~Delapan~

339 30 0
                                    

Janji ya ,bacanya jangan senyum-senyum sendiri 😂😂

♡   ♡   ♡   ♡

Hari minggu ,12 Desember adalah hari dimana yang sangat membahagiakan untuk Aqeela dan Rassya .Begitupun dengan keluarga dan sahabat-sahabat keduanya yang ikut memeriahkan acara resepsi pernikahan Aqeela dan Rassya .

Dari selesai Sholat Subuh ,Aqeela dan Rassya beradu dengan make up-make up .Mereka di rias gitu .

Acara ini di selenggarakan di Hotel Golden Light ( ngasal ) yang sangat luar dan mewah .Jangan aneh sih ya ,keluarga Dirgantara kan salah satu keluarga terkaya di Dunia nomor satu .Sultan di lawan???

Kini waktu sudah menunjukkan pukul 10:15 WIB ,para tamu undangan juga sudah banyak yang hadir ,termasuk para sahabat-sahabat keduanya yang sudah tak sabar menunggu Ijab Qobul di laksanakan .

Semua orang di kumpulkan di salah satu ruangan untuk pelaksanaan Ijab Qobul .Sangat ramai sekali Hotel ini .Di penuhi lautan manusia .

Di tengah-tengah semua orang ,terdapat Rassya dan sekeluarga termasuk Rey yang menjadi wali nya Aqeela .Kecuali Flavio sih ,dia menemani Aqeela sampai  Ijab Qobul selesai dan dinyatakan Sah .

Rassya terlihat sangat gugup ,dengan banyaknya orang di sekitarnya .Karena dari tadi ia membuang nafas beratnya berkali-kali .Rey yang peka pun langsung mengajak ngobrol Rassya agar sedikit rileks .Sambil menunggu Bapak Penghulu nya juga .

"Sya ,nggak usah gugup gitu kali ,kaya baru pertama nikah aja lu"-ujar Rey

"Ya tetep aja gue deg-deg an conge!!"-balas Rassya

"Rassya ,mamah yakin kamu pasti bisa"-ujar Mawar ,sang mamah yang selalu ada sambil tersenyum ke arah sang anak bungsunya itu .

"Makasih mah ,do'a in Rassya supaya bisa ya mah ,supaya ngomongnya lancar "-ucap Rassya

"Pasti sayang"-balas sang mamah .

"Ya Allah ,semoga di beri kemudahan untuk Ijab Qobul ku ini ,semoga acaranya berjalan dengan lancar dan semoga hamba sekeluarga bisa bahagia ,aamiin"- dalam hati Rassya berdo'a .

Beberapa menit kemudian ,Pak Penghulu pun datang ,dan langsung duduk pada tempatnya .

"Gimana nak Rassya sudah siap??"-tanya Pak Penghulu

"S-siap Pak ,yang Ijab wali dari mempelai perempuan kan pak??"-tanya Rassya sedikit gugup .

"Iyah ,nak Rey sebagai kakak dari mempelai perempuan yang akan meng-ikrar-kan Ijab nya ,kalian siap??"-terang Pak Penghulu sambil bertanya kepada Rey sebagai wali dari Aqeela dan pada Rassya sebagai pengantin nya .

"Siap"-jawab keduanya kompak .

"Baik semuanya ,mari kita dengarkan dan perhatikan peng-ikrar-an Ijab Qobul ini ya ,harap diam semuanya"-ucap Pak Penghulu pada semua orang .

Dan semuanya pun langsung terdiam .

"Silakan nak Rey bisa di mulai"-ucap Pak Penghulu memberi intruksi .

"Baik Pak ,terima kasih"-balas Rey ,lalu ia pun menarik nafas nya dalam-dalam dan pastinya menghembuskannya dengan perlahan .

"Bismillahirrohmanirrohim...Ankahtuka Wazawwajtuka Makhtubataka Binti (Aqeela Queenby Anugerah) 'Alal Mahri ('imarati sakaniat 150 milyun wamajmu'ati  adawatisholah) hallan"-ucap Rey dengan lancar sambil menjabat tangan nya dengan Rassya .

Young Mom Where stories live. Discover now