Prolog

9.2K 424 9
                                    

Gadis cantik dengan rambut panjang Tengah berbaring di ranjang rumah sakit.

Perlahan mata gadis itu terbuka, matanya mengerjap menatap sekeliling ruangan bercat abu-abu itu tak lama datang dua orang paruhbaya memasuki ruangan tersebut.

"Kamu udah sadar sayang? tanya wanita paruh baya itu

"Kalian siapa? "Tanya Ayyara bingung

" Ini mama sayang, kamu gak inget? dan yang itu papa kamu,"ucap wanita paruh baya yang tak lain adalah ibu sang pemilik tubuh yang dia tempati.

"Aku ga kenal kalian "jawab Ayyara yang membuat orang tua di depannya khawatir

" Biar papa panggil dokter"ucap papa

Tak lama dokter datang

" Anak saya kenapa dokter? "tanya papa

" Karena benturan di kepalanya, anak bapak dan ibu mengalami amnesia" jawab dokter

" Tapi dia bisa ingat lagi kan dok? tanya mama lagi

" Bisa Bu tapi jangan terlalu dipaksakan untuk mengingat"ucap dokter

" Kapan anak saya boleh pulang dok? "

"Besok pasien sudah boleh pulang, Resep obatnya bisa diambil sekarang, Kalau gitu saya permisi" jaean dokter

"Terima kasih dok" ucap keduanya

Wanita paruhbaya itu lalu menghampiri sang anak

"Sayang kamu gapapa? "

"ini mama, nama mama Anella Azenia, dan yang itu papa kamu namanya Arkan Pradipta kamu hilang ingatan setelah kecelakaan yang membuat kamu koma, Dan nama kamu adalah Annara Azenia Pradipta kamu punya Abang namanya Andre Aidan Pradipta" ucap mama

Sekarang kita panggil ayyara dengan annara

" Jadi nama aku annara dan kalian mama papa aku," ucap annara

" Iya sayang," ucap papa

" Ma pa kapan aku pulang aku gak sabar pengen pulang terus ketemu abang," ucap annara

" Sabar sayang kata dokter besok kamu sudah boleh pulang," ucap papa

" Sekarang annara istirahat dulu ya, " ucap mama

" Iya ma pa annara tidur ya."

Transmigrasi Ayyara (END) Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang