Bidadari Surgaku

By syah_putri1224

71.3K 2.6K 112

Seorang gadis bernama Anisa Humairah,dan sering di panggil Nisa. Kini ia telah memasuki usia remaja. Ia kin... More

💞😄Awal Pertemuan
Perkenalan
Teman Baru
💞apa betul??
💞💞penasaran !!
💞💞Ketakutan
💞💞Penjelasan
😢cemburu!!
💞💞Kenaikan kelas
💞💞Hukuman
💞💞Menjauh🙁
merelakannya💔💔
💞dipercaya lagi
persiapan isra miraj
💞💞Semakin dekat
Liburan😊🚗
tersakiti lagi💘
pasrah🙁
ujian berakhir
Tanpa dirimu
khawatir🙁
bingung😟
KESEMPATAN PERTAMA
KESEMPATAN KEDUA
Berakhir Sudah😢
part 26😢
part 27
part 28
curhat
part 29
Rasa itu kembali lagi
kerja kelompok
Baca dulu guys

latihan bareng

479 17 2
By syah_putri1224

Assalammu'alaikum

Jangan mau jadi silent reader.
Untung nya buat kmu apa?
Hargailah karya author denga memberikan voment.lagian vomentkan gratis nggak mesti bayar. Sebuah voment itu memiliki arti tersendiri bagi penulis.

Happy reading..

Pagi hari telah tiba. Ia terbangun dari tidurnya dan ia melihat jam masih menunjukkan pukul 03.00 pagi. Ia bangkit dari tempat tidur dan bergegas kekamar mandi untuk melaksanakan wudhu dan mengerjakan sholat tahajud.

Sholat tahajud adalah sholat yang sangat istimewa. Satu-satunya sholat sunnah yang perintahnya langsung disebutkan dalam Al Qur'an disertai dengan keutamaannya. sholat tahajud dikerjakan sesudah tidur, dinamakan shalat Tahajud, artinya terbangun malam. Jadi, kalau mau mengerjakan sholat Tahajud, harus tidur dulu. Shalat malam ( Tahajud ) adalah kebiasaan orang-orang shaleh yang hatinya selalu berdampingan dengan Allah SWT.

Allah Subhanahu wa Ta'ala berfirman dalam Al Qur'an mengenai sholat sunnah paling istimewa ini:

وَمِنَ اللَّيْلِ فَتَهَجَّدْ بِهِ نَافِلَةً لَكَ عَسَى أَنْ يَبْعَثَكَ رَبُّكَ مَقَامًا مَحْمُودًا
"Dan pada sebagian malam hari bertahajudlah kamu sebagai suatu ibadah tambahan bagimu; Mudah-mudahan Tuhanmu mengangkat kamu ke tempat yang terpuji." (QS. Al Israa': 79)

Sholat tahajud memiki banyak sekali manfaat juga keutamaan. Diantara manfaat dan keutamaan sholat tahajud adalah jalan meraih ridha Allah, dikabulkannya doa-doa dan juga pencegah dari berbuat dosa. Bahkan, karena banyaknya keutamaan dan manfaat sholat tahajud ini, Rasulullah tidak pernah meninggalkan sholat tahajud.

"Ya Allah..aku bermohon pada mu..Jodoh rezeki dan maut engkau yang telah tetapkan..untuk itu izinkan lah berjodoh dengan orang yang hamba cintai.. Labuhkan lah hati hamba ke orang yang tepat.. Jika dia terbaik untuk ku maka persatukan lah kami,,jika dia yang memang jodohku maka dekatkan lah kami keikatan yang halal..hamba berharap nama nya yang selalu aku sebut dalam doa hamba bisa menjadi Imam hamba kelak ..hamba mohon" Aamiin Ya Rabbal 'alamin

