1. Apa Itu 4 Sifat Manusia

1.1K 29 0
                                    

4 Sifat Manusia – Karakter manusia yang paling mendasar dibagi menjadi 4 macam. Diantaranya yaitu korelis, melankolis, sanguinis dan plegmatis. Masing-masing dari sifat manusia tersebut pasti memiliki kelebihan dan kekurangan.

Sifat manusia inilah yang menjadi dasar pemikiran atau cara seseorang untuk menentukan langkah dalam suatu tindakan. Sebagai contoh saat kita berbisnis dan besosialisasi kepada orang lain. Pengetahuan tentang sifat manusia ini juga sangat penting bagi kita untuk meminimalisir fikiran negatif kita kepada orang lain dan memaksimalkan fikiran positif yang dimilikinya.

Berikut ini merupakan penjelasan singkat tentang 4 sifat dasar manusia mulai dari kelebihan sampai kekurangannya. Diantaranya adalah:


Sifat ManusiaOpowieści tętniące życiem. Odkryj je teraz