Ucapan Terima Kasih dan Hal-hal Lainnya

8.3K 591 121
                                    

*tarik napas*
*buang pelan-pelan*

sooooo... this is it...

Ketika Ale yang pertama kali muncul ke permukaan murni sebagai medium berekspresi aku di bulan Agustus 2016, akhirnya resmi berakhir hampir empat tahun kemudian. Yang awalnya ditulis sama bocah ingusan baru lulus SMA, sekarang diakhirinya sama mba-mba yang sedang existential crisis ngerjain tugas akhir di tengah-tengah pandemi corona.

TAPI YANG JELAS mba-mba ini sangat berterima kasih sama kalian yang udah mau ngikutin Ketika Ale dari jaman Distant Dust, perintilan-perintilan ngasal di twitter, sampe ke chapter terakhir yang akhirnya diselesaikan dengan lega dan besar hati ini. Ada yang pernah bilang there's this one type of fic writers who just didn't know they would blow up and they wouldn't know what to do when they do, jujur itu adalah aku banget waktu tau produk super iseng ini mulai banyak yang baca, sampe kepikiran buat udah gak lanjutin aja KARENA MALU BANGET :( tapi ternyata orang-orang masih lebih antusias daripada akunya sendiri so here I am! Jadi sekali lagi terima kasih banyak ya, teman-teman. Terima kasih. Terima kasih. Terima kasih.

Kalo ga ada kalian, Ketika Ale ga akan nyampe sini, dan aku ga akan nyadar seberapa pentingnya seri ini buat aku sendiri. I might not be the best at writing good story lines and proper characterization, but I truly enjoyed the whole process of writing this fic. Semoga kalian juga bisa menikmati perjalanan yang sama.

Terima kasih juga disampaikan ke semua orang yang aku pake wajahnya di sini:

Terima kasih juga disampaikan ke semua orang yang aku pake wajahnya di sini:

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

DAY6 sebagai Enamhari, terutama Kim Wonpil sebagai Aldebaran Abimanyu

Sam Kim sebagai Samudra Bayu Prasraya si sahabat tambang (yang lagi-lagi, nggak bisa dilanjutin cerita khususnya karena satu dan lain hal)

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Sam Kim sebagai Samudra Bayu Prasraya si sahabat tambang (yang lagi-lagi, nggak bisa dilanjutin cerita khususnya karena satu dan lain hal)

VIXX Ravi, yang ulang tahunnya sama kaya aku, sebagai Mas Ravi (kalo kalian nyadar, sebetulnya keenam-enam anak VIXX pernah muncul di cerita ini haha) JUGA Girls Day Minah sebagai pacar Mas Ravi yang juga cuma muncul sekali

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

VIXX Ravi, yang ulang tahunnya sama kaya aku, sebagai Mas Ravi (kalo kalian nyadar, sebetulnya keenam-enam anak VIXX pernah muncul di cerita ini haha) JUGA Girls Day Minah sebagai pacar Mas Ravi yang juga cuma muncul sekali

VIXX Ravi, yang ulang tahunnya sama kaya aku, sebagai Mas Ravi (kalo kalian nyadar, sebetulnya keenam-enam anak VIXX pernah muncul di cerita ini haha) JUGA Girls Day Minah sebagai pacar Mas Ravi yang juga cuma muncul sekali

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

TWICE Sana sebagai Sana Alyssandra, si cinta pertama Ale yang pacarannya gak sampe 2x24 jam

IU sebagai Jingga, juga si mantan Ale yang paling gapapa kalo Ale harus jatuh cinta sama yang lain

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

IU sebagai Jingga, juga si mantan Ale yang paling gapapa kalo Ale harus jatuh cinta sama yang lain.

Terus Tasya, Bima, Bene, dan segenap teman-teman kampus di cerita ini yang sampe sekarang nggak ada visualisasinya (kalo kalian kepikiran siapa yang cocok, silakan banget tulis di kolom komentar!)

dan terakhir,

Ivana Sasikirana yang juga ngga ada visualisasinya saking personalnya sosok dia di tulisan-tulisan saya. (lagi, kalo kalian kepikiran siapa visualisasi yang cocok, kasih tau ya! I wanna know how you guys portray her in your imagination!)

Terima kasih juga buat temen-temen aku yang selalu mau ikut seneng waktu aku seneng nulis chapter Ketika Ale satu demi satu, terutama Naya (@twistedmilkyway on twt) yang udah menciptakan universe semenyenangkan universe ini. And yesssss Naya adalah pencipta Aldebaran Abimanyu sebener-benernya gaes, so i'm giving the credit to her! Kalo ga ada Naya, ga akan lahir juga Ale sebagai pacar Ivana di semesta yang lain.

Akhir kata, aku ingin ingin ingin sekali denger kesan dan pesan kalian selama membaca Ketika Ale hehe. What's your favorite part? Apa yang kalian suka dari cerita ini, apa yang kalian gak suka? If you were asked to describe this fic to your friends, how would you describe it? Semua kritik, saran, sanjungan, pertanyaan, silakan dikeluarin semua di kolom komentar ya. Hope to see you guys soon, mungkin, di semesta alternatif yang lain karena aku masih pengen nulis lagi setelah ini? (AMIN!!!)

Take care dan stay healthy semuanya!

Best regards,

akidoverseas

Ketika AleTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang