Together

374 27 51
                                    

--- Author POV---

"Sayang,kamu bahagia?" tanya jinsung

"Sangat sangat sangat bahagia" jawab jungmi disertai senyum merekahnya.

Flashback on

"Kenapa telfon ku tidak kau angkat-angkat?"

"Aish..kemana sih ni orang?" gerutu jungmi dipagi hari.

Pasalnya sudah hampir seharian kemarin tidak ada kabar dari jinsung sama sekali.

Biasanya paling tidak sekali sehari jinsung pasti menelponnya disela-sela kesibukan masing-masing.

"Jungmi-a,ada apa?" tanya hana menghampiri jungmi ditaman kampus.

"Tidak biasanya jinsung begini hana,kenapa ya?" jawab jungmi gelisah.

Sama hal nya dengan hana yg gelisah berusaha menyembunyikan fakta tentang jinsung.

"Mungkin dia lagi sibuk jungmi,maklum lah dia kan dokter terhebat di rumah sakitnya"

"Bisa juga tapi tidak biasanya begini hana.."

"Sudahlah,mending kantin yuk?aku laper" jawab hana coba untuk menenangkan jungmi.

--- Jinsung POV ---

"Hana??gimana jungmi??"

"Tenang,dia aman kok.Dia belum tau,tau nya kamu sibuk"

"Oke,makasi ya..nanti malam jangan lupa ajak jungmi ke tempat janjian kita ya"

"Sip,baiklah.."

Aku sedikit lega hana bisa mengatasi jungmi tanpa menaruh curiga padaku.

Ah iya,aku harus cepat untuk mempersiapkan semuanya.

Siang ini aku ada janji dengan hankang & jaehan,teman jungmi yg sekarang juga jadi teman ku.

"Hankang,kau sudah bawa semua yg aku pesan kan?"

"Sudah,kalau gitu kita kerjain sekarang.Takut keburu malam"

"Baiklah,mari kita mulai"

Sekitar 4 jam kita bertiga mempersiapkan semua nya.

Iya semuanya,kejutan untuk jungmi.

Karna hari ini hari jadi ku dengan jungmi yg pertama,setelah kemarin sempat putus.

Kalau tidak mah uda hampir 6 taun.

Aku menelpon hana untuk segera membawa jungmi ke Namsan tower.

Iya Namsan tower,tempat penuh kenangan kita berdua.

"Jinsung,jungmi uda mau sampai.kau siap-siap cepet" perintah hankang padaku.

Entah apa hanya perasaan ku atau memang benar kalau hankang terlalu bersemangat untuk surprise ini.

Akhirnya jungmi & hana sampai dipelataran Namsan tower.

"Hana,ada apa ini kenapa..."

"Jinsung??"

"Jungmi-a,maafkan aku yg sempat membuatmu terluka,yg sempat meninggalkanmu.."

"Tapi mulai hari ini,aku berjanji tidak akan pernah mengulanginya lagi..."

"Maukah kau jadi ibu untuk anak-anakku?"

"Hidup bahagia bersama selalu denganku?"

"Menikahlah denganku..."

--- Author POV ---

Semua bersorak "terima terima terima "..

Tapi hana hanya diam,dia tidak menyangka jinsung akan berbuat seperti ini.

Setau hana,jinsung hanya akan memberi surprise hari jadi untuk jungmi,bukan melamarnya begini.

"Menikahlah denganku..."

"Ya,aku akan menikah dengan mu" jawab jungmi dengan berurai air mata.

Jinsung memeluknya,menghapus air matanya & mengecup singkat bibir jungmi.

"Yaa hana,kenapa kau juga menangis?" tanya jaehan yg berdiri disamping hana.

"Aku bahagia oppa,tak menyangka ini terjadi juga" jawab hana masih dengan tangis nya

Jaehan hanya mendekap erat hana.

Sedang orang yg berbahagia masih belumbisa meredakan tangisnya.

Malam surprise untuk jungmi akhirnya berakhir sukses.

Flashback off

--- Jungmi POV ---

"Sangat sangat sangat bahagia..." ucapku memeluk erat jinsung,suamiku.

Kita menikah setelah 4 bulan dia melamarku,aku sungguh tak menyangka hal itu terjadi juga.

"Baiklah,sebaiknya kamu cepat tidur.Besok harus ke Rumah sakit kan?"

"Ah iya,kenapa aku bisa lupa ya?"

"Efek ngidam mungkin?"

"Emang ada yg begitu ?"

"Hahaha,tidak ada.Udah cepat tidur"

"Baiklah.."

"Saranghae jungmi-a..."

"Nado.."

Malam itu seperti biasa,aku tidur dipelukannya.

Mengecup singkat bibirku,lalu kita larut dalam mimpi.

                     ---- End ----

Terimakasih yg sudah baca & vote..🙏🙏
Akhirnya kelar juga..😭
Setelah pusing mau dibikin ending yg kya gimana..
Suka tidak dengan ending nya???
Semoga suka aja ya hahaha 😂😂
Jangan lupa buat baca & vote karya lain punya ku... 😉
Byebye... 🤗


You've reached the end of published parts.

⏰ Last updated: Nov 12, 2017 ⏰

Add this story to your Library to get notified about new parts!

#JinJeong ( Dia diantara Kita ) ✔Where stories live. Discover now