"Ngomong ngomong aku semalam kok bisa ya langsung ada dikamar.. Aku tidak sadar . Jaket itu..ya jaketnya hafizh..senang nya aku ya Allah saat bersamanya..andai aku dan dia bisa bersama dalam ikatan halal" ucap nya dalam hati

~~~~

Pagi hari telah tiba.Ia pun bangun dari tempat tidur dan mulai beres beres.Tak lupa ia merapikan tempat tidur. Setelah semua beres ia pun keluar dari kamar dan membereskan semua barang barang keperluan sekolah.Ia pun menemui kak afri didapur yang sedang memasak nasi goreng.

"assalammu'alaikum kak"ucapku sambil menyalim tangan kak afri

"wa'alaikumussalam dek"

"kakak masak apa?" tanyanya sambil mencium aroma wangi yang membuat perutnya terasa lapar.

"ini..nasi goreng kesukaan kamu, gimana tidur ny pulas?" tanyanya lagi

"lumayan kak"

"kamu ada hubungan apa sama laki laki tadi malam yang ngantar kamu dek?" tanya nya

"oh..hafizh.. Gak da hubungan apa apa kok kak,cuman teman aja kak"

"yakin teman..tapi kok peluk peluk segala" ucap kak afri santai

"hah? Peluk? Kapan nisa peluk peluk hafizh? Gak da ya kak" bantah nya

"ya kamu gak sadar dek..orang kamu tidur " ucap kk afri sambil tertawa

"aku peluk hafizh..apa betul .. Masak iya ??"

"uda jangan melamun, makan sarapan kamu dek.Biar berangkat ke sekolah..entar kamu telat dek" lanjutnya

"iya kak..."

Sesampai sekolah ia pun memasuki kelas dan melihat seseorang yang masih tetap sama dihatinya yaitu hafizh. Ia merasa canggung untuk masuk kelas apalagi dengan kejadian tadi malam ia merasa malu.Ia pun memberanikan untuk masuk dan mulai melangkahkan kaki nya dan mulai mendekat kearah tempat duduknya. Dan saat itu juga ia memberanikan untuk ketempat duduk hafizh dengan tujuan untuk memulangkan jaket yang ia kenakan tadi malam saat hafizh mengantarkannya.

"hafizh..ini aku kembalikan jaket kamu"ucapnya sambil memberikan jaket kehadapan hafizh dan spontan hafizh melihat kearah asal suara tersebut

"hmm.. ya..."jawabnya sambil mengulurkan tangan untuk mengambil jaket tersebut

"makasih ya da ngantarin aku semalem dan makasih juga atas jaket nya"ucapnya lagi sambil memamerkan gigi nya dan tersenyum manis.

"iya sama-sama"

Bel berbunyi

Pelajaran pun dimulai.Semua siswa fokus mendengarkan pelajaran hari ini.Dikarenakan mereka sudah kelas 12 dan tidak ada waktu untuk bermain main lagi dan fokus terhadap pelajaran agar bisa lulus dan mendapatkan nilai yang bagus.
Tak terasa jam pelajaran sudah selesai. Dan guru pun sudah keluar dari ruangan kelas.

"woi teman teman...hari ni kita free...yey..."teriak salah satu siswa laki laki yang kini berdiri diatas kursi siapa lagi kalau bukan mazlan.

"apaan sih lu mazlan...sotoy banget lu..pletak"ucap yogi sambil menoyor kepala mazlan

"sakit kampret...lu seenaknya aja jitak kepala ku..mau ku basmi lu"balasnya tanda tak terima kepalanya dijitak .

Mereka berdua pun saling beradu dan tak bisa menyeimbangkan diri dan akhirnya mereka terjatuh dari kursi secara bersamaan.

Bugh....

semua orang yang ada didalam kelas pun tertawa melihat kelakuan dua orang itu.Yang kini menjadi pusat perhatian semua orang.

"awwww...bokong ku..sakit kali"ucap mazlan sambil mengelus bokongnya yang terasa sakit terkena lantai.

"sama ..aku juga"lanjut yogi dengan melakukan hal sama.

"Baiklah teman teman..hari ini kita free les dikarenakan para guru akan mengadakan rapat dengan kepala sekolah.Oleh karena itu mohon kerja samanya agar tidak terlalu ribut.Terima kasih"ucap seorang ketua kelas .

"yey..akhirnya kita free les juga y nisa"ucap ziah

"ya ziah"jawabnya

"gimana kalau kita diskusi aja tentang tugas budaya kita,kan lumayan buat ngisi kekosongan ini" lanjutnya

