MasyaAllah, Gus Pangeran

By merindu_senjaaa__a

360K 22.4K 2.1K

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh, masyaallah tabarakallah, Allahumma Shalli 'alaa sayyidina muhamma... More

Perjodohan
Black Card
Khitbah
SAH!
Ikut Suami
Sakit
Kairo
Masjid An-Nur
Istri Bilal
Siapa yang Menikah?
Teman Humai
Pulang
Kajian
Istri Saya
6 tahun lalu
Menginap di hotel
🫶🫶🫶
🫶🫶🫶
Mau Pulang
Tidak Ada Tawar Menawar
Jemput?
🫶🫶🫶
Hukuman
Jannah istri Yusuf
Tidak dimaafkan
Siap Zaujati
🫶🫶🫶
Pindah Sekolah
Assalamualaikum Ya Habibati
Kalian ada Dua?
25 Novel
Santriwati Baru
Hamil?
Mau Mochi

MasyaAllah, Gus Pangeran

11.2K 781 86
By merindu_senjaaa__a

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh, masyaallah tabarakallah.
Allahumma Shalli 'alaa sayyidina muhammad wa 'alaa aali sayyidina muhammad

Alhamdulillah, kalian telah bersholawat kepada nabi Muhammad maka Allah SWT akan mengangkat hamba-Nya yang bersholawat kepada Nabi Muhammad SAW. Sebagaimana Rasulullah SAW bersabda, "Barangsiapa bersholawat satu kali saja, Allah akan memberi sepuluh rahmat sama dengan sepuluh derajat baginya."

Maaf jika ada kurang dan salah nya, karena kesempurnaan hanya milik Allah subhanahu wa ta'ala, dan kesalahan dari diri saya sendiri.

♡➳♡🌊 .·:*¨𝑯ศ𝓹𝙥վ ᴿ𝚎ꪖ𝕕ịꪦ𝓰¨*:·. 🌊♡➳♡

***

Disisi lain kini Humai baru saja sampai di depan masjid An-Nur, masjid An-Nur memang dekat dari stasiun Bogor. Saat sampai Amira berkata, "MasyaAllah, bagus banget masjid nya,"

"Iya benar, MasyaAllah," jawab Cinta.

"Kamu pernah kesini Mai?" Tanya Amira.

"Pernah, dulu, 3 tahun yang lalu," jawab Humai.

"3 tahun yang lalu? Sama siapa Mai?" Tanya Cinta.

"Sama abang aku," jawab Humai.

"Kamu punya abang Mai? Kok kami ga tau kalau kamu punya abang," ucap Amira.

"Iya betul, setiap kamu main kerumah kamu juga ga ada tuh abang kamu," ucap Cinta.

"Abang aku ngajar di pesantren, 3 bulan sekali baru pulang," jawab Humai.

"Ohh begitu," ucap Cinta dan Amira.

"Udah yu kita masuk," ajak Humai.

"Ayuu, kayanya udah ramai sekali," jawab Amira.

"Iya, makanya buruan ayoo," ucap Humai.

Sesampainya didalam masjid pas sekali dengan azan Zuhur, untung nya sebelum masuk masjid Humai, Amira, dan Cinta wudu terlebih dahulu. Kini mereka sudah berada di dalam dan sudah rapi dengan mukena nya. 15 menit waktu yang dipakai untuk menunaikan salat Zuhur dan sunnah-sunnah sebelum dan sesudahnya. Kini mereka tengah asik menikmati waktu sebelum kajian ini dimulai. Tanpa Humai sadari bahwa dari tadi ia terus ditatap oleh dua mata yang merindukannya. Tiba-tiba terdengar suara pembukaan kajian.

"Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh. Alhamdulillahi was shalaatu was salaamu alaa rasuulillahi wa alaa aalihi wa sahbihi wa man walaahu, amma ba'du.

Marilah terlebih dahulu kita panjatkan salam hormat kita, sujud syukur kita kepada Allah Swt. yang telah melunakkan hati kita dan mengarahkan kaki kita menuju majelis yang sangat dimuliakan ini.

Marilah kita panjatkan puja dan puji syukur kita ke hadirat Allah Swt. yang telah memberikan kita limpahan rahmat-Nya, nikmat-Nya, hidayah, serta inayat-Nya sehingga kita masih bisa menghirup udara di bumi Allah yang sangat luas ini.

Marilah kita senantiasa menghadiahkan selawat serta salam kepada junjungan kita, Nabi Muhammad saw. yang selalu kita tunggu-tunggu syafaatnya atau pertolongannya di Hari Akhir nanti.

