prolog

55 8 2
                                    

Hari ini adalah hari pertama  masuk sekolah menengah atas (sma).

Aku bangun pagi sekali karena akan ada upacara bendera pagi ini,aku tak mau di hukum karena telat di hari pertamaku masuk sekolah.

Aku selalu tergesa-gesa di hari pertamaku,karena aku tak mau membuang waktuku dengan di hukum oleh pak satpam dan para anggota osis.

Memang seperti itulah kebiasaan buruk Rista dia tak pernah bisa tenang dan selalu tergesa-gesa dalam melakukan sesuatu.

Dan selama di perjalanan aku tak berhenti membayangkan bagaimana aku mempunyai teman dan sahabat baru,dan memulai semuanya dari awal lagi.walau susah bagiku untuk memulai semuanya duluan.

Bisa dibilang aku sedikit cuek pada orang yang belum pernah ku kenal.tapi aku akan berusaha dari sekarang agar aku mempunyai seorang teman dan sahabat.

Setelah selesai upacara aku langsung mencari namaku di mading yang sudah di gerumuti oleh siswa dan siswi.setelah aku menemukan namaku ternayata kelasku berada di lantai 2.

Akupun berjalan menuju tangga dan mencari kelasku,ternyata setelah aku sampai dan melihat nama-nama kelas ini.aku sedikit bingung karena nama mereka aneh aneh.

Ya memang seperti itulah sifat Rista julia,gadis yang tak pernah menyerah dan selalu mencoba.

Rista adalah gadis yang sedikit tomboy dan petakilan,tapi dibalik sifatnya dia juga mempunyai sisi yang tak pernah terduga.

Dia selalu berusaha membuat teman-teman dan sahabatnya tertawa.dia termasuk orang yang sangat friendly terhadap siapapun kecuali orang yang belum dia kenal si :v.

Rista sangat dingin kepada orang yang baru pertama ia temui.

Ya kalu kalian mau tau kelanjutan nya simpan cerita ini ke perpustakaan ya..jangan lupa vote juga arigatougozaimasu..

HE IS SPECIAL BUT HE ALSO HURT ME.Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang