World

182 29 4
                                    

"Ran, kapan-kapan ayo keliling dunia berdua!" Seruku pada pemuda yang sedang berkutat pada gawainya.

Alih-alih menjawab ia malahan berdiri dan berjalan mengitariku.

"Ran? Kamu tadi ngapain?" Tanyaku, terheran-heran akan kelakuannya.

"Mengelilingi duniaku!" Serunya.

Kurasakan hangat jalari pipiku.

Awas saja kau Ran!


Adiwarna.Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang