SATU

201 28 2
                                    

Senja engkau memberi keidahan yang begitu indah

Engkau memberi senyuman ke penjuru dunia

Banyak orang menyukaimu

Engkau hadir di seujung sore menjelang maghrip

Meski hanya sebentar engkau memberi sebuah harapan


Oh... Senja

Engkau begitu nyata

Hingga semua orang mengirah

Engkau memberi sebuah tawa yang tak terduga


Tuban, 05 Januari 2021

Sajak Puisi "Senjaku" [On Going]Wo Geschichten leben. Entdecke jetzt