Amigdala

By itsmedeira

1.4K 28 0

Sebelum menjadi seperti ini, aku adalah perjalanan yang tidak jauh dari kata menyakitkan. -- Aku adalah defi... More

••Amigdala••
••Buana Ini Meminta Tenang••
••Pergi••
••Jangan Bangunkan Aku••
••Membekas••
••Usik••
••Katamu••
••Bolehkah, Tuhan?••
••Dera••
••Rama••
••Tahun Genap••
••Melekat di Amigdala••
••Aku buku yang ke berapa?"
••Ku biarkan Mati••
••Hari Terakhir••
••Hidup tapi mati••
••Ganti Wadahmu••
••kau pikir aku tak cinta?••
••Yang ku genggam setelah kau pergi••
••Tanaman Mati••
••Kehilangan••
••Apa mungkin?••
••Terdengar Keras••
••Perihal Langit••

••Buku Usang••

55 1 0
By itsmedeira

Gadis itu menatap bukunya yang sudah lama usang.
Ditiupnya debu-debu buku itu hingga berterbangan.
Ah, sudah lama tidak ia buka.
Ada 31 halaman disana.
Ia baca kembali dengan perasaan yang dia sendiri tak dapat terjemahkan.
Ntah sedih, rindu, sakit, bahagia. Akan dia sebut apa itu?
Dibacanya bait tiap bait.
Halaman demi halaman.
Ia sempat berhenti dibeberapa halaman, meresapi kembali frasa demi frasa yang tersusun apik.
Menebar nyala api di pelupuk mata hingga airnya mendidih.
Terlalu mendidih sampai air didihnya mengalir di halaman yang terbuka.
Ah, buku itu masih di genggamannya, utuh.
Meski kisah di dalamnya berakhir runtuh.
Ia selesai membaca buku itu.
Menyimpannya kembali sebagai bukti nyata.
Bahwa cerita dengan akhir tak bahagia itu ada.

Deira Hime
14 Januari 2024

Continue Reading

You'll Also Like

15.7K 756 40
#15 in quotes 28.12.2018 (Cuma quotes" ) kata-kata kehidupan, persahabatan, motivasi, cinta Dll. Note: ingin merepost/meng-copy quotes untuk disert...
201K 4.2K 100
Miraleigh Jeanie Johnson is a teen girl who has lived in San Fernando Valley all her life. She has no friends, she doesn't have the best home life an...
11K 277 16
Doflamingo x reader is the main focus but there are oc pairings for Hawkins, Kidd, Law, and Katakuri. As well as the couples already living in the ca...
22.3K 672 56
Ketika aksara melenggu, lalu bagaimana dengan semesta? Ig : @erikasubhekti Twitt : @erikasubhekti Blog : https://erikafajarsubhekti.blogspot.com/?m=1...