Etymology

81 1 1
                                    

Keluarga Sanders memang sesuatu, selain sering pergi keluar negeri karena urusan pekerjaan, si kembar ditinggal mandiri di negeri sakura.

Ya, si kembar yang sekarang tinggal di apartemen modern tidak terlalu jauh dari tempat bekerja mereka, meskipun kedua nya bekerja di agensi yang berbeda.

Lewat musim panas, terkuak sudah sistem kasta(?) di dunia mbti yang mengklasifikasi manusia nya menjadi 4 macam temprament, NT, NF, ST, SF.

tidak hanya sampai disitu, mereka semua juga nampaknya menganut paham liberalisme, garis miring dalam tanda petik hal romantisme. Anomali memang namun apa daya saat hukum alam,

Alfa, Beta, Omega berlaku?

Alfa, hanya segelintir orang berpangkat tinggi yang dikaruniai anugrah dalam tata praktis dan logika yang mengklaim mampu merengkuh istana surga akan tahta dewa, kebanyakan dari mereka adalah dari kaum NT. dan dijaman abad 21 ini, sebuah departement NT berpijak di bumi dan mengatur segala nya dari atas sana.

Beta, mereka merupakan populasi yang paling banyak menetap dibumi, Menjunjung tinggi keadilan hukum dan beberapa nya lagi adalah penyeleweng hukum. namun, kebanyakan dari mereka rata-rata adalah orang yang paling banyaknya, bisa dikategorikan 'normal'. tak lupa juga dengan Departement SJ yang bertugas mengatur dan memanage segala kegiatan.

Omega, kaum feminist pencinta damai, dikatakan cukup langka, biasa berasal dari kaum NF, dan mungkin juga dari err... SF? penasaran dengan para sosok yang menye-menye ini? tengok saja Departement NF dan kaum artisan Departement SF di seberangnya.

dan oleh karenanya, disini saya melirik tokoh NT dan NF untuk dijadikan err... sinetron?

sebagai pengenalan nya, saya mamatuk tipe ENTP yang penuh dengan meme-meme super ultra, yang agressive dan talkactive (?), juga tipe INFJ si filsuf yang adem layaknya wallflower mirip-mirip beruang 'madu' yang lagi sakit-gigi.

Dan karena saya terlanjur bilang kembar, maka akan saya tarik si adik dari keluarga Sanders yang bernama Warren.

Warren ini lahir lebih lambat 10 menit dari pada kakaknya yang bernama William atau Will. iya mereka memang laki semua.

Warren ini sama cerewetnya dengan William, cuma bedanya Warren ini suka ga pedulian, ia sering ga sadar kalau ngomong kadang nyakitin hati orang, Warren suka clubbing, karaoke, nge bar dan semacamnya. dimanapun kapanpun, Warren selalu bawa kacamata google miliknya, poni nya panjang belah tengah, dengan rambut bagian bawahnya dibiarkan agak panjang, yang mana selalu ia iket pake gelang karet? entahlah...

Dan mari beralih sejenak untuk menghayati sosok suram -coret- adem yang jadi 'heroine' kita...

Dialah Ethan Turner, seumuran dengan sikembar Warren dan William, ia memiliki manik biru muda, rambutnya lembut yang senada dengan keindahan kayu ebony, senyumannya yang hangat... dan ekspresinya err... malas (?) memelas(?) berpikir (?) entahlah,
yang mendayu-dayu nan menggoda, seakan minta di raep -coret- dilahap. *kayang*

#Departement NT
Warren bosan dan memutar kursi duduknya, melirik jam dinding kemudian beralih ke rekan kerja nya yang ada diruangan tersebut, disebelah kanan pojok ada Joshua si INTJ.

sebelah kiri ada beberapa staf ob yang bersih-bersih. kurang ajar si Adam! batin Warren mengutuki, si bos besar nampaknya lagi keluar kota dan meninggalkannya setumpuk berkas bersama dengan si brengsek yang membosankan -Joshua, yang diam-diam lagi dekat dengan kembarannya - Will atau William.
bukannya apa, ia cuma sedang bosan...

terkurung bersama si Introvert ini.

10 menit lagi sebelum ia bersiap-siap untuk meninggalkan ruang jahannam ini.

ETYMOLOGYWhere stories live. Discover now