ketika manusia menemukan tempat persembunyian para manusia ikan tersebut dan para manusia mulai memburu mereka dengan sadis sampai tak ada yang tersisa (pikir para manusia tersebut).

   Dan setelah perburuan besar itu, para manusia biadab tersebut pergi sambil membawa para manusia setengah ikan yang sudah mati dan juga beberapa dari menereka yang di biarkan hidup untuk di teliti, para manusia tersebut membawa manusia setengah ikan dengan menggunakan kapal yang besar.

   Beberapa saat setelah kapal manusia pergi menjauh, seekor manusia setengah ikan keluar dari tempat persembunyiannya dan melihat tempat tinggalnya yang hancur yang semulanya indah dan cantik di penuhi karang berwarna-warni dan sekarang telah berwarna abu-abu, manusia setengah ikan tersebut hanya meratapi apa yang sudah terjadi, ia tak bisa berbuat apa-apa lagi, wajahnya yang semula selalu ceria dengan matanya yang selalu bersinar, kini wajahnya hanya tampak kesedihan dan sorot matanya yang selalu bersinar telah mati, di dalam lubuk hati kecilnya ia sangat marah dan menyimpan dendam terhadap manusia lalu berjanji akan membalas perbuatan mereka.

   Setelah itu manusia setengah ikan hanya tinggal seorang diri, pergi berkelana mengarungi lautan sendirian dan ketika ia menemui sebuah kapal ia menyanyikan lagu pembawa petaka yang ia buat untuk membalaskan dendam dan menenggelamkan kapal-kapal yang ia temui

The song

Ohh~ Waves, waves, waves~_
O big waves~
Come come come~
Annihilate them for me~
Drown them~
Drown, drown those evil humans~
Don't let them out of the ocean~
AAAAAAAAAA~
haaa~

    Beberapa tahun pun berlalu dan akhirnya manusia ikan tersebut sampai di sebuah negara, ketika sampai ia kebingungan karna banyak nya kapal yang lalu lalang, ia juga melihat banyaknya gedung-gedung tinggi dan berkata. _"apakah itu terumbu karang jenis baru?"_. Tanya nya kebingungan. Sungguh ia tak tahu apapun tentang manusia, yang ia tahu manusia manusia adalah makhluk yang jatah dan tak berperasaan.

   Setelah lama memandangi gedung-gedung yang indah ia pun berenang ke arah bebatuan besar yang berada di pantai ia bersembunyi di baliknya mengintip para manusia yang sedang bersenang-senang di pantai lalu ia pun berseringai dan mulai bernyanyi nyanyian pembawa petakanya dan menuntun para manusia yang berada di pantai tersebut ke lautan dan menenggelamkan mereka.

The Song

Ohhh~ humans~ I hate you~
Perish oh oh perish~
Listen to my voice~
Follow my voice~
Come here, come here~
Don't listen to anyone else~
Just follow my voice~
And drown in the ocean and don't come back~
Hahahaha...
I hate you humans..
Feel in that dark ocean..

   Dan oleh karena kejadian itu pantai tersebut di tutup dan di cap sebagai pantai terangker dan karena hal itu sang manusia setengah ikan tersebut pun tinggal di pantai itu, walau memang sudah sepih, tetapi masih tetap ada yang datang untuk uji nyali padahal sudah ada papan peringatan untuk tak memasuki area pantai dan setiap ada yang datang manusia setengah ikan tersebut menyanyikan lagunya.

   Waktu pun berlalu dengan sangat cepat dan sang manusia setengah ikan tersebut mulai merasa bosan karena tak ada lagi manusia yang datang lalu ia pun merangkak naik ke atas batu besar dan memandangi langit malam dengan bintang-bintang yang bertaburan, setiap kali ia melihat melihat langit ia selalu menangis dan bersedih mengingat kejadian yang sudah bertahun-tahun lamanya karna kehilangan kerabat-kerabatnya, sungguh.. dia sangat kesepian.. karna kesedihan nya ia pun bernyanyi..

The song

O my relatives..
I really miss you..
I'm alone here, I'm lonely..
I want to talk to all of you..
I want to play, have fun with you like before..
swimming together..
dancing together..
but now.. haa~
I can't do it anymore..
I'm lonely..
the loneliness is so eternal..
My heart is really broken when I remember it..
I was alone, with lonely friends..
like a coral that grows in the desert alone, No friends, no fish swimming around...
Sob sob..
Aaaaa~ aaa~
Haaaaaaaa~
My heart hurts..
My heart hurts aaaaaa~ aaaaa~
I'm alone haaaa~ aaa~
I really miss you guys aaaa~ aa~
Haaaa~
Sob.. sob..

You've reached the end of published parts.

⏰ Last updated: Dec 04, 2023 ⏰

Add this story to your Library to get notified about new parts!

嫌いだけど好きになれない [MoLent]Where stories live. Discover now