"betul juga itu ziah"

"yoda bentar,kalau gitu aku panggil yang lain dulu ya..biar kita diskusi "

Ya inilah mereka yang tengah duduk bersama dan membentuk lingkaran untuk mendiskusikan masalah penampilan mereka.

"ok..sekarang kita tentukan lagu apa yang mau dinyanyikan" ucap hafizh

"hmm,,apa ya..yang pasti lagu duet "jawab fadlan

"gimana lagu inggris?"saran ziah

"ing..inggris...jangan lah..aku nya gak fasih banget dalam bahasa inggris .." jawab nisa

"jadi apa dong"

"uda dong nisa..uda inggris aja..ntar hafizh yang bantuin deh kalau masalah pelafalan nya,kalau inggris pasti mantap tu"saran fadlan

"yoda entar kita belajar sama sama" ucap hafizh dan meyakinkan nisa

"baiklah kalau gitu"

"gimana kalau lagu westlife judulnya my love"saran putri

"apa??"sahut nisa dan hafizh secara bersamaan.

'lah..kenapa kalian berdua kompak gitu?" ucap fadlan

"gak papa,spontan aja"alibi hafizh

"iya aku juga"

"yoda itu aja..oke.." lanjut putri

"oke,,sekarang kita bagi tugas aja,lu sama hafizh belajar tu lirik,dan lu hafizh kasih tau sama nisa cara pelafalan bahasa nya yang benar,dan kami bertiga mau cari kunci nada alat musik kami"ucap ziah dengan tegas.

Mereka semua pun sibuk dengan kegiatan mereka masing masing.Mulai dari cari lirik,cari nada,dan lain nya.Begitu juga dengan nisa,ia sibuk menulis lirik lagu yang akan dibawakan nya nanti. Dan hafizh dia juga sibuk menulis lirik sama seperti nisa.

Westlife~My Love

Part 1

An empty street,an empty house
(Jalan yang sepi,rumah yang kosong)

A hole inside my heart
(sebuah lubang dalam hatiku)

I'm all alone,the rooms are getting smaller
(Aku hanya sendiri,ruangan terasa menyempit)

I wonder how,i wonder why, i wonder where they are
(Aku bertanya bagaimana,aku bertanya mengapa,aku bertanya dimanakah semuanya)

The days we had,the songs we sang together (oh yeah)
(Hari hari yang kita miliki,lagu lagu yang kita nyanyikan bersama)

Part 2

And all my love,i'm holding on forever
(Dan semuanya,cintaku,kan ku pegang teguh selamanya)

Reaching for the love that seems so far
(menggapai cinta yang terasa sangat jauh)

Duet Reef

So i say a little prayer
(jadi,aku panjatkan seuntai doa)

And hope my dreams will take me there
(Dan berharap mimpi dapat membawaku kesana)

Where the skies are blue,to see you once again..my love
(Dimana langit berwarna biru,untuk melihatmu sekali lagi,cintaku..)

All the seas from coast to coast
(seluruh lautan dari pantai ke pantai)

To find the place I Love the most
(Untuk menemukan tempat yang palinh ku cintai)

Where the fields are green,to see once again..my love..
(Dimana padang berumput hijau,untuk melihatmu sekali lagi,cintaku..)

Part 3

I try read,i go to work
(aku berusaha untuk membaca,aku pergi kerja)

I'm laughing with my friends
(aku tertawa dengan temanku)

But i can't stop to keep myself from thinking(oh no)
(tapi aku tidak bisa menahan diriku dari memikirkan mu)

I wonder how,i wonder why,i wonder where they are
(Aku bertanya bagimana,aku bertanya mengapa,aku bertanya dimanakah semuanya)

Back to reef

Setelah menulis lirik selesai.Hafizh pun menjelaskan tentang bagian bagian lagu yang harus mereka nyanyikan.

"uda selesai?" tanya hafizh

"uda kok"

"oke..nanti aku nyanyi pertama ,dan dilirik ini sampai ini aku (part 1),kemudian di part 2 nya kamu,dan dilirik ini kita barengan (reff),dan ada part 3 itu aku aja,dan pas reff nya kita barengan lagi"jelasnya panjang

"alhamdulillah...."ucap nisa lega

"kenapa alhamdulillah?"tanya nya bingung

"bagian yang aku sendiri cuman sedikit,kan bagus,,haha"ucap nisa kegirangan

