bahu yang hangat

195 32 12
                                    

Ratu yang merasa seperti orang bodoh setiap bersama Jordan pun kesal.

" Bener bener dia kenapa kemaren nggak bilang kalau dia juga ikut ke pantai malah pura pura nggak tau lagi nyebelin banget " ungkap ratu dalam hati.
" Ayo rat kita di suruh kumpul " tutur Febby

Semua orang pun berkumpul dan masuk ke dalam bus.
Saat ratu ingin duduk tiba tiba tangan ratu di tarik oleh seseorang dan ternyata dia adalah jordan.
Febby yang melihat nya langsung tersenyum dan langsung mengajak Ningrum duduk di depan.

" Gue sama Ningrum duduk di depan aja kalian tetep stay di sini " tutur Febby sambil tersenyum.

" Apaan sih narik narik tangan gue " bentak ratu.
" Duduk di sebelah ku aja " jawab jordan.
" Gue masih kesel ya sama elo "
" Emang aku ada salah " ungkap Jordan
" Ada banyak kenapa kemaren Lo nggak bilang kalau Lo juga ikut ke pantai " jawab ratu.
" Kemaren kamu keliatan seneng banget aku nggak mau ngrusak ya makanya aku diem "
" Alesan " ungkap ratu dengan wajahkesal

Tiba tiba Saskia dan temanya datang membuat keributan.

" Awas kasih kita tempat duduk buat terutama saskia " teriak bella.

Febby yang melihatnya pun risih dengan tingkah Saskia dan temanya.

" Idih emang dia siapa Dateng telat main geser geser aja " ungkap Febby.

Saskia yang mendengarnya pun marah.

" Apa Lo bilang tadi " bentak Saskia
" Emang faktanya gitu udah Dateng nya terakhir main geser tempat duduk orang " jawab Febby dengan emosi
" Lo berani sama gue " teriak Saskia
" Kenapa gue harus takut emang Lo siapa kita di sini sama ya sama sama mahasiswa " jawab Febby
" Febby udah " saut Ningrum sambil menggeret tangan Febby untuk kembali duduk.

" Dasar sricle cupu temen satunya Sasimo sok paling cantik satunya cewek miskin " bentak Saskia.
" Kalau Lo disini nggak bisa berhenti cari ribut mendingan Lo sama temen Lo keluar " saut Jordan.
" Lo nggak bisa se enaknya ya ngatur gue " bentak Saskia
" Gue bisa buat Lo nggak ikut acara ini kalau Lo nggak bisa di diem "
" Emang Lo siapa " bentak Saskia
" Gue ketua panitianya di sini" jawab Jordan.

Saskia pun terdiam saat mendengar perkataan Jordan dan langsung mencari tempat duduk di belakang bersama temanya.

" Awas aja ya kalian " bentak Saskia.

Jordan pun kembali di tempat duduknya.

" Lo ketua panitianya " tutu ratu.
Jordan hanya terdiam

Perjalanan pun di mulai
Ratu menghadap ke jendela sambil melihat pemandangan sedangkan Jordan membaca buku.

" Bisa nggak sih sekali aja Taroh bukunya " ungkap ratu.
" Kenapa " jawab jordan.
" Kan kita mau ke pantai nikmatin kek perjalanan bukan malah baca buku terus "

Jordan pun langsung meletakan bukunya dan langsung melihat ke arah ratu.

" Nah gitu dong kan bisa nikmatin perjalanan " ungkap ratu
" Terus aku kamu suruh ngapain sekarang " jawab Jordan
"Ya nggak ngapa ngapain cuman lihat pemandangan lewat cendela aja "
" Nggak penting " tutur Jordan dan kembali membaca buku.
" Bener bener ya ni orang " bentak ratu.

Jordan pun kembali menaroh bukunya dan langsung menyenderkan kepalanya di pundak ratu.

" Mau ngapain " tutur ratu.
" Ngantuk denger kamu ngoceh Mulu" jawab Jordan
" Maksudku ngapain nyender ke pundaku"
" Kan kamu istriku " bisik Jordan

Ratu yang mendengarnya pun kaget dan langsung terdiam

" Kok jadi geli denger Jordan bilang gitu apa lagi pakek aku kamu tapi kenapa gue dek dekan juga " ungkap ratu dalam hati.

FOR AWAY FROM METempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang