r i n d u (akan terbit)

By senjaamu

9.1K 295 9

kita selesaikan hari ini. More

01
02
03
04
05
06
07
08
09
10
11
satu malam, satu doa
13
14
15
16
17
19
20

21

217 8 0
By senjaamu

Malamku masih menjadi malam yang asing, sejak kau memutuskan untuk berhenti mengirim pesan sekadar mengucapkan "selamat malam" atau bertanya kabar.

Rasanya aku ingin memutar waktu untuk membawamu kembali. Banyak rindu yang terpaksa kupendam. Banyak kata yang terpaksa kudiamkan. Aku tak seberani dulu, tak seberani ketika aku memintamu pada Tuhan. Bahkan aku juga tidak berani menerima kenyataan bahwa kau bukan lagi seseorang yang kukenal dulu, seseorang yang pernah mengaku mencintaiku.

Maaf untuk kesalahan yang belum sempat kuselesaikan denganmu di masa lalu dan sekarang malah mengusikmu dengan perasaanku yang mengada-ngada.

Mustahilkah jika aku memintamu kembali? Aku ingin jatuh cinta sekali lagi kepadamu, boleh?

Tapi, jangan datang lalu pergi sesukamu tanpa seizinku; agar melupakan dan melepasmu tak lagi sesulit ini.

Continue Reading

You'll Also Like

110K 7.6K 131
Assalamualaikum wr wb teman-teman . . πŸ”‘ Ambil yang baik, buang yang buruk Hanya manusia penuh khilaf πŸ˜‡ πŸ“£Quotes dan syair ini diambil dari berbaga...
34M 878K 163
Hanya beberapa kata yang tersirat makna. 4 april 2016 Jangan lupa gunakan hashtag #refinamile jika akan di posting ke media sosial.
51.1K 1.5K 45
Follow akun Author biar dapet info terbaru πŸ’— Menceritakan tentang seorang gadis genius bernama Salsabila Anjani, anak yatim piatu yang bekerja keras...
8.1M 208K 148
Cover by: @silviye_ Bahkan rasa ini pernah ada untukmu, sebelum akhirnya waktu mampu menghapusnya. Bahkan jantung ini pernah berdetak hebat karena m...