24. Flashback part 2

915 136 3
                                    

"Jacob!" Teriak kevin sambil berlari menghampiri jacob yang sekarang sedang berdiri memandang hamparan rumput yang luas.

"Jacob.. kau tidak akan percaya dengan apa yang terjadi,.." ujar kevin sambil memegang pundak sahabatnya itu.

"Ada apa?" Tanya jacob sambil menatap kevin.

"Benar katamu,, ayahmu memberikan ramuan kepada kami.."

"Apa?? Bagaimana bisa?? Kita telah menghancurkan ramuan itu!! Tapi kenapa masih bisa diedarkan???"

"Aku tak tau jacob, tapi yang jelas. Aku mendapatkan ramuan itu juga!!" Jawab kevin sambil menunjukan cairan yang berada didalam botol kecil.

PLAK

Jacob memukul tangan kevin dan membuat botol itu terjatuh,.

"Apa yang kau lakukan??!!!" Tanya kevin sambil mengusap tangannya yang dimukul oleh jacob.

"Jangan pernah meminumnya, kevin!"

"Aku tidak akan meminumnya.. namun bagaimana dengan penduduk dinegeri ini?? Mereka pasti telah meminumnya!!"

"Oh sial.. kenapa kau baru mengatakannya sekarang???"

"Aku saja baru dapat botol itu setelah pengawal dari kerajaanmu memberikannya kepadaku!!..." jelas kevin acuh.

"Bagaimana ini???"

"Jacob,, aku yakin ramuan itu belum disebarkan secara luas. Baru disekitar istana saja, ja-" belum sempat kevin melanjutkan perkataannya.

"Oke, nanti malam.. ayo kita hancurkan ramuan itu!!! Ramuan itu harus benar benar musnah dari muka bumi ini!!"

Kevin yang mendengar itu hanya bisa mengangguk mantap.


Malam harinya,

Jacob dan kevin memasuki gudang menyimpanan ramuan itu, disana banyak sekali ramuan yang telah diisi didalam botol botol kecil dan siap diberikan kepada penduduk.

Mereka mulai menghancurkan botol itu menggunakan tongkat yang mereka bawa,.

Sssssttttttt

Panah menusuk legan jacob dengan dalam, dan membuat darah mengalir dari ujung panah itu.

"Kau tak apa apa???" Tanya kevin sambil melihat legan jacob, jacob mengangguk.

BRAAAKK

Pintu gudang dibuka secara paksa dan melihatkan banyaknya penjaga dan salah satu kaki tangan dari ayah jacob memimpin diantara penjaga itu.

"Sial,.." lirih jacob.

"Pangeran????!!!" Ucap kaki tangan ayah jacob dengan raut wajah yang tidak percaya.

Jacob tersenyum, "apa kabar pak shownu???"

"Pa-pangeran.. bagaimana bisa?? Bagaimana bisa pangeran melakukan ini????"

"Aku tidak suka dengan rencana yang kau buat bersama dengan ayahku.. aku ingin menghancurkan semua ramuan ini, karna ramuan ini berbahaya!!" Jawab jacob dengan raut wajah yang serius.

Shownu senyum penuh arti, "oh?? kau memberontak?? Jadi, jika aku melukaimu atau membunuhmu itu tak masalah???"

"Terserah.... yang jelas aku tidak akan mati ditangan orang sepertimu!!!"

"Kevin, berlindung dibelakangku.. jika aku beri aba aba untuk berlari, larilah lewat pintu belakang gudang. Lalu kabur kedalam hutan, didalam hutan nanti kau akan menemukan pondok,tepat disamping pondok itu ada fortal. Masuklah kedalam fortal itu, maka kau akan aman disana!!!" Bisik jacob ke kevin,

"La-lalu kau bagaimana????"

"Aku?? Aku harus menyelesaikan urusanku disini!!"

"Ta-tapi...."

"Kevin,,,, lakukan saja apa yang aku suruh. Aku mohon padamu, tunggu aku disana, beradaptasilah didunia itu. Aku akan menyusulmu, namun aku tak tau kapan aku menyusulmuuu,, yang jelas ~~ kau harus percaya padaku, oke!!"

Kevin mengangguk setelah mendengar jacob mengatakan itu,. "Oke, sekaranglah saatnya.. KEVIN LARILAH!!!" Teriak jacob

Setelah mengucapkan kata itu,kevin langsung kabur lewat pintu belakang gudang.

Sedangkan jacob lari kedepan untuk menyerang pengawal dan juga shownu,.



*******




"Uhuk-uhuk...." jacob memuntahkan banyak darah, dan seluruh tubuhnya dipenuhi oleh darahnya yang bercampur dengan darah pengawal.

"Sudah aku bilang pangeran.. kau tidak akan bisa melawanku! Tidak akan pernah bisa!!" Ujar shownu dengan sombongnya.

"Sialan,.." upat jacob, dia ingin sekali memukuk wajah shownu lalu mencabik cabiknya,namun dia tidak memiliki kekuatan yang lebih untuk melakukan semua itu,

Shownu berjongkok didepan jacob, "bagaimana pangeran??? Sepertinya... Hidupmu hanya sampai disini ......" ujar shownu sambil mengayunkan pelan pedang yang tajam ke kepala jacob,

Greep

Jacob memegang legan shownu,lalu tersenyum.. "Trimakasih,.." ujar jacob

"?????????"

"K-kenapa???"

TRAAANG ~~

Pedang yang shownu pegang terjatuh tepat didepan jacob, lalu tak lama kemudian, tubuh shownu mulai menciut ah tidak mengkriput. Tubuhnya seakan akan telah menjadi tua.

"Ba-bagaimana bisa???" Ujar shownu terbata bata.

Jacob hanya tersenyum,perlahan lukajacob ada ditubuh jacob menghilang alias sembuh, dan tubuh shownu mengalami penuaan yang cepat lalu kemudian shownu jatuh terduduk.

"Nah shownu,, sepertinya kau melupakan sesuatu tentangku???" Ujar jacob sambil berdiri

"Aku bisa menghisap energi seseorang untuk menyembuhkan luka yang ada ditubuhku,,. Sangat menguntungkan menjadi anggota bangsawan. Walaupun aku tidak sehebat ayah yang bisa menghisap energi hanya dengan tatapan mata, namun, Trimakasih untuk energimu!!!"

"Sial,," lirih shownu

Bruukkk

Shownu terjatuh,

Jacob lalu mengambil pedang yang tergeletak itu, lalu berjalan keluar gudang dengan santainya seperti tidak terjadi sesuatu.

"Sepertinya.... aku harus menghabisi Ayahku terlebih dahulu baru aku pergi ke dunia manusia!!"





































TBC

[✔] My Cute Cat  || JaehwallWhere stories live. Discover now