Hafizh hanya membalas dengan senyuman

"kalau begitu aku kasih tau ya,aku coba nyanyikan..ntar kamu lihat teks dan perhatikan kata katanya"lanjutnya

"oke baiklah"

An empty street,an empty house
(

A hole inside my heart
(sebuah lubang dalam hatiku)

"Ntah kenapa aku tidak fokus melihat lirik,aku hanya memperhatikan dia yang sedang bernyanyi yang membuat aku semakin terpesona,MasyaAllah suaranya indah sekali,kamu gak berubah fizh,kamu tetap hafizh yang dulu yang aku kenal,kamu masih suka bernyanyi .Hatiku adem bener bisa lihat kamu sedekat ini saat bernyanyi,aku senang akhirnya kita bisa sedekat dulu lagi,tapi aku tidak tau apa kamu masih memiliki rasa padaku,danaku tidak tau rasa ini kenapa hanya untukumu,aku tak tau,cuman kamu yang saat ini dihatiku..Aku berharap kelak kamu lah yang ditetapkan Allah untukku..apa aku boleh meminta itu..aku tak tau..aku hanya berusaha untuk tetap memendamnya dan mengaduh kepada Sang Pemilik Hati.."ucap nisa dalam hati

I'm all alone,the rooms are getting smaller
(Aku hanya sendiri,ruangan terasa menyempit)

Tanpa sengaja pandangan mereka bertemu

"ada pa nisa?" tanya nya sambul berhenti bernyanyi

"hm..hm.a..anu..i..itu..gak da apa apa kok,kamu lanjutin aja" ucap nisa gugup dan memperhatikan kertas yang ada ditangan nya.

Dan hafizh pun melanjutkan nyanyi sambil memandang nisa tanpa orangnya mengetahui.

"Aku tau kamu tanpa sengaja memperhatikan ku saat bernyanyi,aku tau itu..kok jantung ku deg deg deg y saat dia memandangiku,haha..bisa aja aku ni..kamu tu memang paling jagi nya bikin antung aku berdebar debar nisa..dari dulu hingga sekarang..kamu yang selalu bikin jantung aku berdebar cepat dari dulu hingga sekarang,aku tak tau kenapa cuman kamu yang bisa aku bikin begini,aku berusaha untuk tidak memikirkan mu tapi pikiran tentang mu datang sendiri.Aku hanya bisa berdoa kepada Allah agar kita kelak dipersatukan.." ucap hafizh dalam hati.

I wonder how,i wonder why, i wonder where they are
(Aku bertanya bagaimana,aku bertanya mengapa,aku bertanya dimanakah semuanya)

The days we had,the songs we sang together (oh yeah)
(Hari hari yang kita miliki,lagu lagu yang kita nyanyikan bersama).....

Setelah hafizh selesai bernyanyi,sekarang giliran nisa.Dan nisa pun bernyanyi sesuai dengan yang part lagu yang ia nyanyikan.Hafizh mengajarinya dengan baik.Mereka bercanda tawa,saling tertawa bersama dan sesekali mereka tersenyum satu sama lain. Dan tanpa sadar mereka diperhatikan oleh banyak orang dan mereka tidak sama sekali terganggu dan mereka tetap melanjutkan latihan bersama hingga akhir pelajaran.

~~~~

Akhirnya selesai juga part ini..
Jangan lupa vote ya..
Karna vote kali itu sangat penting bagi aku..biar aku lebih semangat untuk melanjutkan cerita ini.
Dan jangan lupa follow ig aku..Kalian follow aku pasti follback..
Yuk cek diprofil aku..
Terima kasih...
😍😍😍

Continue Reading

You'll Also Like

577K 70.1K 19
Lentera Hati - Series keempat Lentera Universe Romansa - Spiritual - Militer "Dejavu paling berat adalah bertemu seseorang yang mirip dengan dia tapi...
214K 7.4K 70
Bagaimana perasaan kalian kalau tau dipinang oleh habib tampan yang banyak digandrungi oleh kaum hawa. Senang? sudah pasti. Mari kita ikuti perjalana...
66.5K 2.6K 30
Serpihan cinta Gus Al dan Ning Syafa yang berakhir abadi🌹 Sebuah perjanjian yang membuat dua insan di persatu kan dalam ikatan suci pernikahan, yang...
5.5M 476K 53
- Zona teka-teki 1 - Kalian baca cerita ini siap-siap jadi detektif - Terbit di Hesthetic official "Menikahlah dengan suamiku dan jaga baby Hamzah...