Identity

1 0 0
                                    

Aku selalu memakai banyak topeng kita untuk menjalani hidup, menggunakan topeng yang berbeda dengan orang berbeda. Aku seperti memiliki kepribadian ganda, bisa berubah kapan saja, pada saat aku benar-benar sendiri aku merasa kehilangan diriku sendiri, aku tidak mengenal diriku karena menggunakan banyak topeng di depan orang-orang. Aku sebenarnya ingin menunjukan apa yang aku rasakan tapi aku merasa semua akan semua akan kacau, aku pengen bercerita tapi aku binggung untuk menunjukannya. Aku merasa semua akan menjadi lebih sulit, karena di satu sisi aku ingin ada yang dukung tapi di satu sisi aku mau mereka benar-benar peduli padaku, bukannya aku yang harus bercerita.

Aku tahu bahwa tidak ada yang bisa mengenal diri kita dengan baik, pasti ada sebuah kebohongan untuk mendapat apa yang didapat. Tapi aku berharap bahwa suatu hari aku bisa mengenal diriku dengan baik karena musuh terbesar dalam diriku adalah aku sendiri. Bagaimana aku harus untuk menyelamatkan diriku dari siksaan yang di buat diriku dan orang lain, bagaiaman diriku ingin selamat dari segala sesuatu yang membuatku terjebak dalam sebuah lingkaran negatif.

Dear DiaryWhere stories live. Discover now