Tantangan pertama - 08

1K 146 5
                                    

Pagi pagi, Harry dan Cedric duduk 1 meja dan aku ditengahnya memegang kedua tanganku dengan gemetaran karena gugup sehingga aku tidak bisa makan.

"Hey kalian jangan kebiasaan memegang tangan orang lain apalagi berdua gini, kasian aku ga bisa makan," gerutu ku sambil menatap mereka berdua yang murung tidak napsu makan seperti 2 orang yang sedang ngambek

Aku akhirnya mengambil sendok dengan tangan Harry yang masih menempel di tanganku seperti lintah dan menyodok masuk dalam mulutnya begitu juga dengan Cedric.

"Nah sekarang gantian aku yang makan," kataku yang berusaha melepaskan tanganku dari genggaman tangan mereka yang tertawa melihat wajah kesal ku

Sesampainya di arena turnamen, Hermione menemui Harry dan memeluknya karena khawatir dan tiba tiba ada jepretan kamera dari koran sialan yang bernama daily prophet.

"Ohhh pasangan muda sangat menyenangkan," kata wanita itu

Lalu datanglah Viktor Krum yang datang membela Harry dan Hermione hingga wanita itu kesal dan meninggalkan tenda peserta turnamen. Saat itu, mereka berempat menuju ke tempat naga untuk mengundi naga mana yang akan mereka hadapi dan mendapati aku yang sedang berbicara ke naga itu.

"Nah kalian kalau dapat Harry bakar ya dia membuatku tidak bisa makan, bakar kepalanya ia membutuhkan pencerahan dari api kalian, Cedric juga boleh kalau kalian mau," kataku pada sahabat naga ku dan mereka mengangguk angguk dengan semangat

"Jahat sekali kamu [name]," kata Harry dan Cedric yang memukul kepalaku

"Aduh, santai dong," kataku sambil tertawa

Saat undian, Harry mendapatkan Robert dan Cedric mendapatkan William. Lalu aku berbisik ke 2 naga itu dan naga itu seperti mendekatkan kepalanya saat aku berbisik sehingga kami terlihat seperti benar benar berkomunikasi.

"Apa yang kau bisikkan?" Tanya Cedric

"Pasti yang aneh aneh," sahut Harry sambil bermain dengan rambutku

"Hehe ada deh," jawabku sambil nyengir dan merapikan rambutku

Kemudian, Cedric mendapatkan giliran pertama dan ia mendapatkan luka bakar di pipinya meski ia berhasil pada misi pertamanya. Lalu aku segera pergi ke tenda rumah sakit dan melihat keadaannya.

"Luar biasa, aku bangga pada William," kataku senang

"Ku kira kau akan bilang bangga padaku," kata Cedric kesal menatapku

"Tapi kau terlihat keren juga pasti anak anak perempuan lain semakin tergila gila padamu tenang saja," kataku sambil menyodorkan obat salep

"Lalu kenapa kau tidak ikut tergila gila padaku juga," katanya sambil menyeringai

"Jangan ngadi ngadi kau Cedric," kataku sambil memukul pelan kepalanya

"Tapi aku berharap seperti itu," katanya sambil menatapku

Aku hanya memutar bola mataku menganggap itu hanya candaan dan segera memakaikan obat itu dan pamit pergi karena ini giliran Harry menghadapi naganya.

"Harryyy semangattt kau juga Robertt," seru ku

"Kenapa kau menyemangati naganya juga, aku saja yang kau semangati," balas Harry

Kemudian Harry mengucapkan mantra Accio untuk mengambil sapu terbangnya. Saat ia terbang tinggi, Robert juga ikut terbang mengejar Harry sehingga rantai di kakinya lepas.

"Wauw kenapa dia sangat bersemangat mengejar Harry," kataku terpana melihat mereka yang menghilang

"Karena kamu dasar [name] bodoh," sahut Ron di sebelahku

My New Life - reader x hogwarts boys [ END ]Where stories live. Discover now