hiraeth |🌻| Bulan dan Bintang

17 5 0
                                    

Matahari mulai terbenam dengan indahnya dan bulan dan bintang menggantikan sang matahari menyinari bumi walaupun sinarnya tak seperti matahari.

Dan disini Myah dan Daniel sekarang. Balkon rumah Daniel yang sudah ditinggalkan hampir 8 tahun.

“Kamu di Korea ngapain, Ni?” tanya Myah.

Daniel mengetuk-ngetuk dagunya. “Ya.. gitulah. Sekolah, makan, minum, trus sempat jadi trainee. Tapi nggak diterima”

Myah mengangguk. “Pernah pacaran sama cewek sana nggak?”

Daniel menggeleng. “Males. Banyak maunya. Mending sama kamu” ucapnya dengan pelan di kalimat akhir.

Yaya mengernyit. “Eh? Sama Yaya? Lucu kamu. Kita temenan dari lahir” ucapnya sambil tertawa.

Daniel tersenyum kaku. “Hehe, iya ya?”

Shit! Friendzone -Daniel

hiraeth🌜

Setelah menghabiskan waktu selama.. mungkin 30 menit (?) untuk berbicara hak random, kini mereka berdua berbaring di kamar Daniel. Gak ngapa-ngapain kok. Cuma rebahan. Jangan serang gue🙏

Myah menguap. “Ni, Yaya ngantuk. Yaya tidur ya?”

Daniel mengangguk. “Tidur aja. Selamat malam”

“Malam”

hiraeth🌜

Apa ya nama kapalnya? Myaniel or Nielguinn?

hiraethWhere stories live. Discover now