Bagian keempat:mata ajaib

36 3 0
                                    

Akupun langsung berjalan keluar dari kamarku dan menuruni anak tangga lalu aku langsung berjalan menuju ruang makan

Terlihat disana sebuah sosok yang sangat menyayangiku yaitu ibuku..

#FLASHBACK ON#
Sebelumnya aku ingin mengasih tahu kepada pembaca ceritaku ini.. Bahwa aku hanya tinggal bersama ibuku. karena ayahku telah meninggal pada saat usiaku 2 tahun, dia meninggal disebabkan terkena penyakit stroke mendadak. Pada saat jatuh sakit ayahku langsung dilarikan ke rumah sakit terdekat, selama perjalanan tidak terjadi apa-apa.Sesampainya di rumah sakit, Ayahku langsung di bawa ke ruang UGD menggunakan dorongan tempat tidur berjalan. Aku menangis terseru-seru disertai ibuku yang menangis sambil berteriak-teriak meringis
"Mas,mass kamu harus kuat ya mas.
Aku gak mau ditinggalin kamu mass."
"iyahh,pahh papah jangan tinggalin gloria pahh"ucapku sambil merintih
"maaf bu, dek kami harus memeriksanya dengan intensif ibu dan adek bisa tunggu di luar"ucap seorang suster
"tapi suss.. Itu suami saya!! Saya berhak mendampinginya sus"ucap ibuku sambil merintih
"maaf bu ini sudah kebijakan rumah sakit ibu tidak bisa melanggarnya.. Semoga ibu bisa memahaminya"ucap seorang suster sambil menutup pintu ruangan UGD
"tapi suss.. Saya mau masuk sus."rintih ibuku
"sekali lagi kami minta maaf bu"
Tertutup rapatlah sudah pintu UGD
"suss,suss, hmmmmftt aaaaahhhhlksss.."teriak ibuku sambil menangis dan menyenderkan tubuhnya di Pintu UGD dan terperosot hingga menyentuh lantai.

Akupun tidak tahu harus berbuat apa saat itu karena aku masih kecil dan aku hanya bisa memeluk ibuku untuk sedikit menenangkannya..

Kami berdua pun langsung duduk di tempat duduk tunggu, hingga dokter keluar dari ruang UGD..

Dokter pun keluar sambil membuka pintu..

Dan ibuku langsung berdiri dan berhadapan dengan sang dokter
"hmmftt, eh dokk gimana keadaan suami saya dok??"ucap ibuku
"maaf ibu ini siapa ya??"tanya sang dokter
"saya istri dari pasien yang baru saja masuk ke ruang UGD dok,,"balas ibuku
"ooh,maaf bu kami telah melakukan sebaik-baiknya tetapi tuhan berkehendak lain.. Suami ibu terkena stroke dadakan hingga menyebabkan dia tidak bisa bernafas..Dan dia sekarang telah pergi meninggalkan ibu dari dunia ke pangkuan sang ilahi.."ucap sang dokter sambil meneteskan air mata
"apaa dokk,?? Jadi suami saya telah meninggal dok??"ucap ibuku sambil berteriak histeris
"iyaa bu saya mohon maaf"ucap dokter sambil meninggalkan kami berdua di depan pintu Ruang UGD.

Ibuku langsung menangis. Setangis-tangisnya dia pelontarkan pada saat waktu itu, aku hanya bisa terdiam dan tidak tahu harus berbuat apa..

Mayat ayahku langsung di bawa kerumah ku dan dimandikan terus di solatkan di masjid dekat rumahku

Lalu mayat ayahku di makamkam di
TPU JERUK PURUT..

Disitu banyak sekali teman,sodara,sekaligus orang tua ayah dan ibuku

Semuanya menangis terseru-seru menyaksikan pemakaman ayahku..

Setelah dimakamkam aku dan ibuku menaburi bunga/kembang 7 rupa diatas makam ayahku

Lalu kami semua langsung pergi kerumah kami masing-masing..

Ibuku hanya bisa pasrah dan sabar setelah kepergian ayahku, dan sampai sekarang ibuku menjadi tulang pinggul di keluargaku saat ini.

sekarang umurku mulai beranjak ke 14 tahun dan tidak mempunyai sodara kandung sama sekali.
#FLASHBACK OFF#

Aku mendekati ibuku dan langsung memeluk ibuku..
"halo sayang😊"ucap ibuku dengan romantis
"halo ibuku yang ku sayangii..😊"ucapku dengan manja dan langsung memeluk ibuku
"sudah sekarang kamu duduk dan kita makan sama-sama"ucap ibuku sambil mengusap dan mengecup keningku
"iya bu"

Aku langsung duduk dan memakan hidangan yang telah disiapkan oleh ibuku..
"bagaimama hari pertama kamu disekolah??baik-baik saja kan??"tanya ibuku
"e-eemmm,"gerutuku sambil memakan makanan ku
"jawab pertanyaan ibu gloria!"ucap ibuku dengan nada sedikit keras
"oohh, iyaa ibu tadi nanya apa??"alasanku
"ibu tadi nanya bagaimana hari pertama kamu disekolah, baik-baik saja kan?"ucap ibuku sambil menggelengkan kepala
"oohh,baik-baik saja kok bu.(padahal mah aslinya enggak)"sahutku
"oo,baiklah kalau begitu.."balas ibuku
Lalu kamipun melanjutkan makan kami masing-masing

Tiba-tiba...
Ibuku melihat mataku sambil terkejut karena yang tadinya berwarna hitam berubah menjadi coklat kekuning-kuningan dan bercahaya..
"nakk-nakk!!?"tanya ibuku sambil terlihat heran
"i-iyya kenapa buu?ucapku sambil keheranan
"ituu,matamuu!!"teriak ibuku
"kenapaa buu?? Apa yang terjadi dengan matakuu!!"teriakku sambil histeris
"matamuu, berubah warna nakk!!"ucap ibuku
"hahh, maksud ibuu??"sahutku sambil keheranan
Ibuku langsung memberiku kaca kecil dan langsung memberiku
"nak,lihat saja matamu sendiri, ini ambil kaca yang ada di tangan ibu"ucap ibuku sambil memberiku kaca
Akupun langsung mengambil kaca yang di kasih ibuku dan langsung mengaca ke kaca..

Dan terlihatlah mataku yang berubah derastis,, serontak akupun terkejut dan berteriak histeris
"aaaaaaahhhhhhhgggh"teriakku

Oke gaess, segini dulu ya ceritanya jangan lupa vote,komment,dan follow akun wattpad gua ya..

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: May 18, 2021 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

THE MAGICAL EYESTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang