Akademik dan Non Akademik

2K 207 2
                                    

Ranking atau peringkat bukan penentu seseorang itu pintar atau tidak. Akan tetapi, ranking hanya penentu seseorang itu ahli dalam bidang Akademik, contohnya: Fisika, Matematika, Biologi, dan lain sebagainya.

Bukan berarti seseorang yang tidak ranking dibilang bodoh. Mungkin saja, ia tidak ahli dalam bidang Akademik, tetapi bisa dibilang ia lebih unggul di bidang Non Akademiknya. Apa sih contoh dari bidang Non Akademik?

Non akademik lebih mengarah kepada kegiatan ekstrakurikuler seperti: Olahraga, Jurnalistik, Paduan Suara,  danMenggambar.

Mungkin lebih jelasnya kalian bisa lihat kolom di bawah ini, perbedaan prestasi Akademik dan Non Akademik

Mungkin lebih jelasnya kalian bisa lihat kolom di bawah ini, perbedaan prestasi Akademik dan Non Akademik

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Gimana? Sudah jelas kan teman-teman. Jadi, buat kamu yang tidak ahli dalam bidang Akademik mungkin kamu lebih ahli di bidang Non Akademiknya.

Mungkin, teman-teman tidak ahli dalam mata pelajaran Matematika, tapi kamu 'hebat sekali' dalam bidang Berenang atau pun Sepak Bola atau lebih tepat nya dalam bidang Olahraga. Bahkan, kalian bisa dibilang 'lebih jago' dibandingkan teman-teman kamu yang 'Ranking 1' Nah, bisa dikembangkan, tuh, teman-teman.

Jika kamu ahli dalam bidang sepak bola mungkin kamu bisa ikut club sepak bola, bisa saja kamu nanti akan menjadi pemain sepak bola yang handal seperti Egy Maulana atau Witan Sulaiman atau juga Cristiano Ronaldo.

****

Atau kalian yang hobinya nulis bisa bangeet, kalian tinggal tulis aja di wattpad. Jangan pernah mikir tentang readers, karena kalo kita rajin update, readers bakal dateng sendiri kok.

Motivasi BelajarTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang