Prolog

13.6K 1.2K 58
                                    

Dia begitu rapuh... Begitu menyedihkan meringkuk di sudut ruang kamar. Wanita itu sering menangis sendirian, berteriak, kadang ia tidak mengenali dirinya sendiri.

Saat sekelumit ingatan yang terlintas di dalam momorinya yang kosong wanita itu seakan hilang arah, ia ingin mempertanyakan pada sosok selama ini bersamanya tapi lagi lagi bukan jawaban yang ia terima namum jarum suntik yang selalu menusuk kulitnya, membuatnya sakit, membuatnya lupa dan tenggelam di dalam kegelapan.

Kini wanita itu tidak sadarkan diri di dalam pelukan seorang pria yang semakin merengkuhnya dalam.

"Kau hanya perlu mengingatku, Mayn," bisiknya serak.

Raiden Takahashi

(マフィア#6)

Tbc

Slow up...

Mr. Raiden (Mafia#6)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang