Hari Libur

89 9 0
                                    

Yap. Hari yang ditunggu-tunggu akhirnya datang juga. Libur selama 4hari. Yeay. Aku dan Sandra memutuskan untuk berlibur ke Pantai dan menginap disana.

Sandra sudah siap pagi-pagi dan aku pun juga sudah. Kami berangkat kesana menggunakan mobil mamanya Sandra. Yeay.

Namun sebelum kami sempat berangkat,tibatiba Patrick,Ella,Joe,dan Rey datang "YUK BERANGKAT!" ajak Sandra. Aku pun langsung berbisik pada Sandra "woi... lu ngajak mereka?? Lah kirain gua berdua doang.." bisikku. "Yaiyalah,kalo berdua doang mana seru.." balas Sandra berbisik juga. Aku pun hanya mengikuti rencana yg telah dibuat Sandra.

Perjalanan nya cukup Jauh. Butuh waktu 2 jam untuk sampai kesana. Koper sudah kami taruh dibagasi mobil. Saatnya berangkat. Pak Tono yg tak lain adalah seorang supir,siap mengantar kami semua. Sandra,aku dan Joe duduk ditengah,lalu Ella,Rey dan Patrick duduk dibelakang.

"Woi Joe! Pinjem dulu sini gameboy nya! Tadi baru sekali! Katanya dpt giliran 2x!" Teriak Sandra. "Lah. Entar dulu dong. Gua dulu. Kan td lu udahhh.." balas Joe. "Yaelah jaman gini masih aja mainan gameboy? Ckckck udah udah jangan berantem. Brisik.." tambah Rey.
"Sayang. Udah udah,ngalah aja sama Joe.." bilang Patrick pada Sandra. "Kek anak anak banget si lu pada ckckck" kataku tertawa kecil.

Kami lelah dan tertidur dimobil. Hingga akhirnya Pak Tono membangunkan ku. "Neng Xepen,Neng Xepen,bangun neng sudah sampai.." kata Pak Tono. Aku pun bangun dan membangunkan teman lain,kecuali Rey yang tidak tidur.

"HORE UDAH SAMPE!" teriak Ella sambil mengucek matanya. "Yuk turun guyz!" Ajak Sandra.

"Cari penginapan dulu lah. Cuma 3 hari jadi gausah yg mahal-mahal lah ya" Ucap Sandra. "SIAP BOSS!" teriak kami semua.
Akhirnya kami menemukan sebuah penginapan sederhana dengan 2 kamar. 1 kamar berisi 3 kasur. Aku,Sandra dan Ella tidur dikamar nomor 1. Rey,Patrick dan Joe dikamar nomor 2.

"Barang-barangnya taruh dulu dikamar masing-masing. Abis itu kalian keluar kamar ya. Nanti Gua tunggu di warung es kelapa itu!" Ucap Rey.
Aku pun sudah selesai memakai kacamata hitam,baju pantai dan celana pendek pantai. Aku langsung pergi keluar menghampiri Rey.

"Hoy Rey! Masih sendirian aja?" Tanyaku. "Eh,Xeven.. iyanih. Yg lain pd kemana? Pd belom selesai siap siap sama naruh barang ya?" Tanya Rey padaku. "Hmm iyanih. Baru gue sama lu ya yg selesai. Yaudah kita minum es kelapa aja dulu." Ajakku. Kami memesan 2 es kelapa. Mmm. Yummy. Segar!

Setelah kami tunggu 5menit,akhirnya Sandra selesai,disusul dengan Joe,Ella dan Patrick.
"Mau ngapain nih kita?" Tanya Patrick.
"Hmmm. Gimana kalo kita naik banana boat aja? Itu ada banana boat tuh bisa ber 6!" Usul Joe.
"KUY LAHH!" teriak kami.

Posisi paling depan adalah Aku, dan paling belakang adalah Patrick.
Kami sangat senang saat naik banana boat. Seru!

Kami pun akhirnya merasa lapar dan kami pergi ke sebuah restoran yang tak jauh dari sana. Seperti biasa,aku lah yang memesan makanan paling banyak ckckck.

Seusai makan,kami melanjutkan permainan di Pantai itu hingga larut malam. Akhirnya pun kami kembali ke kamar masing-masing untuk Tidur.

Kegiatan kami akan dilanjutkan besok! Yuhu.

I Choose YouTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang