#33 - meet

17.6K 1.3K 222
                                    

"Jadi Park MinJi hanya anak sekolah tingkat akhir?" tanya Yunhyeong merasa tak percaya.

Mellia mengangguk lesu dan kemudian kembali meminum gelas sojunya.

"Kau sangat lelah ya?kalau begitu istirahat dan tidurlah--"

"Hm. Aku sangat lelah tapi aku tidak bisa tidur sekalipun, rasanya jika aku istirahat pikiran dan beban ku semakin bertambah"

Yunhyeong tersenyum kemudian ia memeluk Mellia.

"Aigoo kekasihku-- sepertinya aku kurang memperhatikanmu haha"

"Tidak-- aku berterimakasih padamu Yunhyeong--kau benar benar peduli dan selalu mementingkan diriku"

"Kemarilah,terus mendekat--" pinta Mellia

"Apa?"

*cup*

"Wah sesuatu yang mengejutkan,tapi itu hanya satu detik saja" ucap Yunhyeong dan mereka langsung tertawa.

"Ahhh--kemari dan mendekat lagi,aku akan lebih lama kekeke"

Seketika pikiran Mellia benar benar kosong, Mellia dan Yunhyeong benar benar terhanyut dalam ciuman mereka...
Bahkan hingga tak sadar ada seseorang membuka pintu.

*Cklek

"Mell--"

Yunhyeong dan Mellia sama sama terkejut hingga melepaskan tautan bibir.
Astaga,siapa orang itu? Tidak sopan langsung membuka pintu Apartemen begitu saja...





"Cha--nyeol?"

"Benar,akhirnya aku menemukan mu setelah kau menampakkan diri dan pergi begitu saja dihadapanku hingga sekarang aku menemukannya. Tapi--"

"Kau sedang bersenang senang disini dengan soju dan ayam kemudian terhanyut mabuk dan berciuman. Indah bukan?"-Cy

"Astaga Chanyeol, apa yang selama ini aku lakukan? Aku berusaha mencari mu tapi aku mendapatkan sesuatu yang--ah sudah lah"-Cy

"Kau benar benar melupakan ku Mell? Selamat ya-- aku tak menyangka begini akhirnya. Kedua pihak sama sama menyakiti,jika kau seperti itu maka kau sama saja dengan ku, jadi untuk mulai sekarang jangan pernah lagi kau merasa bahwa kau benar dan selalu bisa meyakinkan orang lain. Awalnya aku akan mempercayaimu dan melupakan tuduhan ku untuk mu,tapi melihat ini rasanya semua itu benar"-Cy

"Apa maksudmu?!"-Mellia

"Mell, jika kau benar benar membunuhnya kenapa tidak kau katakan saja? Apa alasan mu--?"-Cy

*PLAK!

"Cukup Chanyeol! Sebenarnya apa yang kau inginkan dari ku? Kau pikir kau siapa melarang larang ku hah?! Aku berhak bahagia yeol,aku butuh bahagia. Bagaimana dengan dirimu sendiri? Disaat kita dalam satu rumah yang sama,kau membawa banyak wanita kemudian kalian tidur bersama dan kau mengusirku! Selama aku pergi kau dan Seulgi selalu bersama dan bahagia. Jujur, pada awalnya itu benar benar menyakitkan bagiku yeol! Bahkan saat itu aku masih istrimu, sebelum itu apakau ingat kejadian di Maldavies? Saat kita bulan madu? Dan saat umur pernikahan kita baru menginjak 3 Hari,apa yang kau lakukan terhadapku?kau menemui Seulgi dan berbohong semuanya padaku! Apa kau tak tau malu yeol? Kyungsoo yang menceritakan semuanya padaku, seharusnya kau sendiri yang menceritakan semuanya padaku! Dengar ya! Aku memang selalu merasa benar tetapi itu untuk diriku sendiri agar aku kuat Chan! Dan apa? Kau mengatakan bahwa kau akan melupakan tuduhan mu padaku begitu saja? Aku akan lebih senang jika kau tidak melupakannya! Dengan santai nya kau berkata seperti itu?karna kau yang menuduhku dan akulah korban nya! Seharusnya aku yang berkata seperti itu,tapi apa apaan semua ini?"-Mellia

Married With My Bias - Pcy  ✓Where stories live. Discover now