Kelas Menulis The WWG

By theWWG

254K 14.9K 1.1K

Buku ini berisi kumpulan pelajaran, teknik menulis, tips-tips, dan langkah-langkah dalam menulis yang dikumpu... More

Prakata
1. Membuat Outline yang Baik
2. Penggunaan Imbuhan (di) dan (ke)
3. Menghidupkan Karakter Tokoh Fiksi
4. Mengembangkan Premis
5. Sudut Pandang yang Berkarakter
6. Menembus Penerbit Major?
7. Mempelajari Diksi
8. Penempatan Titik dan Koma
9. Membuat Bab Awal yang Menarik
10. Membuat Narasi yang Mengalir dan Efektif
11. Membuat Dialog yang Menarik"
12. Character Development
13. Sharing with Suci Amanda(Editor)
14. POV 2 (Sudut pandang orang kedua)
15. Plot dan Alur
16. Tanda Baca pada Dialog
17. Kata Depan, Partikel, dan Klitik
18. Penempatan Huruf Kapital
19. Kata Dasar dan Peleburan K-T-S-P
20. Membuat Ending yang menarik
21. Kata, Frasa, Klausa dan Kalimat
22. Premis
23. Membuat Konflik
24. Membuat Deskripsi dan Narasi
25. Tips Mereview yang Baik
26. Riset dan Pendalamannya
27. Character Development
28. Genre Fantasi
29. Ide Cerita yang Menarik
30. Hypen, Dash dan Elipsis
31. Setting Luar Negeri
32. Setting
33. Show don't tell
34. Menaklukkan ODOC {OneDayOneChapter}
35. Penerbitan Mayor
36. Logika Kepenulisan
37. Rasa yang Kuat Dalam Narasi Baku
38. Menggali Konflik dan Plotwist
39. PROLOG
40. Karakter 3 Dimensi
41. Motivasi Menulis Agar Tidak Terjebak Writer Block
42. Alur dan Plot
43. Sharing Seputar Kepenulisan
44. Kata, Frausa, Klausa dan Kalimat
45. Sudut Pandang (POV)
46. Menajamkan Konflik dan Memperkuat Karakter
47. Preposisi
48. Plot Twist
50. Blurb dan Sinopsis
51. Diksi yang Harmoni
52. Genre
52. Pengembangan Karakter
53. Sharing Kepenulisan
54. PENDALAMAN PLOT
55. One Night Sharing with Isaac Lopez
56. Premis
57. One Night Sharing with Ria N. Badaria
58. POV 3 - Stream of Consciousness
59. Peleburan KTSP
60. Preposisi, Awalan, dan Partikel pun lah
61. Sudut Pandang
62. Mengembangkan Karakter
63. One Night Sharing with Dya Ragil
64. Alur
65. Menuangkan Ide yang Menarik
68. Menulis dengan Hati
TheWWG OPEN Invitation
TheWWG Open Invitation 3
KELAS UMUM (Ultah WWG) 11 Agustus
KELAS UMUM (Ultah WWG) 12 Agustus
PENGUMUMAN GA sesi 3!

66. Uji Nyali dengan Konflik Mainstream

1.9K 152 25
By theWWG

• Materi: Uji Nyali dengan Konflik Mainstream
• Hari/tanggal: Jumat, 7 Juli 2017
• Tutor: Taufan Rizaldy Cosmological
• Notulen: Cathetel
• Moderator: Wilda dan Hilda
• Disclaimer: The WWG theWWG

=====>>>>>=====<<<<<=====

PEMBUKAAN

    Namaku M. Taufan Rizaldy Putra
Tapi, kalau di Wattpad mungkin ada yang tau @Cosmological. Ya, itu deh akunku yang sedang berdebu dan penuh sarang laba-laba.
Karena aku lagi vakum, karena memang lagi sibuk.

-----------------------

MATERI

    Di Wattpad, jujur saja konfliknya enggak beragam.
Jadi jarang main ke Wattpad, kecuali ada rumor beredar ada cerita yang bikin penasaran.

    Sebenarnya, untuk masalah konflik, balik lagi ke diri kalian sih. Kalian mau jadi penulis yang kayak apa.
Mau yang cuma sekedar ikutin apa yang lagi trending? Atau mau challenge diri kalian ke batas seberapa kreatif kamu bisa jadi penulis.

    Kalau aku sih pilih yang kedua. Pembaca itu akan datang sendiri jika tulisan kalian menarik.

    Jangan komplain tulisan sepi melulu. Enggak ada tulisan yang tiba-tiba pembacanya sejuta sehari. Lalu, jangan cuma minta di-vote dan komen. Orang mau komen apa yang mereka mau, bukan karena dipaksa komen.

    Ketakutan para penulis biasanya adalah "Tulisanku laku, enggak ya?"
Makanya banyak tuh yang suka message, "Baca tulisanku ya Kak, bla bla bla."
80% of the time, percaya deh mereka bakal bullshit bilangnya baca.
Padahal, cuma vote doang. Terus yaudah.

    Nah, jadilah penulis yang kalau kelihatan ceritanya di discovery, pembaca akan bertanya-tanya sendiri "Cerita apaan, nih?"
Sudah judulnya enggak pasaran, blurb-nya juga bagus.

    Judul dan blurb.
Jadi, dua itu adalah kunci utama kalau mau keluar dari kotak kategori pasaran.

    Sebelum kalian nulis, tentuin cerita kalian mau kayak gimana premis utamanya.
Jangan asal ujug-ujug main tulis saja, terus mikir belakangan arah ceritanya ke mana.

    Biasanya aku sama Echa (Fairywoodpaperink), diskusi jauh-jauh hari buat setidaknya 10 chapter bakal kayak apa.

    Jadi, eksekusi ide kalian yang menurut kalian itu di luar mainstream bisa rapi output-nya.

    Kadang kepikiran, "Wah, kayaknya bagus gini nih."
Lalu, mulai nulis.
Tengah jalan, lupa mau gimana tadinya.

    Terus, kalau mau dapat ide yang enggak pasaran dari awalnya, mulailah peduli dengan kehidupan sekitar. Jangan cuma nonton film aja. Mayoritas cerita yang kubaca masih ada kemiripan sama film tertentu yang dicomot sana-sini.

    Dari pengalamanku, cerita bagus yang sampai ke penerbit itu, semuanya berasalnya dari pengalaman kehidupan sehari-hari.

    Tapi, hidup aku flat. Enggak ada menariknya sama sekali.

    Kadang, bukan hidup kita yang flat, tapi kita yang kurang menghargai apa yang ada di kehidupan sampai kelewatan. Justru, pengalaman yang ngajarin kita kehidupan, bukan dari film.

    Menurutku, uji nyali adalah menghadapi kehidupan dan mengambilnya menjadi pelajaran.

    Buat keluar dari rutinitas lihat layar telepon genggam dan actually going outside itu kadang bukan hal yang gampang. Kadang, jika sudah jalan-jalan sama teman-teman, kita masih suka asik sendiri buka media sosial, bukannya having quality time dengan mereka.

Begitu sih menurutku.

----------▶----------

SESI TANYA-JAWAB

Pertanyaan 1:
Kak, kalau cerita berdasarkan pengalaman, gimana untuk latarnya? Apa lebih bagus disamarkan atau lebih baik apa adanya?

Jawaban:
Latarnya terserah kamu sih, asalkan kalau memang apa adanya ya setidaknya ngomong sama yang bersangkutan. Kayak Raditya Dika, nulis cerita berdasarkan pengalamannya tapi banyak yang dia samarkan namanya.

--------------------

Pertanyaan 2:
Kalau konflik mainstream berarti kita harus lebih bermain di cerita kita, nah kalo pengin ide, alur, dll anti-mainstream semua, gimana Kak? Soalnya lebih pengin jadiin challenge buat diri kita. maaf pertanyaannya enggak jelas.

Jawaban:
Ya bagus itu kalo kamu mau challenge diri sendiri. Sekarang apa yang dikejar saja dan jangan hilang fokus. Kalau memang kamu nulis buat kepuasan kamu sendiri ya enggak usah mikirin view count dan komentar orang lain. Jadi enggak apa-apa sih.

--------------------

Pertanyaan 3:
Kak, gimana caranya promosi yang benar di Wattpad? Kalau tanpa promosi, nunggu reader datang sendiri kayaknya sampai cerita berdebu, enggak ada yang datang. Kalau promosi di wall orang kadang-kadang kena damprat.
Minta solusi, Kak. Terima kasih banyak.

Jawaban:
Promosi yang benar itu mendekatkan diri dengan orang-orang yang tepat.
Gimana ya, aku enggak pernah promosi sama sekali. Bukannya sombong. Mungkin beruntung saja, ceritaku mengundang orang-orang yang tepat buat baca.
Kita juga harus sopan berinteraksi.
Misalnya, kamu komentar di lapak orang. Dengan komentar yang menarik, bikin orang pengin follow. Terus, pas dia follow ternyata kamu nulis cerita juga. Ternyata bagus, enggak menutup kemungkinan dia bakal secara tidak langsung promosiin kamu.

--------------------

Pertanyaan 4:
Kak, berdasarkan pengalamanku yang pernah bikin cerita berdasarkan pengalaman patah hati, di tengah-tengah cerita aku tiba-tiba nangis, nyesek, nyesel, dan kepikiran enggan lanjutin cerita. Itu gimana ya Kak cara mengatasinya?

Jawaban:
Ikhlasin.
Kalau masih kamu tangisin, berarti belum ikhlas.
Hidup itu bergeraknya maju ke depan, yang berlalu dijadiin pelajaran, jangan disesalin.
Mungkin, di mulut aja ikhlasnya. Sometimes it's okay not to be okay for awhile in order for you to reshape yourself and move forward.

--------------------

Pertanyaan 5:
Kak, kalau konflik yang kita angkat dari pengalaman sendiri tapi orang lain atau pembaca enggak kena sama konflik yang kita angkat itu gimana? Ada tips, Kak?

Jawaban:
Kalau itu mungkin lebih ke kamu coba sharing saja dulu.
Kalau menurut yang kamu percaya buat sharing itu oke, kenapa enggak.

----------▶----------

PENUTUP

    Ya, mungkin itu saja sih pendapat dariku, enggak berusaha menggurui, hanya sekedar sharing.

    Mudah-mudahan bisa dijalankan dan bermanfaat.

    Terima kasih untuk kalian semua.

=====>>>>>=====<<<<<=====

Terima kasih atas kesempatan, waktunya, ilmunya, Kak....

Semoga berbalas kebaikan yang melimpah :)

Continue Reading

You'll Also Like

1.5M 121K 153
"You do not speak English?" (Kamu tidak bisa bahasa Inggris?) Tanya pria bule itu. "Ini dia bilang apa lagi??" Batin Ruby. "I...i...i...love you" uca...
169K 14.7K 106
bertahan walau sekujur tubuh penuh luka. senyum ku, selalu ku persembahkan untuknya. untuk dia yang berjuang untuk diri ku tanpa memperdulikan sebera...
582K 10.4K 19
suka suka saya.
1M 8.2K 40
hanya cerita random berbau kotor KK.