AGENSI KPOP

19 2 0
                                    

Di Korea banyak jalan untuk menjadi artis terkenal atau Hallyu star, tapi di sana tidak lah mudah.Harus lewat berbagai Jenis audisi dari dari Agensi KPOP  atau media tv  yang menyediakan itu.  


1.SM ENTERTAIMENT 

Didirikan oleh Lee Soo-Man sebagian besar genre musik pop, dikreditkan untuk memulai hallyu wave.Mereka adalah yang paling berwarna dari kelompok itu, banyak berfokus pada penampilan, tidak banyak menulis lagu mereka, membuat artis bekerja sangat keras.
SM Ini adalah rumah bagi para artis SHINEE, TVXQ,SNSD, BOA, Super Junior, f (x), EXO,REDVALVET

2.YGENTERTAIMENT


Didirikan oleh Yang Hyun Suk label yang sangat dipengaruhi oleh R&B dan hip hop, yang dikenal karena penekanan melalui survival show yang kejam mereka suka dengan  kebebasan musik, menghasilkan sebagian besar musik mereka sendiri, label tidak fokus pada penampilan hanya pada bakat, para seniman sendiri termotivasi untuk bekerja keras.

YG Ini rumah bagi para seniman Big Bang, 2NE1, Gummy, SE7EN, PSY, EPIK HIGH, Lee Hi , AKMU,WINNER , IKON , TREASURE 13, BLACKPINK .

Sub unit : GDXTAEYANG, JINUSEAN,GDXTOP, MOBB,DOUBLE B


3.JYP ENTERTAIMENT 

Didirikan oleh Park Jin-Young, kebanyakan genre musik pop, peduli tentang penampilan dan bakat (tetapi penampilan itu penting), semua lagu diproduksi oleh JYP sendiri, membuat artis bekerja keras, ini adalah perusahaan yang baik.

JYP ini rumah bagi : Bi Rain, 2pm, 2am, Wonder Girls, JOO, Miss A, San E, JJ Project, Baek Yeon, and 15& , GOT7,TWICE,STRAY KIDS ,ITZY.

JYP ini rumah bagi : Bi Rain, 2pm, 2am, Wonder Girls, JOO, Miss A, San E, JJ Project, Baek Yeon, and 15& , GOT7,TWICE,STRAY KIDS ,ITZY

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.


Agensi KPOP di luar BIG3 

1.FNC ENTERTAIMENT 


Pendiri Han Seong-ho berfokus pada genre musik R&b , ROCK dan Ballad berdiri pada tahun 2006.FNC entertaiment berfokus pada karakteristik dalam mereka bermusik tidak perduli dengan penampilan , mereka juga membebaskan artisnya untuk menciptakan lagu nya sendiri. Mungkin kalau kalian tau FNC entertaiment indentik dengan band rock nya.  Namun disana yang terkenal tidak hanya band rock nya. Idol grup dan beberapa aktor nya juga.Grup mereka tidak hanya terkenal di Korea , namun grup mereka terkenal di Jepang , China ,Indonesia. 

        GRUP :

FT.ISLAND ,CNBLUE ,N.FLAYING ,AOA
SF9,CHERYY BULLET


AKTOR-ARTIS 

Kang Min Hyuk, Jung Hae In,Lee Hong Ki,Yoon Jin Seo


2.CUBE ENTERTAIMENT 

Didirikan oleh Hong Seung-sung agensi ini berfokus pada genre musik R&B , Hip-Hop, EDM .Perusahaan yang beroperasi sebagai label rekaman , talent , perusahaan produksi musik , managemen acara ,perusahaan produksi konser dan penerbit musik.Cube di kenal memiliki idola yang  "self-composing and self-producing"yaitu bisa membuat lagu sendiri dan memproduksi lagu sendiri .Idol mereka bisa berpotensi memasuki pasar Hollywood .

Label saat ini mengelola beberapa artis : BTOB , CLC,PENTAGON , (G)IDLE. 
Sebelumnya ada  : Beast , 4minute , Bi Rain.


3.PLEDIS ENTERTAIMENT 

Didirikan oleh Han Sung-Soo , agensi ini berfokus pada genre musik R&B , Hip-Hop atau di sebut juga " Urban Electro".Artis besutan pledis entertaiment juga tidak hanya memikirkan penampilan , mereka juga menampilkan karya yang unik. Dan idol mereka juga sudah mencapai pasar Hollywood.

Happy Pledis adalah nama proyek yang digunakan untuk komplikasi karya. Proyek ini terdiri artis rekaman yang saat ini berada di bawah perusahaan.


Artis rekaman

Grup

After School
NU'EST
Seventeen
Pristin

Sub unit

NU'EST-M (NU'EST)
NU'EST W

Solois

Raina (After School)
Han Dong Geun (Donny Han)
Lizzy (After School)
Choi Hyo-In (Hyoin)

Mantan artis

Yoo So-young (2009)
Rebekah Kim(2009–2011)
Hello Venus(2012–2014)
Yoo Ara (2012–2014)
Lee Joo-yeon (2009–2014)
Son Dam-bi (2007–2015)
Kahi (2009–2015)
Kim Jung-ah (2009–2016)


4.BIG HIT ENTERTAINMENT


Pendiri Bang Si Hyuk  Agensi tersebut berfokus genre musik R&B .Agensi tersebut mimikirkan penampilan dan talent juga. Di masa lalu Big Hit berkolaborasi dengan JYP dan Source Music untuk mengelola grup , tetapi hubungan itu berakhir setelah bubar.Mereka hanya mempunyai dua idol grup . Namun idol mereka sudah memasuki pasar  Hollywod .

GRUP :

BTS
TXT

The First Knowledge About KPOPWhere stories live. Discover now