From Author

2.6K 92 2
                                    

Cerita ini hanya fiktif belaka, jika ada kesamaan, kemiripan maupun keserupaan nama tokoh, karakter atau tempat kejadian dalam cerita ini, percayalah itu memang disengaja. Karena, karakter dalam cerita ini diambil dari buku yang sangat terkenal pada tahun 1980-an, “Bahasa Indonesia : Mari Membaca dan Menulis,” karya Siti Rahmani Rauf (http://wijayalabs.com/2011/01/07/siti-rahmani-rauf-penulis-buku-paket-bacaan-sd-yang-inpiratif/). Tanpa mengurangi rasa hormat, saya memberanikan diri untuk membuat cerita “aneh” ini untuk kalian sebagai, mungkin, bahan bernostagia (tentunya yang masih ingat dengan karakter ini), cerita yang menghibur, sekaligus sebagai rasa terima kasih saya sebagai penulis kepada beliau atas sumbangsih beliau terhadap dunia pendidikan. (Secara tidak langsung, saya bisa membaca dan menulis gara-gara dia juga.)

Sekali lagi, saya menyingung bahwa cerita saya ini mungkin akan aneh dan tidak akan lepas dari genre serta gaya penulisan saya. Jadi, jika cerita ini kurang berkenan, mohon di maafkan, tetapi jika cerita ini ternyata memang menghibur, mohon vote dan komennya. Ya walaupun saya tahu kalau, setidaknya saya belum pernah mendengar cerita ini sebelumnya (mungkin ada) dan hanya nama karakternya saja yang selama ini beredar (walau banyak versi), namun apapun itu semoga yang saya buat, bisa berkenan. Cerita ini saya dedikasikan untuk beliau. Sudahlah, saya terlalu banyak berbasa-basi. Silahkan membaca cerita ini! Terima kasih.

Cerita ini adalah cerita pendek, namun akan dibuat beberapa bagian. Tiap bagian mempunyai latar belakang, setting dan sudut pandang yang berbeda, yang menurut saya dan seperti tulisan saya yang lainnya, SANGAT MUDAH DIMENGERTI oleh kebanyakan pembaca. ENJOY! :)

INI BUDI ...!!!Where stories live. Discover now