Sahabat VS Musuh

12 4 0
                                    

💐Amanda
Sahabat adalah tempat kembalinya segala asa yang menimpa

💐Annas
Sahabat  adalah cahaya dikala suka maupun duka.

Sahabat adalah cerita penuh senyuman sebelum ada tangisan.

Sahabat adalah insan yang mungkin hanya ada satu selama hidupku.

Sahabat adalah obat penenang jiwa dikala hampa.

💐Ara
Sahabat adalah musuh yang tertunda.

Sahabat adalah orang paling baik dari yang terbaik. Namun, saat terjadi masalah antara kamu dan dia. Maka dia akan menjadi musuh dari seburuk-buruknya musuh.

💐Jembar
Sahabat adalah mereka yang selalu berbagi suka maupun duka.

Sahabat adalah orang-orang langka yang diciptakan Tuhan untuk kita miliki.

Sahabat adalah pembimbing arah jalan pergaulan yang baik.

Sahabat adalah jendela jiwa.

Sahabat adalah perantara yang Tuhan ciptakan selain Orang tua.

Sahabat adalah teman sejati sampai maut memisahkan.

Sahabat adalah bayangan tubuh yang selalu menemani kita di manapun.

Sahabat adalah dia yang paling tau baik buruknya kita

💐Ningsih
Sahabat adalah segalanya walaupun bukan keluarga setidaknya dia pernah ada.

Sahabat adalah teman dekat yang diciptakan untuk membantu menguatkan kita disaat tengah ada masalah hebat.

Sahabat adalah bulan sabit walaupun sinarnya sedikit tapi mampu menyinari seluruh isi semesta.

Sahabat adalah teman terbaik, yang menawarkan 'kamu mau bersahabat denganku.

Sahabat adalah tempatku mengadu.

Sahabat adalah teman dekat yang tidak pernah telat pada saat di butuhkan diwaktu yang tepat.

Sahabat adalah benderang jiwaku.

Sahabat adalah seseorang yang mampu membimbing kita ke jalan yang terarah.

Sahabat adalah matahari dunia.

Sahabat adalah mereka yang masih setia menungguku walaupun aku telah meninggalkannya.

💐Sazkia
Sahabat adalah penerang saat malam

Sahabat adalah cahaya ajaib yang bisa menerangi segala kegelapan

Sahabat adalah adalah orang yang bisa membuat kita senang menangis dan kadang juga lara.

Sahabat adalah seseorang yang takkan pernah aku miliki.

Sahabat adalah suatu khayalan bagiku. sesuatu yang tak akan pernah bisa aku miliki.

💐Gabriela
Sahabat adalah lilin dikala gelap tiba

💐Eva
Sahabat adalah sayap bagiku.

Sahabat adalah alarm terbaik, jika tubuh sedang tak sehat.

Sahabat adalah hatiku. Disaat ia tersakiti, disitu pula hati ku terasa sakit.

Sahabat adalah sandaran terbaik, dari pada kursi termahal.

Sahabat adalah penyemangat dikala semua orang berkhianat.

Sahabat adalah seseorang yg masih percaya akan apa yang ku ucap, dikala semua orang tak percaya.

Sahabat adalah petunjuk arah jika jiwa ini sedang lara.

Sahabat adalah mata kedua yang memperbaiki mata ku dikala salah menilai.

Tasks and ChallengesWhere stories live. Discover now