Boboiboy And Reader The Serie...

By Hkrii-

121K 11.5K 1.4K

"... Akhirnya.." ... Egois. Satu kata yang mampu mendeskripsikan diriku. Kenapa? Kalian, akan mengetahuinya n... More

Pembukaan
Prolog/Eps 1
Eps 2
Eps 3
Eps 4
Eps 5
Eps 6
Eps 7
Eps 8
Eps 9
Eps 10
Eps 11
Eps 12
Eps 13
Eps 14
Eps 15
Eps 16
Eps 17
Eps 18
Eps 19
Eps 20
Eps 21-Movie↓
Eps 22
Eps 23
Eps 24
Eps 25
Eps 26
Eps 27
#One1-Galaxy↓
#Two2
#Three3
#Four4
#Five5
#Six6
#Eight8
#Nine9
#Ten10
Special Chapter!
#Eleven11
#Twelve12
#Thirteen13
#Fourteen14
#Fifteen15

#Seven7

1.7K 219 4
By Hkrii-

╔════════════════╗

*·˚ Welcome! ࿐ *:🖇

-', Eps 7

*̥₊˚‧☆ミ Laksamana Tarung!¡ •ଓ.°

°•*⁀➷ By:Hkrii- !

╚════════════════╝

°⌜ °                                                            ━━━━┓

Maaf untuk Typo, Kata non baku, kesamaan nama tokoh dalam cerita, dan kesamaan dalam alur cerita. Itu semua benar benar tidak disengaja!

°⌜ °                                                            ━━━━┛

•^
•^
•^
•^
•^
•^

Sudah dua hari semenjak penyerangan Joe Ker Tu, kini Tapops dijaga ketat oleh anggota Tapops lainnya. Termasuk [Y/n], Yaya, Ying dan Hikari.

Dan kemarin BoBoiBoy, Gopal, dan Fang langsung mendapatkan Misi yang cukup misterius. Kokoci memerintahkan trio itu untuk menghantarkan baju yg sudah di Laudry, ke suatu planet.

Kenapa mereka malah mengantarkan Laundry-an?

Tapops adalah Organisasi yang tujuannya melindungi Power sphera dari penjahat yang gila dengan Kekuatan, para penjahat itu memanfaatkan Power sphera untuk menjadi kuat agar bisa menguasai dunia.

Kini banyak Penjahat yang sudah tau tentang Tapops, dan bisa saja Tapops diserang langsung oleh penjahat yang ingin merampas kembali Power sphera. Maka dari itu, Tapops membutuhkan penyamaran yang efektif agar Station Tapops tidak diserang.

Dan mereka memilih untuk membuka sebuah Laundry. Mengapa harus Laundry? Karena menurut penjelasan dari Kokoci, Laudry adalah penyamaran yang efektif karena banyak Alien alien di luar sana sibuk mengendarai Kapal angkasa dari pada mencuci baju nya sendiri, dan itu membuat baju para Alien bau dan mereka membutuhkan seseorang yang mencuci baju nya karena mereka tak akan sempat.

Dengan begitu para penjahat tak akan bisa menyerang Station Tapops. Bisa saja para penjahat membocorkan informasi nya ketika sedang ingin mengantarkan baju kotor.

>>Okee, back to the story!

Sekarang [Y/n] tengah berjalan di Koridor Station Tapops, dengan beberapa kertas laporan tentang keadaan Station Tapops.

"Dasar Joe ker tu!" Umpat [Y/n], seperti nya keadaan [Y/n] tidak baik saat ini.

[Y/n] terus berjalan hingga sampailah dirinya di ruangan Kokoci, terlihat Kokoci sedang sibuk dengan Layar monitornya.

"Kokoci, ini semua laporan tentang Station Tapops. Nampaknya keadaan Station Tapops mulai membaik, tanda tanda musuh pun tidak ada" Jelas [Y/n] sambil menyerahkan Laporan Laporan itu kepada Kokoci.

"Oh ye, terima kasih [Y/n]" Ucap Kokoci setelah menerima Laporan itu, [Y/n] mengangguk.

"Kau yakin akan memanggilnya kemari? Ia bisa saja membahas tentang Ujian Kental itu" Tanya [Y/n] pada Kokoci.

"yaa, tidak ada cara lain.. jika kita tak meminta bantuan nya Station Tapops bisa saja diserang musuh" Balas Kokoci tanpa melirik ke arah [Y/n] sedikit pun.

"Hmn, baiklah.."

Hening sesaat, hingga [Y/n] kembali bertanya.

"Ku dengar akan ada anggota baru lagi" Ucap [Y/n], Kokoci tersentak.

"Mana kau tau?" Tanya Kokoci, raut wajahnya sedikit panik.

"Huhh, tentu saja Hikari" Balas [Y/n], ia heran dengan raut wajah Kokoci. "Kau menyembunyikan sesuatu dari ku?" Lanjut [Y/n].

"Huhh.. Memang iya akan ada anggota baru di Tapops, tapi.. " Kokoci menggantung ucapannya membuat [Y/n] mengkerutkan alisnya heran sekaligus penasaran.

"Tapi apa?"

"Di-"

"[Y/n], ada yang nak minta tolong kat kau" Potong Ying yang secara tiba tiba datang.

[Y/n] memutar bola matanya malas sambil berdecak, ia pun mengangguk lalu pergi bersama Ying ke tempat yang mereka tuju.

#Skipp (Beberapa hari kemudian)

Sekarang [Y/n] sedang berada di Ruang Utama Station Tapops bersama Kokoci, Ying, dan Yaya. Hikari kini sedang menerima misi bersama Alvaro.

Mereka berkumpul di Ruang Utama karena BoBoiBoy, Gopal, dan Fang sebentar lagi kembali dalam misi mereka. Dan benar saja, tak lama mereka menunggu BoBoiBoy, Gopal, dan Fang pun datang bersama dengan Seseorang yang memang tujuan dari misi itu. Ya, seseorang itu Laksamana Tarung.

"Komander, kita dah sampai" Ujar Fang.

"Hah, dah sampai?! Mana Laksamana? Mana?" Tanya Kokoci gelagapan. "Selamat datang Laksamana Tarung! Hupp!" Ujar Kokoci lalu hormat Tapops.

"Terima kasih".

"Eee, Laksamana dah tau keadaan Tapops?" Tanya Kokoci.

"Oh dah tau dah, budak Dobi ni dah cerita kan" Balas Laksamana Tarung dengan senyuman yang sedari tadi terus melekat.

"Eee, kami bukan budak Dobi. Kami anggota Tapops" Ujar BoBoiBoy sesopan mungkin.

"Apa?! Mereka semua ni anggota Tapops?!" Raut wajah Laksamana Tarung langsung berubah garang karena mendengar perkataan BoBoiBoy.

"Aaa, i-iya Laksamana" Jawab Kokoci, terjawab sudah kenapa Kokoci bisa gelagapan.

"Ni, anggota Tapops?! hiyaa!" Pekik Laksamana Tarung, ia pun melemparkan pakaian yang sudah di antar itu pada BoBoiBoy, Gopal, dan Fang. Beruntung Fang berhasil menghindar hingga BoBoiBoy dan Gopal sahaja yang terjatuh akibat tumpukan Pakaian hasil Laundry.

[Y/n] yang memang sudah mengetahui sifat Laksamana Tarung hanya menepuk jidat nya, ia pun membantu BoBoiBoy serta Gopal untuk bangun.

"Apa pangkat mereka hah?!" Tanya Laksamana Tarung.

"BoBoiBoy dan Gopal adalah Kadet.. Ying dan Yaya Lans Kopral" Jawab Kokoci mengantung ucapannya, "Lalu ini-"

"Saya [Y/n] Raymond, salah satu anggota Tapops dengan pangkat Jenderal.." Jelas [Y/n] memotong ucapan Kokoci.

"Hah, kau Jenderal?!" Pekik BoBoiBoy dan Gopal berbarengan, [Y/n] hanya mengangguk pelan sambil tersenyum.

"[Y/n].. Raymond ya?" Gumam Laksamana.

Setelah itu mereka kembali mengobrol, lalu Laksamana tarung berniat mengadakan Ujian Tapops esok hari. Pada pukul 7:10 pagi.

Skipp

#Boboiboy Side

"Huh, kat mana ni?" Gumam BoBoiBoy, ia heran karena tiba tiba ia berada di ruangan putih tanpa ujung.

"boyy.." Panggil seseorang, seketika BoBoiBoy tersentak dan menoleh ke arah suara.

"S-Siapa kau?!" Tanya BoBoiBoy Waswas.

"Kau harus @)$&;/?!*" Suara seseorang itu tiba tiba hilang, ketika BoBoiBoy mendekat ke arah Orang itu Orang itu malah semakin menjauh.

"Hah, apa kau cakap? Aku tak dengar lah! Hei, jangan menjauh!" Teriak BoBoiBoy lalu berlari mengejar orang itu.

Karena sibuk berlari, BoBoiBoy tak melihat sebuah lubang yang cukup besar. Ia pun terjatuh hingga..

