Bayangmu

86 12 0
                                    

Jika saja saat itu emosiku tak memuncak dan kita tidak berseteru. Akankah kita masih menghabiskan malam bersama? Menceritakan keinginan di masa depan. Tenggelam dalam indahnya malam. Lalu tertidur dengan seulas senyum di bibir. Agar terbangun dengan semangat yang mengalir.

Namun kini kusadari, dirimu yang tak lagi peduli. Meninggalkanku sendiri. Aku hanya takut bila matahari terbenam dan membiarkan langit menghitam. Karna saat di larut malam, bayangmu menjadi semakit kuat dan tak menghilang.

My Heart My Mind [My Diary]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang