Poetry

By matchaxc

675 70 11

Tidak, aku tidak menikmatinya. Aku hanya terperangkap dalam jeratan yang terus saja menghantui. Aku merindu... More

Pohon
Sekuntum
Terpejam
Rest Area
Secangkir Kopi
Melodi
Ruangan Hitam
Kisah Gadis Itu
Pada Semesta
Kisah Gadis Itu(2)
Mimpi Kecil
Dunia ku
Rintik
Sore
Tanda Tanya
1
2
Gemerlap
Candu
Kamu
3
Teman Lama
Kita
Sama
Ruang
Perihal Ilalang
Jatuh
Penantian

Dunia Baru

19 2 3
By matchaxc


Aku kembali kedunia mengerikan itu

Tapi kali ini lebih kelam

Lebih gelap dari yang ku kira

Semakin banyak mereka yang memakai topeng

Dan memperbudak

Mereka dikelilingi pohon-pohon tua

Hingga terhindar dari hujan

Sedangkan aku,

Terusir dari balik pohon

Dan merasakan buliran air hujan

Dunia kejam,

Makin dan semakin kejam

-4918-

Continue Reading

You'll Also Like

34M 878K 163
Hanya beberapa kata yang tersirat makna. 4 april 2016 Jangan lupa gunakan hashtag #refinamile jika akan di posting ke media sosial.
8.1M 208K 148
Cover by: @silviye_ Bahkan rasa ini pernah ada untukmu, sebelum akhirnya waktu mampu menghapusnya. Bahkan jantung ini pernah berdetak hebat karena m...
1.6M 120K 56
Spiritual - Romansa Kisah seorang perempuan yang ditinggal nikah oleh laki-laki yang pernah menyuruhnya untuk menunggu selama 2 tahun. Namun takdir...
30.6K 2.6K 60
Monofonir adalah transmisi yang pada titik tertentu akan menghasilkan bunyi tunggal. Shabrina Faradilla Atmodjo yang sudah melupakan masa lalunya lim...