6. Timezone 🍬

5.3K 558 15
                                    

Disini lah ke-tujuh remaja dan bocah kecil itu sekarang, parkiran sekolah.

"Mau langsung pulang apa kemana dulu nih kita? Makan dulu kuy gua laper abis berjemur ditengah lapangan" ajak Andra seraya mengelus perutnya.

"Ahaha gila lu nekat banget tadi ndra suer" hujat Sakha.

"Untung-untung lu gak didepak Bu Dina dari Bumi" ujar Arga yang sudah bertengger diatas motor kesayangannya.

"Zein mau makan apa?" Tanya Blue.

"Cuci"

"Cuci? Cuci baju?" Tanya Andra yang lagi-lagi nyleneh.

"Kebiasaan! Sushi goblop" Ucap Nino menggeplak kepala Arga untuk seperkian kali.

"Buru lah anjip, gua dah laper ini!" Sangkin kesalnya, Bagas sampai menabok punggung Tama.

"Ye Bagong kalem dong!" Ketus Tama

🍬🍬🍬

Mereka singgah di salah satu restoran Jepang.

Mereka mengajari Zein cara menggunakan sumpit. alih-alih bisa memakan dengan sumpit setelah diajarkan oleh daddy-daddy nya, Zein malah kesal karena tidak dapat mengendalikan sumpit yang lagi-lagi terjatuh dari tangan mungil nya.

Karena kesal dan sudah sangat lapar, Zein mencomot sushi dengan tangannya lalu melahap satu buah sushi utuh hingga pipi nya mengembung.

"BHAHAHAH" tawa Arga tidak bisa di kondisikan ketika melihat wajah kesal Zein.

"Biasa aja dong nyet, biasanya lu sok sangar ngapa jadi receh gini" hujat Sakha.

"Diem lu mermet, gak bisa liat orang seneng apa" sinis Arga.

Alih-alih makan dengan tenang, mereka malah makan dengan heboh dan rempong.

"Eh eh itu bukannya Sarah sama Vika?" Seru Bagas dengan mata menyipit.

"Lah iya anjir itu kan mantan-nya si Nino sama Arga" heboh Andra seraya menggoyang-goyangkan bahu Nino dan Arga.

"Jadi inget program 'katakan balikan' yang dianimasi tiktod deh" kata Sakha disertai tawa versi pangeran memetnya, Sakha membayangkan karakter yang ada di animasi adalah temannya.

*

Terbayang

"Iya berjumpa lagi dengan saya di acara KATAKAN BALIKAN!" ujar  Rendi, salah satu admin akun gosip sekolah.

"Ceritakan masalah kalian" lanjutnya.

Disana sudah ada Nino dan Sarah, Arga dan Vika serta pasangan lainnya.

"Masa Sarah ngajak gua putus gara-gara warna tai kita beda. Kan aneh" adu Nino.

"Ih parah lu No, ya wajar lah. Itu namanya gak jodoh, harusnya sama kan?"  Kata Rendi, host acara katakan balikan.

"Nah iya kan? Udah No, kita udahan aja, Tai kamu warnanya ijo!" Jawab Sarah.

"I-iya aku bego, aku yang goblok, aku yang salah, terserah!" Kesal Nino seraya menggeplak kepalanya sendiri.

"Tapi byy, ayo kita lupain mitos yang dimana orang-orang yang memiliki kemiripan dan kesamaan itu jodoh, yang harus kamu tau, kamu inget dan paham sekarang, Aku sayang kamu apa adanya" ujar Nino meraih tangan Sarah.

"Ahh bikin baper" batin Rendi.

"Aku ada lagu untuk kamu" kata Nino sebelum mengambil gitar di pojok ruangan.

Seven DaddyWhere stories live. Discover now