Quotes

By Gc_KFSI

7.6K 578 19

Berisikan bermacam-macam quotes hasil karya admin dan member KFSI. Jika kalian ingin mengcopy quotes hasil ka... More

KFSI📍
Pertemuan
Perjuangan
Impian
Menunggu
Munafik
Move On
Jomblo
Virtual
Matahari
Hujan
Tired (Lelah)
Matematika
Kehidupan
Keluarga
Diri Sendiri
Mimpi
Kejujuran
Cantik
Covid-19
Senja
Bumi
Waktu
Takdir
Kamu
Kenangan
Spesial
Kupu-kupu
Singa
Taman
Martabak
Awan
Fiksi
Ekspektasi
Perfect
Tahun Baru
Mie Ayam
Hampa
Crush
Love yourself
Dewasa
Tantangan
Mental
Kehilangan
Melangkah
Menyerah
Berharga
Harapan
Hancur
Bingung
Hal Hebat
Perpisahan
Luka
Bersyukur
Berakhir
Pergi
Momen
Musik
Terbang
Rumah
Cahaya
Takut
Mental
What's your hope?
Senyum
Berlalu
Rela
Mati
Tertarik
Attitude
Batin
Kata
Sumpah Pemuda
Dendam
Isyarat
Air Mata
Detak
Beban
Sempurna
Abadi
Jejak Luka
Putus Asa
Rumit
Ruang
Optimis
Meninggalkan
Cintai
Tentang
Terbiasa
Saturnus
Tanggung Jawab
Hilang
Peran
Pertengkaran
Anugrah
Pesan Terakhir
Rembulan
Menerima
Langit
Bahagia
Kenyataan
Keajaiban
Masa Depan
Random
SELF REMINDER
Mengerti

Kegagalan

34 2 0
By Gc_KFSI

╭┈─────── ೄྀ࿐ ˊˎ
╰┈─➤ Quotes KFSI
Day : Friday
Date : 03 Juni 2022

Tema : Kegagalan

━━━ೋ๑୨🥏୧๑ೋ━━━

1. Erlaa ||  ccoltvar_
"Berjuanglah semampuhmu urusan berhasil atau gagalnya perjuanganmu itu urusan belakang."

2. Maya || mayamanurung28
"Gagal bukanlah menjadi titik kelemahan mu. Jika gagal, Mari bangkit lagi. Karena dengan bangkit semangat mu pasti kembali."

3. Nrfdhillah S. Artawijaya
"Jangan menyerah, hanya karna kamu gagal di langkah awal."

4. Nadhira
“In vain have I struggled. It will not do. My feelings will not be repressed. You must allow me to tell you how ardently I admire and love you.”

5. Darka Hazellian
"Dia pergi bukan karena salahnya, melainkan karena aku yang gagal membuatnya nyaman dekat denganku."

6. Sisiliya || Crowniezen
"Gagal bukan suatu halangan untuk meraih kesuksesan."

7. Zahra Mayeesha || ZahraMayeesha
"Kegagalan bukanlah sesuatu yang harus di sesalkan, melainkan hal yang harus dijadikan pelajaran agar semakin lebih maju."

8. Mila La^ ||  Ilamila39
"Aku tidak pernah mengeluh untuk sebuah kegagalan, namun aku akan selalu berusaha dari sebuah kegagalan untuk mencapai sebuah kesuksesan"
 
9. Indri Ariyani || alaiska-1
"Jangan berhenti berjuang hanya karena satu kata gagal."

10. Bilqis Asiah ||  rbilqisasiah
"Lamunan mengisi ke kosongan, pikiran mengisi akal sehat dan kegagalan mengisi tenaga untuk kemenangan nanti. Meski bukan sekarang."

11. Ryas || ryasnuria_ss
"Kegagalan bukanlah kehancuran, kegagalan adalah kemenangan yang tertunda."

12. Rahma || rhmtlhuriyah
"Failing at something is not a defeat, but the first step to success."

13. Vintha || Itz_Vintha
"Ingat... Kegagalan itu jalan memutar, bukan jalan buntu."

14. Jian || zxjiyyy12
"Tidak semua hal yang kita lakukan berujung gagal, so lakukan apa yang ingin kita lakukan. Jika gagal? Coba lagi karna kegagalan bukan akhir dari semuanya."

15.Vivikoh || Vivikoh94
"Kegagalan bukanlah akhir dari segalanya, namun adalah awal yang dimana kita harus memulai untuk menemukan keberhasilan itu."

16. Widy || exblacktuna

"Kegagalan ini bukan untuk menghentikanmu berkarya, namun menguji seberapa tahan bantingnya dirimu dalam berkarya."

17. Cut || nurulsyukraini
"Kegagalan dalam sebuah usaha itu hal biasa, kita hanya perlu terus berusaha dan jangan menyerah."

