prolog.

58 22 9
                                    

Hay² cerita ini real dari otak pas- pasan aku, dan kalo ada kosakata yang kurang tepat mohon dimengerti karena ini karya pertama.

Mohon dukungan nya dengan vote, komen dan share! Biar aku semangat dan gak ngecewain kalian dengan alur jelek!

-

----------------------------------------------------------

' takdir tidak ada yang mengetahui, entah alur nya akan kita sukai atau tidak kita sebagai mahkluk yang dicipta hanya bisa menerima tanpa bertahan '

Beberapa anggota OSIS tengah disibukkan dengan persiapan MPLS [ masa pengenalan lingkungan sekolah ] atau MOPD [ masa orientasi peserta didik ] .

Hari ini, tahun ajaran baru, yang pastinya akan ada calon murid baru.
Dan disitulah para anggota OSIS disibukkan.

Seperti sekarang ini, Lingga ketua osis SMA GAJAH MADA berdiri dihadapan para calon murid baru, sedari tadi ketua osis itu menginstruksikan agar mereka berbaris sesuai intruksi anggota nya.

Dalam keadaan seperti ini, mereka harus memiliki extra kesabaran tingkat full, karena tidak semua calon murid baru memiliki attitude yg sama, lingga harus berkali kali menginstruksi agar terlaksana kan dengan cepat.

Matahari bersinar seperti biasanya,peluh di keringat mulai bermunculan, semua murid baru mulai berbaris tertib.

" Chek... Chek... " Tes nya.

" Oke! Hay  alll ......gimana kabar nya,baik, kan? " Sapa lingga dengan senyum manis nya.

" Baikk kak! "

Lingga mengangguk, " Hari ini hari mpls, kalian tau itu singkatan dari apa? "

Sembari mengarah kan mikrofon kearah lapangan

" Tau kak "

" Jadi ........................................... " Selanjutnya diisi dengan berbagai penjelasan, dari penjelasan bermutu hingga yang tidak bermutu.

___________________________________

15 menit telah berlalu, kini mereka dibubar kan ,untuk berkeliling disekolah dengan seragam putih biru yg berbeda beda, tak lupa kalung yg dibuat dari kacang panjang dan juga topi kertas dengan bentuk unik sesuai karya masing² .

Dari ruang kantor, bk, perpustakaan,UKS , berlanjut ke mipa 10 11 12,lalu ips 10 11 12 dan terakhir menuju kantin yang berdampingan dengan toilet.

10:13

Waktunya istirahat, baik siswa/i yg akan menjadi dekel kelas 10 berhamburan menuju kantin dengan circle nya masing² { njay circele } .

Karena ini tahun ajaran baru, kelas 11 dan 12 diliburkan 2 hari agar tidak mengganggu aktivitas [mpls].

Moe menatap kantin yg lumayan ramai, untung di SMA Ini memiliki 2 kantin jika tidak entah akan terjadi apa dihari besok. menghembuskan nafas lelah, lalu mendekatkan diri dengan beberapa anggota osis lain nya.

" Yakin dua tahap? " Tanya Yuda, wakil ketua osis  .

Semua menatap lingga yang mengangguk sembari meneguk air mineral. " Jangan banyak banyak, cape mereka, cape di kita juga " Jawab lingga.

Semua mengerti, lagi pula mau banyak enggak nya tahap yang dikasih pada akhirnya mereka akan belajar seperti biasa.

" Ayok berpencar, abis ini mereka bakal nyari kita buat tanda tangan " Ujar lingga.

Para anggota osis bergegas, " Moe? " Panggil lingga.

" Iya kak "

" Mau ikut gabung gak? " Tanya nya.

Moe menggeleng dan tersenyum lembut " Moe nyusul agam aja kak " Tolak nya halus, lingga pun mengerti.

" Agam kesekolah juga? "

Moe mengangguk. " Yudah kakak duluan " Jawab lingga.

Moelya azhera skertaris osis, moe cantik juga manis, sifat nya dewasa sehingga beberapa orang nyaman bila berbicara dengan nya. Dari kelas 11 mipa A yang berarti termasuk siswi pintar di sekolah .

Agam pratama, pacar dari moe, paras nya yang bisa dibilang ganteng mampu membuat siswi siswi kegatelan, sifat nya yang humoris memudah kan nya untuk akrab dengan orang baru.

__________________

By ayura_ada

Sen, 8agustus/2022.

Sen, 8agustus/2022

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.


Moelya AzheraWhere stories live. Discover now