S-E-M-B-I-L-A-N

96 20 0
                                    

Hillary's Diary

Kemaren papa jemput Hilly di sekolah. Awalnya Hilly gak tau kalo itu papa, terus ya tau deh, masa Hilly gak tau papa, durhaka itu namanya. Hehehehe. Hilly kemaren diajak jalan-jalan sama papa, diajak nonton bioskop, diajak makan enak, diajak makan es krim, terus diajak main ice skating di mall. Hilly seneng karena papa masih inget sama Hilly. Kemaren Hilly di tawarin uang seratus ribu, tapi pake syarat. Syaratnya besok lusa pulang sekolah harus mau diajak papa lagi jalan-jalan. Hilly setuju-setuju aja kok. Kan lumayan seratus ribu. Mama gak tau kalo Hilly ketemu papa, mama juga sibuk sama pekerjaannya sekarang. Mbak Cika sekarang berubah, nggak kayak mbak Cika yang Hilly kenal dulu. Mbak Cika sekarang jahat.

----------

Hillary's DiaryWhere stories live. Discover now