Quotes 66 Buruk Di Mata Manusia Belum Tentu Di Mata Allah

77 3 0
                                    

"Hidup manusia penuh liku-liku, penuh warna. Jalan hidup manusia penuh godaan. Terlihat baik belum tentu baik, terlihat jahat belum tentu jahat. Hati manusia itu sebenarnya kuat karena hanya Allah yang mampu mengubah hati manusia. Banyak orang terpuruk dan buruk di mata manusia karena sebuah kesalahan. Banyak orang tidak sadar bahwa buruk di mata manusia belum tentu buruk di mata Allah. Selama manusia masih punya kesadaran, masih punya iman kuat, masih punya niat berubah Insyaallah semua akan baik-baik saja. Sadar akan kesalahan jauh lebih baik dari pada terus melakukan kesalahan. "

By Maya Indah KS

My Quotes WattpadWhere stories live. Discover now