Prolog

171 2 0
                                    

Pagi ini aku akan menjalani rutinitas harianku sebagai mahasiswi akuntansi disalah satu perguruan tinggi negeri di Surabaya. Menjadi mahasiswi akuntansi membuatku harus pandai-pandai memanage waktu yang aku punya, karena banyaknya tugas dan laporan yang harus aku kerjakan membuat waktu istirahat dan makanku kadang terganggu.

Oiya perkenalkan namaku Cintya Hadi. Umurku 20 tahun. Aku biasa dipanggil Cintya, Tya, Cici, atau Cin terserah kalian mau panggil apa asal masih enak didengar ditelingaku aku sih fine fine aja. Tapi kalau cin kesannya kok jadi ngomong sama banci ya. Saat ini aku sudah berada di semester 4 jadi Insha Allah 2 tahun lagi aku bakal lulus jadi sarjana. Hihihi gak sabar deh.

Aku tuh punya kebiasaan buruk dari SMP suka telat masuk kelas dan sialnya kebiasaan burukku itu masih berlanjut hingga saat ini. Itu semua bukan karena aku telat bangun atau kesiangan is not me. Itu semua lebih kepada aku yang emang lemot atau kata teman temanku lelet dalam melakukan segala sesuatunya. Tapi lemot-lemot gini dalam hal akademik aku fast respon loh cepat nangkep. Jadi aku tuh cuma lemot di segala bidang diluar akademik. Makanya aku lebih banyak diam dengan orang orang yang gak kenal dan gak dekat karena takut keliatan lemotnya, jadi banyak teman teman yang gak dekat sama aku di kampus pasti ngiranya aku sombong, padahal sebenarnya mah gak. Makanya dari kecil aku selalu punya sedikit teman dikelas dan pasti temanku itu itu aja dari awal sampai tamat karena emang aku tuh susah buat komunikasi ke orang orang.

Dan akibat kelemotanku aku belum pernah pacaran dari bayi sampai sekarang semester 4, yaampun kasian banget hidup aku yakk. Sebenarnya aku jomblo bukan karena gak laku kalo dihitung hitung banyak juga cowok yang berusaha dekatin aku cuma ya karena lemotnya aku mungkin mereka gak sabaran dan akhirnya nyerah.

Sewaktu SMA aku punya prinsip S2 dulu baru nikah. Tapi semenjak perasaan aneh muncul terhadap salah satu dosen difakultasku aku merubah prinsip menjadi nikah dulu baru S2. Berawal dari rasa benci jadi benar benar cinta. Tapi sayangnya aku gak berani ngungkapin perasaan ini ke dia dan hanya aku simpan didalam hati. Setiap kali aku sholat aku selalu memohon kepada-Nya untuk menjodohkan aku dengan beliau.

-Cinty Hadi

Pagi ini seperti biasa aku akan mengajar di fakultas ekonomi dan bisnis (FEB) di salah satu perguruan tinggi di Surabaya. Sebagai seorang dosen aku merupakan orang yang perfek, disiplin, dan bertanggung jawab. Oleh karena itu aku tidak menerima kesalahan kecil dari mahasiswa yang tidak melaksanakan kewajiban dan tugasnya dengan baik dan benar.

Aku Pradifka Ilhamy seorang dosen muda berumur 29 tahun yang selalu menginginkan semuanya perfek dan maksimal merasa semuanya tak sejalan ketika dia mahasiswi aneh itu selalu saja telat dan tak disiplin setiap aku mengajar dikelasnya. Rasanya capek memperingati dirinya tapi tetap saja telat. Dasar!

You've reached the end of published parts.

⏰ Last updated: Jul 08, 2018 ⏰

Add this story to your Library to get notified about new parts!

Cinta Fisabilillah. Mencintaimu Dalam Diam Dan RidhoNyaWhere stories live. Discover now