-Episode 01- (Hari²Biasa)

1.8K 170 6
                                    

SELAMAT MEMBACA:-)
__________

Suara Adzan shubuh berkumandang di pesantren Arrahman. Para santri² yang sedang tidur pun terbangun dan segera pergi ke masjid menjalankan sholat shubuh.

Nissa sebelum nya sudah terbangun sejak jam 3, ia rutin mengaji di masjid sebelum Adzan shubuh.

Sholat pun di laksanakan dengan di imami Udztad Kamal.

Seusai sholat shubuh Gadis bernama Nissa itu segera menyusul sabat nya yang sudah dulu pergi ke kamar untuk mandi dan segera ke sekolah.

Nissa mondok sambil bersekolah.
Dan sekolah nya juga ada di pesantren.

Kini Nissa sudah rapi dengan seragam sekolah nya dan tak lupa dengan menggunakan cadar hitam nya.
Gadis itu sedang menunggu kedua sahabat nya yang masih sibuk mengenakan kerudung nya di hadapan cermin.

5 menit akhir nya kedua sahabat nya itu sudah rapi dan sudah siap.

"Alhamdulillah, udah semua? Nggk ada yang tertinggal kan?" Syukur Nissa saat melihat kedua sahabat nya berjalan beriringan menghampiri Nissa.

"Udah Udztadzah.."

Jawab Yana sahabat Nissa mengacungkan jempol kanan nya sambil menyengir. Memang Yana selalu suka bercanda dan memanggil Nissa Udztadzah, ia pikir Nissa memang cocok dengan sebutan itu.

"Nanti jangan lupa latihan kiro'ah nya yah.. semangat" Sahut Vinda sahabat nya, mengingatkan kepada Nissa bahwa nanti sepulang sekolah dia ada jadwal latihan kiro'ah di masjid.

Karena sebentar lagi Nissa ada lomba tingkat provinsi dan alhamdulillah Nissa terpilih untuk mewakili pesantren Arrahman.

"Yana saya itu santriwati bukan Udztadzah, blm waktunya juga di sebut begitu, saya belum sepenuhnya bisa menguasai ilmu agama" Jawab Nissa sambil tersenyum di balik cadar hitam nya itu. Wanita paling di idamkan laki-laki seperti Nissa itu.

"Dan do'ain semoga saya bisa mengikuti lomba ini dengan lancar tanpa hambatan" Sambung Nissa.

"Aminn"

"Nah tunggu apalagi ayo masuk kelas, bentar lagi Udztadzah Lail
datang" Sahut Vinda sambil menggandeng tangan Nissa dan Yana sahabat nya itu menuju ke kelas.

Pelajaran pun di mulai dengan tenang. Semua santriwati fokus ke depan mendengarkan Udztadzah Lail Menceritakan kisah para nabi dan rasul. Dan menerangkan sedikit arti Qs. Al-Fiil ayat 1-5.

Sepulang sekolah Yana dan Vinda ke kamar berniat bersih-bersih. Sedangkan Nissa langsung menuju ke Masjid.

"Assalamualaikum, Udztazah Riva"
Salam Nissa memasukki masjid.

"Waalaikumsalam, Nissa ayo kemari kita mulai latihannya" Jawab Udztazah Riva sambil mempersilahkan duduk di hadapan nya.

Kini Nissa sedang melantunkan ayat-ayat suci Al-Qur'an dengan merdu dan dengan benar sesuai tajwid nya. Udztazah Riva begitu serius menyimak nya dan meresapi setiap ayat yang di lafal kan nya.

Nissa selesai latihan sekitar jam 11.15.
Gadis itu pamit ke kamar sama Udztazah Riva tak lupa mengucap salam dan mencium punggung tangan nya sebelum pergi.

The Black Veil Girl (GadisCadarHitam)✓Where stories live. Discover now