Sebuah Misi Rahasia

5 1 0
                                    

Jam 9 pagi tepat di rumah selena ( rumah shane ),

"Duh rama dan reza ni mana si, kok juga belum ke sini. Gua udah nunggu ni " gumam selena

Setelah kurang lebih 10 menit, rama dan reza bersama - sama ke rumah selena untuk membahas perihal pihak nasa menghubungi mereka.

" halo selena " ucap reza
" kalian kenapa telat si gua dah nunggu tau dari tadi " ucap selena
" yah maaf lah len tadi ada hambatan dikit hehe, gimana ni perkembangan nya kita jadi berangkat kan ? " ucap rama
" ya jadi dong ram, lu gimana si ya kali kagak jadi " balas si reza

Setelah menempuh jarak yang lumayan untuk di tempuh akhirnya mereka tiba di pusat kantor nasa...

" selamat datang, selena, reza dan rama. Saya sudah menanti kalian untuk kemari " ucap sesosok lelaki mungkin ketua dari misi tersebut yang masih di ambang rahasia.

" halo pak " ucap mereka bertiga
" apakah kalian paham mengapa kalian saya suruh kemari ? "
" tidak pak, kalau boleh tau apa alasanya ya pak " ucap reza
" sebelumnya perkenalkan saya Artyom vicktor, kalian bisa panggil saya dengan pak vicktor, saya kepala di dalam misi yang akan kalian tempuh. Jadi saya memanggil kalian untuk proyek dan pekerjaan yang sangat besar, yah mengingat kalian adalah anak dari shane, mark dan brian. Saya harap kalian bisa menyelesaikan misi ini "
" kalau boleh tau mengapa harus kami ya pak untuk menyelesaikan misi ini dan kira - kira apa misi nya? Apakah ada hubungan nya dengan ayah kami yang sampai sekarang tidak ada kabarnya? " Ucap rama
" mengapa kami memilih kalian, karna kalian adalah orang yang terpilih yang saya harapkan dan saya yakini kalau kalian dapat menyelesaikannya, misi ini juga berhubungan dengan ayah kalian. Kalian tau ayah kalian sudah pergi menuju angkasa untuk misi pencarian galaksi, dan kita sendiri paham apabila kita keluar galaksi maka sangat sulit untuk kembali lagi. Mengingat ayah kalian tidak ada kabarnya sampai sekarang. Saya ingin meminta kalian untuk mencari ayah kalian, saya harap kalian bisa kembali dengan selamat, kalau bisa kalian meminta izin terlebih dahulu dengan ibu kalian dan untuk keberangkatan nanti saya kabarkan setelah kalian sudah meminta izin, karna hal ini cukup sangat berresiko mengingat misi yang sangat rahasia, dan negara juga menekan kami untuk mengembalikan ayah kalian " Ucap pak vicktor

Tanpa sepatah kata mereka hanya mengangguk dan terdiam, ternyata sang ayah mereka melakukan misi yang sangat berbahaya, dari sini mereka mengetahui mengapa mereka selalu mendapat nama yang terhormat dan juga sangat di segani. Ya karna hal ini lah.

Di satu sisi selena sangat bersikeras ingin mengambil misi tersebut namun selena masi memikirkan ibunya apakah mengizinkan nya untuk seperti ayahnya.

Di sisi lain si rama sedang di ambang dilema antara ayah dan ibunya, dia bingung harus memilih yang mana, dia juga terkejut akan hal yang dia tidak ketahui sebuah misi rahasia yang, membuat tanpa kabar dari ayahnya

Di sisi reza, dia sangat sedih karna ibunya merahasiakan sebuah rahasia yang amat besar, sampai dia memutuskan untuk tinggal di luar kota sementara hanya untuk menenangkan diri nya sendiri

Untuk pembaca author update 2 dlu yak wkwkw, ntar klo longgar pasti author update lagi...
Semangat nunggu kelanjutan nya 🤩

Vous avez atteint le dernier des chapitres publiés.

⏰ Dernière mise à jour : Dec 28, 2022 ⏰

Ajoutez cette histoire à votre Bibliothèque pour être informé des nouveaux chapitres !

The SpaceOù les histoires vivent. Découvrez maintenant