18. Herlina || Herlina625
"Kegagalan mempunyai pilihan; antara tetap melanjutkan usaha atau menyerah di tengah jalan."

19. Zhii || fancyrain_
"Dalam sebuah usaha pasti ada yang namanya kegagalan. Orang sukses pasti pernah mengalami kegagalan. So jangan pernah patah semangat!"

20. Narena || ASTOTONG
"Kegagalan bukan untuk disesali, tapi untuk diperbaiki."

21. Zahra || soulyo_hurt
"Kegagalan bukan halangan untuk masa depan nanti."

22. Caca
"Kamu hanya gagal, bukan berarti kamu harus menyerah sepenuhnya."

22. Toan || ToanMail14
"Jika seseorang mengatakan bahwa aku gagal, maka aku akan membuktikan bahwa perkataan itu salah."

23. Rizqia
"Kegagalan bukanlah berarti selesai semua tetapi memberi kode untuk tetap maju hingga bisa berhasil."

24. Ag || Teruna1945
"Kegagalan merupakan kesempatan untuk menggali potensi diri lebih dalam."

25. Pia || _CaanduKaataa_
"Kalau sekali gagal saja sudah menyerah ... bodoh!"

26. Mina || imixchh
"Kenapa harus takut gagal? Sedangkan orang pintar di dunia saja pasti pernah merasakan kegagalan."

27. Dedek
"Kegagalan adalah sebuah kesuksesan yang tertunda."

28. Parera || pareras_imagin
"Memilikimu adalah kegagalan bagiku, Namun mencintaimu adalah kesuksesan bagiku."

29. Bellatrix Ber(e)il || ss_strwbrrysandwich
“Dalam kegagalan, kamu jauh lebih ngerti dengan arah yang kamu butuhkan. Kalau kamu merasa nggak bisa menemukan cahaya. Mestinya, kamu bisa menciptakan cahayamu sendiri.”

30. Wanda Mel || wandaamc292
"Maaf,  aku gagal menjadi apa yang kau inginkan. Jika di perbolehkan, izinkan aku untuk mencobanya kembali. Akan ku pastikan saat itu, tak akan ada kesalahan."

31. Belinda Rahadatul 'Aisy ||  BelindaRahadatulAisy
"Jangan pernah merasa gagal, kamu hanya lelah. Istirahat lah sebentar lalu bangkit lagi, ingat akan cita yang ingin digapai."

32. Nada || QqueenDarkness
"Kegagalan bukan akhir dari segalanya. belajar dari kegagalan itu penting, jadi ayo, semangat! Jangan biarkan 1 kegagalan merusak semua masa depanmu!"

33. Keyyy ||  Keyy-xx
"Gagal saat mencoba itu manusiawi. Jadi, jangan pernah menjadikan kegagalanmu sebagai alasan untuk menyerah. Inget, di balik kegagalan pasti ada hikmah. Dan setelah gagal, pasti ada sukses yang menjadi hadiah."

34. Najwa ||  Gbrrlawaaa_
"Kegagalan bukan akhir dari segalanya, bisa saja kegagalan itu adalah awal yang baik untuk kehidupanmu selanjutnya."

35. Christine Desi Sari
"Kegagalan adalah ujian untuk meraih kesuksesan."

36. Kaila Koiiriyah ||  kaila_05
"Kegagalan membuatku introspeksi diri agar menjadi lebih baik lagi."

37. Firdayantihusein || FirdayantiHusein2
"Gagal bukan berarti berhenti berjuang, bukan berarti kalah dan bukan berarti harus mati. Namun gagal adalah proses terindah untuk meningkatkan kualitas diri. Tanpa kata gagal maka tidak tercipta perjuangan."

38. Kirannia || Knia_Shndni
"Kegagalan bukanlah suatu pencapaian yang harus disesali, tapi jadikanlah kegagalan sebagai motivasi."

━━━ೋ๑୨🥏୧๑ೋ━━━

Continue Reading

You'll Also Like

SAUDARA 4 M By 023

General Fiction

432 67 8
[FOLLOW DULU SEBELUM BACA] Saudara 4 M julukannya. Wajahnya tidak kembar hanya inisial namanya saja yang sama. Anak dari seorang mafia perempuan yang...
121K 18.5K 200
Work ini adalah lanjutan kisah Jaehyun As. Mungkin cerita sebelumnya lebih menceritakan perihal Jika Jaehyun menjadi, tapi work kali ini lebih mengan...
Berbeda By caca

Teen Fiction

201 118 12
LDR terjauh itu ketika assalamu'alaikum dibalas dengan shalom. antara Tuhanmu dan Tuhanku antara salibmu dan tasbihku antara tangan yang kau genggam...
116K 1.7K 6
Jika anda ingin melihat masa lalu, lihatlah keadaan sekarang. Jika anda ingin melihat masa depan maka lihatlah apa yang anda lakukan sekarang. Akan t...