"akh!" Teriak BoBoiBoy secara tiba tiba, ia bangun dari tidurnya dengan nafas terengah engah.

"Huh, BoBoiBoy? Kenapa kau ni?" Gopal yang mendengar teriakan BoBoiBoy terbangun dan bertanya, lalu dibalas gelengan dari BoBoiBoy.

Tak lama Gopal pun kembali tidur dengan pulasnya. BoBoiBoy pun beranjak keluar Kamar, ia berniat mengambil minum.

Sebelum sampai ke tempat tujuan, BoBoiBoy bertemu dengan [Y/n] di koridor. '[Y/n]?' Batin BoBoiBoy, ia pun mendekati [Y/n].

"[Y/n]!" Panggil BoBoiBoy.

"Ehh, B-BoBoiBoy? Kau belum tidur lagi?" Tanya [Y/n].

"Dah tidur tadi, tapi aku haus" Jawab BoBoiBoy, [Y/n] hanya mengangguk. "Kau pula, kenapa belum tidur?" Tanya BoBoiBoy balik.

"Aku.. Tak bisa tidur" Jawab [Y/n], mendengar Jawaban [Y/n] BoBoiBoy mengerutkan alisnya heran.

"Kau ada masalah ke?" Tebak BoBoiBoy.

-Tumben Peka boy?🌚//Plakk

"Ehh, takde lah" Balas [Y/n] cepat.

"Bohong"

"Etto.. Bisa kita bicara?" Tanya [Y/n] sambil menunduk, BoBoiBoy pun mengangguk.

Lalu mereka pun pergi ke ruang makan, disana ada petugas yang sedang berjaga malam. Jadi mereka tak berdua saja.

"Jadi apa yang kau nak cakap?" Tanya BoBoiBoy, ntah kenapa perasaannya tidak enak.

"Kau tau sebentar lagi akan ada anggota baru dalam Tapops?"

"Ehh, aku memang sempat dengar dari Yaya dan Ying"

"Kumohon jangan terlalu percaya pada anggota baru itu" Balas [Y/n] sambil menatap BoBoiBoy sendu.

"Kenapa pula?"

[Y/n] tersenyum lalu beranjak dari kursinya, ia pun mengambil segelas minum lalu memberikannya pada BoBoiBoy. "Aku tak ingin kejadian itu terulang lagi, tapi jika kau ingin kehilangan seseorang kau boleh lakukan sesuka hatimu.." Jawab [Y/n] lalu pergi.

"Huhh..?" Gumam BoBoiBoy, ia menatap heran Segelas air putih yang diberikan [Y/n] padanya.

Ntah bagaimana, BoBoiBoy tiba tiba menyadari kalau orang yang ada dalam mimpinya itu mirip [Y/n]. Bedanya, pakaian orang dalam mimpi BoBoiBoy sudah sobek dan berlumuran darah.

To be Countiue

Bagaimana untuk cerita kali ini? Berikan pendapat dan Vote sebelum meninggalkan cerita yaa!

Hai apa kabar? Maaf publisnyaa telat sm pendek, auth lagi sibuk banget disekolah sama internetnya ga mendukung.. Jadi tolong dimaklumi yaa, semoga kedepannya bisa Publis tepat waktu(T^T).

Maaf kalau banyak Typo dan Kata non baku yang bertebaran dalam cerita.. Bahkan agak Cringe dan Gaje[Cry].

Yaudah, sampai jumpa di eps berikutnya.. See you next chapter!

Continue Reading

You'll Also Like

15K 1.6K 22
para boel mempunyai maid karna itu permintaan ayah nya amato? kira kira kenapa amato sampai harus membayar maid? ingin tahu? simak ceritanya! :) btw...
985K 90.5K 48
Rendy Nugraha, seorang buronan yang bunuh diri karena tidak ingin di penjara bukannya ke alam baka ia malah terbangun ditubuh seorang pemuda yang ide...
137K 17.3K 39
- ͙۪۪̥˚┊❛ [ sebenarnya siapa kau ini? ] ❜┊˚ ͙۪۪̥ - boboiboy - ͙۪۪̥˚┊❛ [ aku hanya seorang putri raja yang sedang bertahan hidup ] ❜┊˚ ͙۪۪̥- (name...
71.2K 7.4K 23
(BoBoiBoy x Reader) "Akhirnya, aku menemukan kebahagiaan. Terima kasih." 🥇1#Ying 2 Februari 2022 🥇1# Adudu 23 Februari 2022 🥈2#Gopal 2 Februari 2...