Sidang

10 1 0
                                    

     

     Dalam jalan pulang ke kerajaan Singapura, beberapa dari yang teluka telah tidak dapat

ditolong dan meninggal. Raja Singapura penuh dengan amarah saat menerima laporan dari

kelompok pengintaian. Setelah beberapa waktu, raja Singapura dan raja pulau Bintan

membuat perjanjian untuk bertemu di pulau Bintan untuk mengadakan sebuah sidang.



     Sidang tersebut menjadi sebuah kegagalan yang berhasil dalam tidak mencapai apapun.

Kedua belah pihak sangat agresif pada posisi mereka sendiri dan menginginkan pulau untuk

sendirinya. Bagus merupakan panglima pulau Bintan yang juga berpartisipasi dalam sidang.

Ia mengusulkan untuk membagi pulaunya menjadi dua secara adil. Tetapi, sejak darah telah

tumpah, tidak akan ada namanya perdamaian. Sidang berakhir dengan hasil kosong, 

kerusuhan sempat terjadi di luar ruang sidang tetapi raja dan pengawalnya dapat kembali ke 

Singapura. 

Conquest Of The Riau StraitWhere stories live. Discover now