BAB 4

4.5K 212 2
                                    

Sorry banget kalau ceritanya membosankan, karena aku baru pemula disini.

Semoga suka 😊


"Permisi tuan"

"Apa dia membuat onar lagi?" tanya Jonathan

"Tidak tuan" jawab bara,orang kepercayaan Jonathan

Bara sudah bekerja pada keluarga Damian sejak ia kecil,bara adalah anak dari orang kepercayaan ayah Jonathan.

Ayah bara telah meninggal dunia karena menyelamatkan Andre David damian.dan karena itu lah bara bekerja pada keluarga Damian sejak kecil.

"Lalu" Jonathan heran tumben sekali wanita itu tidak membuat kekacauan.

"Saya kesini ingin memberi tau,Nyonya empat hari lalu tak keluar kamar tuan.dan baru hari ini Nyonya keluar tuan"ucap bara menjelaskan, sebenarnya ia juga bingung perubahan istri tuannya ini.

"Ada apa dengan wanita itu " batin heran Jonathan

_____

Sedangkan orang yang dibicarakan sedang asik berbelanja.anya sedang membeli pakaian yang layak untuknya.

"Baju udah, sekarang apa ya?" Ucap Anya sambil berpikir

Karena tidak fokus Anya tak sengaja menabrak seseorang.

"Eh maaf" ucap Anya bersalah dan ingin membantu.

Orang itu mendongak perempuan itu terkejut, ya yang tak sengaja di tabrak Anya perempuan. saat melihat wajah Anya

"Alice"seru orang itu

"Sorry siapa ya?"Anya bertanya sedikit tak enak, karena dia bukan Alice. Ia tak mengenal orang di dunia ini

Perempuan itu menatap Anya sendu

"Kamu benci banget ya sama aku"

"Hah"

heran Anya karena orang yang tak ia kenal menyimpulkan hal seperti itu.

"Aku Alana Alice"

Anya yang mendengar nama itu pun menatap orang didepan nya ini secara seksama.cantik satu kata yang menggambarkan Alana,pantas saja Jonathan terpikat pikir Anya.

Tapi menurut Anya pribadi masih cantikkan Alice,ia memuji Alice bukan karena sekarang dia menjadi Alice.

"Oh"balas singkat Anya
Dan berlalu begitu saja, entahlah ia sangat malas berlama-lama disini apa lagi bersama Alana.

Sesampainya Anya di masion ia langsung ke kamarnya,hari ini Anya sangat lelah.


              TBC

Jangan lupa vote, follow, dan komen.

Dah gays.


VANYA: Transmigrasi Hikayelerin yaşadığı yer. Şimdi keşfedin