Dan izinkan kami memperkenalkan diri, saya sendiri Nail Nabil Amru, disebelah kanan saya Kauzar Yassir Arshaka, disebelah kiri saya Muhammad Qabil Aiman Al-Husain, dan disebelah Aiman, Muhammad Pangeran Yusuf Bilal Al-Malik," ucap Nabil.

Saat mendengar nama Gus Yusuf Humai langsung menaikkan pandanganya, dan dapat terlihat wajah Humai sangat terkejut dengan seseorang yang tengah menatap kali ini.

"MasyaAllah, Gus Pangeran," ucap Humai.

"Humai? Tumben kamu memuji laki-laki," ucap Amira terkejut saat mendengar ucapan Humai.

"Astaghfirullah," jawab Humai.

Didepan sana terlihat jelas senyuman indah Gus Yusuf, kini gus Yusuf gemas sendiri saat melihat wajah Humai yang memerah.

"Sudah Yusuf, adek saya memang cantik," ucap Aiman yang dari tadi sudah melihat tingkah laku Gus Yusuf.

"Ck! Aiman, tidak salah saya menerima perjodohan kemarin. Kini Humai telah tumbuh dewasa, kemarin saat saya tinggal Humai masih kecil dan sangat menggemaskan. Dan sekarang Humai sudah besar, tapi tetap menggemaskan, saya tidak sabar bertemunya nanti setelah acara," jawab gus Yusuf.

"Siap gus, siap," ucap Aiman.

"Baik, acara kajian ini akan kita mulai. Kali ini bertema tentang batasan-batasan pergaulan antara laki-laki dan perempuan. Kajian ini akan dimulai oleh Gus Yusuf, kepada Gus Yusuf dipersilahkan," ucap Nabil.

"Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh," ucap gus Yusuf.

"Waalaikumsalam warahmatullahi wabarakatuh," jawab seluruh orang disana.

"Baik, saya mulai. Diantara hal yang diatur jelas dalam Islam ialah menetapkan beberapa kriteria syar’i pergaulan antara laki-laki dan perempuan yang bukan mahram untuk menjaga kehormatan, melindungi harga diri dan kesucian. Kriteria syar’i juga berfungsi untuk mencegah perzinahan dan terjadinya kerusakan.

Batasan pergaulan antara laki-laki dan perempuan diatur karena fitnah bagi seorang laki-laki ialah seorang perempuan, pun sebagaimana fitnah terbesar perempuan adalah lawan jenisnya.

“Saya tidak meninggalkan fitnah lebih berbahaya bagi kaum lelaki setelahku melebihi (fitnah) wanita”

(HR.Bukhari dan Muslim)

Puncak fitnah terbesar antara laki-laki dan perempuan yang bukan mahram ialah terjadinya perzinahan, yang mana bila perzinahan ini telah merajalela ditengah-tengah masyarakat, maka Allah akan menyegerakan turunnya azab bagi kaum tersebut.

Untuk menghindari perilaku dan fitnah buruk tersebut, Berikut ini adalah beberapa batasan-batasan pergaulan antara laki-laki dan perempuan:

Tidak saling memandang satu sama lain yang dapat menimbulkan fitnah. Allah berfirman:

“Katakanlah kepada laki laki dari kaum beriman agar menjaga pandangannya dan menjaga kemaluannya, yang demikian lebih baik bagi mereka, sesunggunya Allah Maha Mengetahui apa yang mereka kerjakan.”

(Q. S Surat An-Nur 30).

Ayat ini memberikan perintah bagi setiap laki-laki untuk menjaga pandangannya, sebagaimana pada ayat selanjutnya adalah perintah bagi setiap perempuan untuk menahan pandangannya juga.

2. Tidak menyentuh dan melakukan kontak fisik dengan lawan jenis yang bukan mahram.

“Sesungguhnya saya tidak bersalaman dengan wanita” (HR. Nasai dan Ibnu Majah dan disahihkan oleh Albani).

3. Tidak berdua-duaan (khalwat) di tempat yang kosong kecuali ada mahramnya.

4. Tidak menyerupai lawan jenis dalam perkataan maupun perbuatan.

5. Tidak mengucapkan perkataan-perkataan yang dapat menimbulkan fitnah bagi lawan jenis.

“Maka janganlah kamu melemah-lembutkan suaramu dalam berbicara sehingga bangkit nafsu orang-orang yang di dalam hatinya ada penyakit, dan ucapkanlah perkataan-perkataan yang baik.” (Q.S Al-Ahzab, Ayat 32)

Laki-laki dan perempuan tidak diperbolehkan untuk saling berbicara dengan nada yang menggoda dan dilemah-lemahkan.

6. Tidak melakukan perbuatan-perbuatan yang dapat menimbulkan fitnah bagi lawan jenis

“Dan janganlah mereka (perempuan-perempuan) dengan sengaja menghentakkan kaki-kaki mereka agar diketahui perhiasan-perhiasan yang ada di kaki mereka.”

(Q.S An-Nur 31)

Di ayat yang lain Allah berfirman:

“Dan hendaklah kamu tetap di rumahmu dan janganlah kamu berhias dan (bertingkah laku) seperti orang-orang jahiliah dahulu.” (Q.S Sura Al-Ahzab, Ayat 33)

Hendaklah setiap laki-laki dan perempuan menjaga batasan-batasan dalam pergaulan sehari hari, serta senantiasa menjauhi perbuatan yang akan  menimbulkan fitnah yang nantinya akan menjerumuskan kepada kemaksiatan yang jauh lebih besar hingga menghantarkan kepada kerusakan." Jelas Gus Yusuf.

"Apakah kamu paham Humairah?" Ucap gus Yusuf tertuju pada salah satu perempuan ditengah-tengah sana.

"Maaf Gus, bukan mahram," ucap salah satu ibu-ibu disebelah Humai.

"Saya halal bagi dia, dan dia halal bagi saya," jawab gus Yusuf.

"Maksudnya Gus?" Tanya ibu-ibu itu.

"Afwan Bu, urusan pribadi," jawab Aiman.

"Baik selanjutnya akan dilanjutkan oleh Aiman, saudara Aiman saya persilahkan," ucap Nabil.

Kini Humai sedang berpikir keras tentang apa yang ia dengar dari kalimat yang dikatakan Gus Yusuf. Saat sedang berpikir Humai mendapatkan pesan.

+6295********
Tidak usah berpikir Jannah sayang.

'siapa ini' ucap Humai dalam hati.

+6295********
Sudah saya bilang, jangan berpikir, saya Muhammad Pangeran Yusuf Bilal Al-Malik.

'gus Pangeran, kok bisa punya nomor Humai,' lagi dan lagi Humai berucap dalam hatinya.

+6295********
Saya dapat nomor kamu dari Aiman, di save ya sayang.

Humai
Afwan Gus, tidak baik memanggil saya dengan sebutan itu.

+6295********
Kenapa? Sudah saya bilang kamu halal bagi saya, dan saya halal bagi kamu. Kamu masih tidak paham?

Humai
Bisa tolong jelaskan ke Jannah Gus?

+6295********
Bisa sayang, bisa, nanti selesai acara Jannah pulang sama saya.

Humai
Tapi teman-teman Jannah?

+6295********
Saya pesankan taxi.

Humai
Baik Gus.

***

ツ¯♡➳♡¨̮॰*ãₗɦãӍᵈꪊₗᶤ𝑙𝑙ãɦ*॰¨̮ ♡➳♡¯ツ

Tandai typo ...

Jangan lupa vote nya kawan-kawan. Dengan 1 vote kalian, insyaAllah kalian mendapatkan pahala karena sudah membuat saya senang.

Dalam kitab Al 'Athiyyatul Haniyyah dijelaskan, barang siapa yang membahagiakan orang mukmin lain, Allah Ta'ala menciptakan 70.000 malaikat yang ditugaskan memintakan ampunan baginya sampai hari kiamat sebab ia telah membahagiakan orang lain.

Target vote: 700
Follow Ig: merindu_senjaaa__a
Panggil aku cahaya, bukan kak, bukan author, dan juga bukan Thor, terimakasih ☺️☺️☺️🫶🫶🫶

Terimakasih untuk yang sudah membaca ...

Continue Reading

You'll Also Like

212K 9.8K 48
📌FOLLOW DULU SEBELUM BACA »Series Hidayatullah 1 Mencintai dan dicintai, adalah suatu hal yang lumrah bagi semua manusia. Setiap jiwa raga manusia p...
165K 7.8K 43
°di mohon sebelumnya membaca lebih baik untuk follow terlebih dahulu ‼️ memang ada wanita yang beruntung dalam hal apapun? ada . azzura contoh nya...
2.4M 206K 68
[FOLLOW SEBELUM BACA] Refara, seorang gadis cantik yang hidup sebatang kara. Sejak kecil ia tinggal di panti asuhan dan memutuskan untuk hidup mandir...
3.2K 798 22
{Sebelum baca di sarankan follow dulu yah dan jgn lupa vote juga} ⚠️PLAGIAT DI LARANG KERAS UNTUK MENDEKAT⚠️ Seorang gadis SMA yang sudah menduduki k...