Chapter 1 : Pindah

63 17 0
                                    

''Bu kita beneran tinggal disini?'' Tanya seorang perempuan muda kepada seorang wanita paruh baya yang berdiri disebelahnya sambill menatap rumah didepannya ini

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

''Bu kita beneran tinggal disini?'' Tanya seorang perempuan muda kepada seorang wanita paruh baya yang berdiri disebelahnya sambill menatap rumah didepannya ini.

''Iya Rena kita akan tinggal disini'' Jawab wanita itu.

Dia adalah VERENA CHYBELE LIMOSTE atau biasa dipanggil Rena. Perempuan berparas cantik dengan mata hazel yang memikat siapa saja yang menatapnya dengan tubuh yang Tinggi semampai  idaman para perempuan saat melihatnya. Ia baru saja menginjak usia 18 tahun beberapa minggu yang lalu.

''Sekolah Rena gimana bu ''

''Ibu sudah mendaftarkanmu disekolah desa ini'' Jawab perempuan yang dipanggil ibu oleh Rena. Namanya ARIANA DAMIA perempuan berdarah swiss yang sekarang menginjak usia 48 tahun. Meski sudah berusia 48 tahun, Namun jika melihatnya orang orang mungkin mengira ia baru berusia 20an karena kecantikan dan wajahnya yang awet muda.

Setelah percakapan singkat itu, Mereka berdua memasuki rumah yang ternyata sangat bersih dan rapi. Rena kira rumah ini kotor dan berantakan karena sudah lama tidak ditempati ternyata tebakannya salah, Rumah ini bahkan sangat tertata rapi dan tidak ada debu sedikitpun.

''Rena kira kita akan bersih bersih rumah ternyata rumahnya sudah bersih'' Celetuknya. ''Siapa yang membersihkan ini bu?'' Tanyanya kembali.

''Orang yang ibu mintai tolong untuk menjaga rumah ini namanya ALIKA nanti dia akan kesini'' Jawab ibunya.

Rena hanya mengangguk mendengar jawaban dari ibunya. Ah ia jadi tidak sabar bertemu dengan Alika itu. Ia ingin berkeliling disini tapi sepertinya mengajak ibu bukan keputusan yang tepat, Kasihan ibunya sedari tadi mengangkat kopernya sendirian sedangkan ia ingin membantu tapi dilarang ibunya.

'''Bu kamar Rena dimana bu?'''

''Kamar kamu ada dilantai dua hanya ada satu kamar disitu'''

Setelah mengetahui kamarnya ada dimana, Rena segera menuju kamarnya karena sejujurnya ia sudah sangat mengantuk. Ia tidak bisa tidur dipesawat tadi dan juga ia kira ia bisa tidur dimobil selama perjalanan menuju desa ini tapi sangat disayangkan ia harus elewatkan pemandangan yang sangat indah jika ia tidur.

Sesampainya dikamar , Ia hanya meletakkan barang barangnya disudut ruangan dan menuju kasur yang letaknya didekat jendela kecil. Tidak sampai lima menit ia berbaring disitu, Rena pun terlelap dengan kaki yang masih menjuntai ditepian kasur.

.

.

.

Sementara dialam dimensi lain Seorang pemuda yang tampak gagah memimpin pertempuran kecil ini. Makhluk yang selama ini orang-orang mengira hanyalah mitos desa setempat itu adalah nyata.WEREWOLF atau manusia serigala itu nyata adanya didesa setempat. Bahkan warga percaya jika terkadang para werewolf itu berkeliaran disekita mereka.

Kembali dengan pemuda tadi. Dia adalah ARTHUR CYRANO XANDER seorang Alpha atau pemimpin bangsa sergala. Yap ia bukan hanya memimpin pack atau wilayahnya saja tapi ia lah pemimpin para bangsa werewolf. Namun ia belum bisa diangkat sepenuhnya karena ia belum menemukan matenya.

VERENATempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang