Disini Saya Akan Bercerita Tentang Seorang Anak Yg Menjaga Kehormatan Ayah Nya

1.1K 16 2
                                    

Roy adalah seorang anak piatu.  Dia tinggal bersama ayah dan seorang adik laki laki. 
Ayah roy seorang kepala sekolah ditempat roy bersekolah.  Adik roy yaitu doni juga bersekolah disekolah nya roy. 

Sore hari doni bermain bola dengan teman nya.  Saat bermain bola doni berkelahi dengan teman nya roy bernama rido yang saat itu juga ikut bermain bersama nya.  Karna sangat marah melihat adik nya dipukuli, roy pun menendang sebuah bola yg mengarah tepat pada rido.. 
Mereka pun berkelahi hingga berdarah, llsampai akhirnya dipisahkan oleh ayah mereka masing masing.

Keesokan hari nya.  Disekolah, roy yg berjalan dengan adik nya doni.  Terhenti langkah nya karna mendengar rido mengejek ayah nya yg pincang.

Karna geram ayahnya dihina mereka kembali berkelahi.  Dan dihentikan oleh ayah roy.  Mereka berdua dimasukan kedalam gudang sekolah sampai pulang sekolah.  Pada saat ayah roy membuka pintu dia melihat baju roy sudah bersimbah darah.  Dan rido sudah tergeletak tak bernyawa. Sebuah kayu runcing tertancap di perut nya.

"apa yang kau lakukan roy.?.  Kau pembunuh. Aku tidak sudi memiliki anak pembunuh seperti mu"

Roy hanya terdiam sambil menangis.
Beberapa hari kemudian roy diserang oleh ayah rido beserta pasukan nya.
 
"kau pembunuh.  Kau harus membayar semua perbuatan mu.  Tindakan mu seperti preman"

Roy yg ketika itu sedang termenung.  Terkejut dgn kedatangan ayah rido
" tampak nya anda mengenal preman itu dengan baik.  Apa anda salah satu dari mereka? "
mendengar jawaban roy yg seperti itu ayah rido langsung mengeroyoki nya.

Namun 4 orang anggota nya meninggal karna roy sangat mahir dalam beladiri. Namun ayah roy melihat kejadian itu dan mengusir nya langsung saat itu

" DONI mulai sekarang anak ku hanya seorang yaitu adalah kau.  Karna aku tidak sudi punya anak seorang pembunuh seperti kakak mu.  Pergi kau dari sini.  Aku muak melihat mu"

roy pergi dengan perasaan sedih.  Hari demi hari berlalu. Dan untuk memyambung hidup ia bekerja sebagai pelayan di sebuah restoran.  Ketika itu ia ditawari minum oleh seorang pria tua.  Namun ia menolak tetapi pria itu memaksa.  Ia pun meminum air tersebut.  Saat sedang menikmati minuman tersebut pria tua itu diserang oleh beberapa orang dengan senjata tajam.  Roy pun melempar sebuah kelapa ke arah orang orang tersebut untuk membantu pria tua itu

Setelah selesai bertarung pria itu bertanya "siapa nama mu nak?. Dimana kau tinggal?"

Roy menjawab
" nama ku roy pak.  Aku tidak punya tempat tinggal.  Aku sudah diusir oleh ayah ku sendiri"

Pria itu kembali bertanya
"kenapa kau sampai diusir? "

Roy pun menceritakan cerita yg sebenarnya
Mendengar cerita roy pria itu merasa iba dan mengangkat nya menjadi anak.  Dan menyuruh roy memanggil nya ayah

Pria itu bekerja sebagai mafia namun ia sangat baik dan suka menolong orang orang disekitar nya.  Roy pun menjadi tangan kanan nya..

20 tahun berlalu
Suatu hari ayah kandung roy berkunjung ke rumah roy
Karna senang roy pun memgejar ayah nya dan bersalaman dengan nya.  Namun yg terjadi diluar dugaan. 

Ayah roy tidak mau menjawab salam nya.  Dan berkata

"aku disini ingin minta bantuan dengan mu.  Untuk menjaga adik mu DONI.  ia berusaha dibunuh oleh seorg polisi YUSMAN, karna berpacaran dengan adik nya.  Aku minta bantuan mu karna hanya orang jahat yg bisa menghentikan orang jahat"

Roy menerima permintaan ayah nya tersebut.  Namun beberapa saat kemudian datang yusman untuk membayar roy agar membunuh doni.  Saat itu yusman tidak tau kalau mereka adalah saudara..  Yusman seorg polisi karna itu dia tidak mau membunuh nya langsung karna takut akan reputasi nya.  Roy menerima permintaan yusman.  Namun dia merencana kan hal yg lain.

