Zero ! Cat Fight

97 6 0
                                    

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

TERLIHAT dari kejauhan, ada dua bocil yang masih berumur 6 tahun sedang menatap satu sama yang lain di tengah lapangan hijau terbuka

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

TERLIHAT dari kejauhan, ada dua bocil yang masih berumur 6 tahun sedang menatap satu sama yang lain di tengah lapangan hijau terbuka.

Angin sepoi-sepoi menghembus rambut mereka dan suara rerumputan hijau bergeseran terdengar dengan sangat jelas di antara keheningan yang telah tercipta.

Langitnya sungguh sempurna; Awan putih menghiasi langit serta warna langit seakan-akan telah dilukis menjadi warna merah, oranye, kuning, merah muda, dan ungu, atau bisa disebut dengan warna sunset.

Namun, di suasana yang seharusnya tenang seperti ini, terdapat satu anak laki-laki sedang menghadap seorang perempuan dengan tatapan penuh percaya diri. Di sisi lain, sang perempuan hanya menguap, meletakkan kedua tangannya ke dalam kantong celana.

"Aku menantang kau buat bertarung, (Nickname)!" Sang anak laki-laki itu pun berkata dengan dialek Kansai-nya.

Dia juga menunjuk ke arah sang perempuan yang ia panggil sebagai (Nickname).

Orang lain mungkin akan menganggap si laki-laki itu bersikap tidak sopan. Siapa pula yang berani bersikap tidak sopan dihadapan perempuan?!

Namun, sepertinya kedua insan ini masih terlalu kecil sehingga tak ada satu pun yang mengomentari tentang kesopanan dan ketidaksopanan suatu perilaku.

(Nickname) terdiam sebentar sambil menatap laki-laki dihadapannya dengan tatapan penuh intens sebelum (Nickname) tersenyum miring, bermaksud untuk mengejek.

"Skip."

Mendengar jawaban itu, sang laki-laki langsung terkesiap secara dramatis. Tangan kanannya memegang dadanya seakan-akan ia meremas jantungnya.

"Eh?! Nandeyanen!" Dia berteriak sampai burung-burung di sekitar mereka terbang menjauh.

(Nickname) hanya mengangkat bahunya dengan maksud membuat lelaki itu semakin frustasi, "Bosenin."

Tentu saja, sebagai seorang lelaki, jika ada perempuan menganggapnya membosankan, hal itu akan membuatnya galau 24/7. Apalagi ketika semua orang di Sekolah Dasar menganggap bahwa sang lelaki ini mempunyai wajah yang imut.

𝑺𝒕𝒊𝒍𝒍 𝑾𝒊𝒕𝒉 𝒀𝒐𝒖 ↪ 𝑺𝒂𝒊𝒋𝒐 𝑴𝒐𝒎𝒐𝒔𝒖𝒌𝒆Where stories live. Discover now