79°

5 1 0
                                    

Jangan memaksakan dirimu sendiri.
Iya.

Dunia emang penuh dengan tuntutan.

'Kau harus cantik.'
'Penuhi kriteria ini.'
'Nilaimu harus sempurna.'

Cobalah untuk tidak menjadi serupa dengan dunia.

Dunia itu cuman sementara loh :)

Berhenti merasa dirimu rendah.
Berhenti merasa dirimu kalah.
Berhenti merasa dirimu tidak bisa.

Lakukan apa yang kau suka selama itu hal yang positif.
Kamu memang tidak bisa lepas dari tuntutan dunia.
Tapi ketahuilah,

tetap rendah hati dan stay positive!

:)

You've reached the end of published parts.

⏰ Last updated: May 22, 2020 ⏰

Add this story to your Library to get notified about new parts!

Life Quotes Where stories live. Discover now