Esok nya anak buah yusman membawa doni kesuatu tempat terpencil, disana roy sudah menunggu. Untuk melancarkan rencana nya.  Ia menulis beberapa tulisan ditangan nya.  Yg memerintah doni agar mengambil pistol dari tangan roy, dan mengarah kan ya pada roy dan anak buah roy.  Rencana nya pun berhasil.  Mereka berhasil menakuti anak buah yusman tanpa mengetahui rencana mereka.  Mereka saling berpelukan karna sudah lama tidak bertemu.  Dan doni pun mengajak roy untuk bertemu ayah.. Namun ia menolak karna takut ayah nya akan marah.
Karna doni kasian dengan kakak nya.  Dia membuat rencana untuk mempertemukan ayah dgn kakak nya.  Doni menghubungi roy supaya menemuinya dipasar.

Saat itu doni sudah berada dipasar bersama ayah nya.  Ketika sampai dipasar roy melihat adiknya berjalan dengan ayah nya. Doni membimbing ayah nya dari belakang karna pincang. 

Setelah melihat roy, doni meminta kakak nya agar memegangi ayah nya dari belakang untuk melepaskan kerinduan nya, namun dia harus berhati hati agar ayah nya tidak tau bahwa roy lah yg memegangi nya.

Tanpa disengaja mereka berpapasan dengan yusman
"jadi kau putra dari si pincang ini ya?.  Pantas saja kau tidak membunuh doni"
Roy sangat marah mendengar yusman berkata seperti itu
"tutup mulut mu yusman.  Jika tidak.  Tangan mu disini dan kaki mu.  Berada jauh dari sini"
Mereka hampir berkelahi namun ayah roy menghentikan pertengkaran itu.  Ayah roy tetap tak ingin melihat roy. Mungkin karna masih kesal

Beberapa hari kemudia doni bercerita pada roy bahwa ia sangat ingin menikah dengan adiknya yusman.,

Karna roy sayang dengan adik nya.  Dia pergi melamar adik yusman, adik yusman yaitu mira menerima lamaran tersebut namun yusman tidak merestui nya

Tapi roy tidak peduli dengan itu.  Dan tetap menikah kan adik nya

Dihari pernikahan roy dan ayah angkat nya pergi ke pesta pernikahan doni dengan mira

Namun sesampai disana roy dipermalukan, dan diusir oleh ayah kandung nya. 

Ayah angkat roy marah, dan berusaha menceritakan hal yg sebenar nya namun dilarang oleh roy.
Akhir nya roy pun pergi sambil menangis.

Ayah roy berbicara dengan ayah angkat nya
"untuk apa kau membesarkan seorang pembunuh?. "
Ayah angkat roy yg ketika itu kesal terpaksa menceritakan kejadian yg sebenar nya
" anak mu bukan pembunuh. Bahkan dia adalah yg baik.  Yg menjaga kehormatan mu sampai sekarang. "
Ayah kamdung roy merasa bingung
" apa yg kau maksud? "

Ayah angkat roy mengatakan

" kau lah pembunuh sebenar nya.  Apa kau ingat kejadian 20 tahun yg lalu, saat roy berkelahi dgn rido?, ketika kau mendorong mereka masuk ke dalam gudang.  Kau mendorong rido terlalu keras dan dia terjatuh tertancap di atas sebuah kayu yg runcing.  Dia mengolesi darah rido ke tubuh nya supaya dia yg dianggap membunuh.  Dia sangat sayang padamu.  Dia tak ingin kau dipenjara,karna itu lah dia melakukan hal itu,  kuharap kau memgerti., maafkan lah anakmu "

Sambil menangis ayah kandung roy berkata
" dimana anak ku? Aku ingin memeluk anak ku"

Mereka berdua mencari roy.,

Namun diperjalanan mereka ditabrak oleh sebuah truk yg dikendarai oleh yusman. Yusman sangat kesal karna doni dan roy membawa adik nya. 

Ayah kandung dan ayah angkat roy dibawa kerumah sakit, mereka hanya mengalami luka ringa,

Doni langsung menghubungi roy dan memberitahu kejadian itu.

Roy mencari yusman.  Saat bertemu mereka berkelahi habis habisan.

Ketika tersadar, ayah kandung roy meminta pada doni agar membawa nya menemui roy.

Mereka pergi mencari roy

Saat berkelahi, yusman mati ditangan roy, dan dihadapan ayah nya. 
Roy tertunduk diam. Takut ayah nya lebih membenci dia.
Namun ayah nya menangis.  Dan memeluk roy dengan erat.  Dan meminta maaf pada anak nya
"maafkan ayahmu ini nak..  Jika saja aku tau yg kau lakukan, tidak akan ku usir kau.  Kau tetap anak ku.  Dan selalu menjadi anak ku"

Roy sangat bahagia memdengar perkataan ayah nya. 
Ayah angkat roy juga bahagia hingga menetes kan air mata.

Chegaste ao fim dos capítulos publicados.

⏰ Última atualização: May 06, 2017 ⏰

Adiciona esta história à tua Biblioteca para receberes notificações de novos capítulos!

 AyahkuOnde as histórias ganham vida. Descobre agora