Rasi Bintang & Bima Sakti Juni 2020

830 52 0
                                    

Akhir Juni menjadi waktu terbaik untuk bisa menikmati keindahan langit malam saat Bulan menuju fase Bulan Baru. Bimasakti dapat diamati mulai tengah malam membentang dari Timur Laut ke Barat Daya.

Setelah Matahari terbenam, ada Canopus di rasi Carina, Sirius di rasi Canis Major, Procyon di rasi Canis Minor, Pollux dan Castor di Gemini, yang bisa diamati sampai jelang tengah malam. Selain itu masih ada Regulus di rasi Leo, Spica di Virgo, rasi Crux,. Rigel Kentaurus di Centaurus, Arcturus di rasi Bootes, dan Antares di rasi Scorpius, yang bisa diamati sampai lewat tengah malam. Sementara itu, Vega di rasi Lyra, Altair di rasi Aquila, Deneb di rasi Cygnus, dan Archenar di rasi Eridanus bisa diamati mulai tengah malam sampai jelang fajar.

Bintang-bintang tersebut cukup terang untuk dapat dijadikan panduan dalam pengamatan.

Bintang-bintang tersebut cukup terang untuk dapat dijadikan panduan dalam pengamatan

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Peta Bintang 1 Juni 2020 pukul 19:00 WIB. Kredit: Stellarium

Peta Bintang 15 Juni 2020 pukul 19:00 WIB

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Peta Bintang 15 Juni 2020 pukul 19:00 WIB. Kredit: Stellarium

Astronomical PhenomenaWhere stories live. Discover now