-u n t i t l e d-

By florascent13

546 59 2

scattered thoughts of a girl who thinks she's normal More

1
2
3
4
5
6
7
random
8
9
10
11
12
13
14
15
Intermezzo "A Secret Love We Hold onto Is Tiresome"
16
17
Intermezzo 2 "Life Is Temporary, So Are All Matters"
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
Intermezzo 4 "Changing Is A Complex Circle"
30
31
32
Intermezzo 5 "All I Do Is Waiting For You"
Intermezzo 6 "Sabr Is A Practice"

Intermezzo 3 "When The Alter Ego Wins Over You"

9 1 0
By florascent13

aku, manusia teregois yg aku tau, jika berurusan dengan hati.
aku mau kamu melakukan lebih,
tapi aku tidak mau berusaha lebih.
aku akan sangat mudah tersinggung dengan hal kecil yang kamu lakukan salah, menurutku,
dan aku tidak akan pernah menunjukkan kekesalanku.
karna aku begitu takut terlihat lemah,
begitu takut terlihat membutuhkan mu,
karna bergantung kepada manusia adalah hal yang paling aku hindari.
maafkan jika aku hanya diam.
karna aku lebih mudah untuk menyelesaikan permasalahanku dengan diriku sendiri, tanpa menuntut orang lain untuk membantu.

Continue Reading

You'll Also Like

17.5K 637 95
" Nadiyon se behte khwaabon mei dub Alfaazon ko taraash rhe hum tairne ki koshish na karo Saahil nhi hai idhar, gehra samundar hain hum" My fi...
1.1K 453 17
This poetry collection explores loneliness, theology, Biblical characters, depression, heartbreak, and disappointment. It's a good read for someone g...
12.8K 654 86
She is an outcast. She finds it easier to express what she feels in the form of writing. Whether it is poems, letters or long texts. These are poems...